Kaskus

Sports

metaliqueAvatar border
TS
metalique
15 Wasit Sepakbola Legendaris Terbaik Dari Negeri Italia
15 Wasit Sepakbola Legendaris Terbaik Dari Negeri Italia

15 Wasit Sepakbola Legendaris Terbaik Dari Negeri Italia

Ada banyak hal yang bisa digunakan untuk menelusuri kembali sejarah wasit di negeri Pizza. Contohnya seperti menceritakan kehidupan, karya, rahasia, dan anekdot dari sekian banyak sosok wasit, hakim garis ataupun asisten wasit.

Juga telah banyak terjadi perubahan yang terjadi dalam dunia wasit italia akibat dari evolusi perubahan aturan main terutama setelah tahun 1990 karena aturan yang telah direformasi menempatkan wasit dalam posisi harus bisa sebagai pengadil lapangan yang baik. Selain itu ada juga perubahan aturan dengan munculnya orang keempat. Maka aturan yang berlaku sejak tahun 1996 mengubah hakim garis menjadi "asisten" wasit.

Dan sosok wasit juga telah berubah dari amatir menjadi profesional dengan pendapatan tahunan sebesar 80 ribu euro untuk laga internasional, 70 ribu euro untuk mereka yang telah menjadi wasit setidaknya memimpin 70 pertandingan di Serie A, 25 dan 30 ribu euro untuk para wasit debutan dan 23 ribu untuk seorang asisten.  Dengan jumlah uang tidak sedikit yang sudah dikeluarkan maka sudah semestinya para wasit ini mampu membersihkan dan menjamin transparansi sebuah pertandingan sepakbola yang paling dicintai dan diikuti di Italia. Dari semua cerita tadi telah muncul banyak sosok wasit yang bisa dikatakan mampu menambah nilai, kualitas teknis dan hiburan dari suatu pertandingan sepakbola. Siapa saja daftar nama wasit legendaris tersebut mari simak di bawah ini.
Quote:

Sumber: Hasil Pemikiran TS
Referensi: WorldReferee.com
Courtesy Google Image

15 Wasit Sepakbola Legendaris Terbaik Dari Negeri Italia

15 Wasit Sepakbola Legendaris Terbaik Dari Negeri Italia

Diubah oleh metalique 03-04-2019 22:33
kunkuntotoAvatar border
cawaxAvatar border
cawax dan kunkuntoto memberi reputasi
4
6K
15
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan