- Beranda
- Komunitas
- Lounge Video
JSMR KEJAR TARGET BANGUN EMPAT RUAS TOL BARU


TS
idxchannel
JSMR KEJAR TARGET BANGUN EMPAT RUAS TOL BARU

JSMR KEJAR TARGET BANGUN EMPAT RUAS TOL BARU
IDX CHANNEL - Emiten infrastruktur PT Jasa Marga (Persero) Tbk (JSMR) kini tengah menyiapkan pengerjaan empat proyek tol baru pada 2019.
Direktur Pengembangan PT Jasa Marga Tbk, Adrian Priohutomo mengatakan ke-4 proyek tol tersebut yakni Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap sepanjang 184,05 km, Akses Patimban 37,7 km, Ciranjang-Padalarang 27,8 km, dan Semarang-Demak 37,7 km.
Saksikan terus IDX Channel (Indovision Channel 100 dan First Media Channel 389)
Live Streaming di http://www.idxchannel.tv
Follow Instagram IDX CHANNEL @idx_channel

Diubah oleh idxchannel 15-02-2019 10:00
0
229
0


Komentar yang asik ya


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan