- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Tahun Politik dan Persatuan Umat Islam


TS
gta007
Tahun Politik dan Persatuan Umat Islam
Di hari jum'at yang penuh berkah ini ane mau share buletin dakwah yang ane dapat dari masjid tadi, yang kali ini berjudul tahun politik dan persatuan umat islam.
Menyikapi Tahun Politik Indonesia
Demikianlah rangkuman dari buletin dakwah yang dapat ane share dan sampaikan.Kita berharap semoga di tahun politik ini tidak terjadi hal-hal mengerikan ya gan sis.

Quote:
Urgensi bersatunya umat islam muncul dalam rangka mewujudkan kesatuan barisan,kesatuan cara pandang,kesatuan eksistensi dan kesatuan langkah meskipun berbeda beda suku,bahasa dan latar belakang. Persatuan begitu penting sehingga semua bangsa di dunia ini bekerja keras untuk mempertahankan persatuan bangsa dan rakyatnya. Ini mutlak diperlukan, agar bangsa tersebut menjadi kuat,berwibawa dan memiliki imunitas tinggi terhadap berbagai ancaman baik dari internal maupun eksternal.
Dalam perspektif syar'i, persatuan umat Islam hukumnya adalah wajib. Karena itulah perintah dan larangan Allah dalam Al-Qur'an selalu disampaikan dalam konteks jama'ah, tidak pernah konteksnya pribadi. Dan ini merupakan isyarat yang sangat jelas bagaimana Allah dalam Al-Qur'an mewajibkan persatuan umat.
Ada beberapa hal yang menjadi landasan persatuan umat:
Pertama, Kesatuan Aqidah.
Umat Islam bersatu dalam aqidah yang sama dengan meyakini prinsip-prinsip keyakinan yang sama.
Kedua, Kesatuan Amaliyah.
Umat Islam wajib bekerja sama dalam hal-hal yang disepakati bersama.Dan wajib saling menghargai dan menghormati pada hal yang berbeda dan belum dapat disepakati.
Ketiga, Kesatuan Pedoman.
Secara syar'i, umat Islam memiliki pedoman utama yaitu Al-Qur'an dan sunnah yang mewarnai seluruh sendi kehidupannya.
Keempat, Kesatuan Tujuan.
Umat Islam memiliki tujuan yang sama yaitu meraih ridha Allah SWT.Dengan ridha Allah SWT suatu bangsa akan menjadi bangsa yang diberkahi Allah SWT.
Kelima, Kesatuan Karakter.
Setiap manusia lahir dengan karakter yang berbeda, namun yang dimaksud disini adalah karakter umat secara keseluruhan. Karakter umat Islam terbentuk dengan mencontoh ketauladanan Rasulullah SAW yang berakhlaqul karimah.
Keenam, Kesatuan Rasa.
Dalam hadis umat Islam adalah satu tubuh, ketika satu bagian tubuh sakit maka seluruh tubuh akan mengalami demam dan rasa tidak nyaman.
Dalam perspektif syar'i, persatuan umat Islam hukumnya adalah wajib. Karena itulah perintah dan larangan Allah dalam Al-Qur'an selalu disampaikan dalam konteks jama'ah, tidak pernah konteksnya pribadi. Dan ini merupakan isyarat yang sangat jelas bagaimana Allah dalam Al-Qur'an mewajibkan persatuan umat.
Ada beberapa hal yang menjadi landasan persatuan umat:
Pertama, Kesatuan Aqidah.
Umat Islam bersatu dalam aqidah yang sama dengan meyakini prinsip-prinsip keyakinan yang sama.
Kedua, Kesatuan Amaliyah.
Umat Islam wajib bekerja sama dalam hal-hal yang disepakati bersama.Dan wajib saling menghargai dan menghormati pada hal yang berbeda dan belum dapat disepakati.
Ketiga, Kesatuan Pedoman.
Secara syar'i, umat Islam memiliki pedoman utama yaitu Al-Qur'an dan sunnah yang mewarnai seluruh sendi kehidupannya.
Keempat, Kesatuan Tujuan.
Umat Islam memiliki tujuan yang sama yaitu meraih ridha Allah SWT.Dengan ridha Allah SWT suatu bangsa akan menjadi bangsa yang diberkahi Allah SWT.
Kelima, Kesatuan Karakter.
Setiap manusia lahir dengan karakter yang berbeda, namun yang dimaksud disini adalah karakter umat secara keseluruhan. Karakter umat Islam terbentuk dengan mencontoh ketauladanan Rasulullah SAW yang berakhlaqul karimah.
Keenam, Kesatuan Rasa.
Dalam hadis umat Islam adalah satu tubuh, ketika satu bagian tubuh sakit maka seluruh tubuh akan mengalami demam dan rasa tidak nyaman.
Quote:
Tantangan terhadap persatuan umat Islam muncul dari beberapa aspek:
Pertama, perbedaan pendapat dalam masalah fiqih.
kedua, perbedaan pendapat dalam masalah aqidah baik ushul(masalah pokok) ataupun furu'(cabang)
Ketiga, perbedaan pendapat karena ambisi dan kepentingan pribadi
Keempat, perbedaan pendapat karena ketidak tahuan
Tantangan-tantangan itu akan terus muncul dan menjadi dinamika yang secara positif menjaga persatuan umat untuk terus menempa umat menjadi lebih bijaksana.
Untuk mewujudkan dana menjaga persatuan umat Islam dapat ditempuh beberapa langkah diantaranya:
Pertama,menyampaikan pendapat ataupun ide kepada orang lain dengan cara yang terbaik.Dengan cara ini kecenderungan pecah hati menjadi tereliminir, Al-Qur'an pun dalam banyak ayatnya menegaskan hal ini.
Kedua, berdialog dengan orang yang berbeda pendapat dengan cara yang terbaik.Sehingga meskipun muncul perbedaan, namun tidak merubah kualitas mu'amalahnya dengan orang yang berbeda pendapat tersebut.
Ketiga, berdakwah dengan bijak dan nasihat yang baik.Diantaranya memahami prioritas dakwah.Mana yang harus disampaikan terlebih dahulu dan mana yang penyampaiannya masih dapat ditunda.Nasihat yang baik akan lebih mudah merubah pola pikir dan tindakan seseorang.
Keempat, mendamaikan sesama muslim.Allah dalam Al-Qur'an menegaskan bahwa sesama mu'min itu adalah bersaudara.Dan mendamaikan sesama mu'min adalah perintah langsung Allah dalam Al'Qur'an.
Kelima, Selalu cross check jika ada kabar atau berita yang mengadu domba sesama muslim.
Keenam,berlapang dada memaklumi dan memaafkan sikap buruk seseorang karena ketidaktahuannya.Bukan berarti bersikap pasif namun bersikap aktif, tegas, dan berprinsip tanpa melakukan tindakan-tindakan yang negatif.
Pertama, perbedaan pendapat dalam masalah fiqih.
kedua, perbedaan pendapat dalam masalah aqidah baik ushul(masalah pokok) ataupun furu'(cabang)
Ketiga, perbedaan pendapat karena ambisi dan kepentingan pribadi
Keempat, perbedaan pendapat karena ketidak tahuan
Tantangan-tantangan itu akan terus muncul dan menjadi dinamika yang secara positif menjaga persatuan umat untuk terus menempa umat menjadi lebih bijaksana.
Untuk mewujudkan dana menjaga persatuan umat Islam dapat ditempuh beberapa langkah diantaranya:
Pertama,menyampaikan pendapat ataupun ide kepada orang lain dengan cara yang terbaik.Dengan cara ini kecenderungan pecah hati menjadi tereliminir, Al-Qur'an pun dalam banyak ayatnya menegaskan hal ini.
Kedua, berdialog dengan orang yang berbeda pendapat dengan cara yang terbaik.Sehingga meskipun muncul perbedaan, namun tidak merubah kualitas mu'amalahnya dengan orang yang berbeda pendapat tersebut.
Ketiga, berdakwah dengan bijak dan nasihat yang baik.Diantaranya memahami prioritas dakwah.Mana yang harus disampaikan terlebih dahulu dan mana yang penyampaiannya masih dapat ditunda.Nasihat yang baik akan lebih mudah merubah pola pikir dan tindakan seseorang.
Keempat, mendamaikan sesama muslim.Allah dalam Al-Qur'an menegaskan bahwa sesama mu'min itu adalah bersaudara.Dan mendamaikan sesama mu'min adalah perintah langsung Allah dalam Al'Qur'an.
Kelima, Selalu cross check jika ada kabar atau berita yang mengadu domba sesama muslim.
Keenam,berlapang dada memaklumi dan memaafkan sikap buruk seseorang karena ketidaktahuannya.Bukan berarti bersikap pasif namun bersikap aktif, tegas, dan berprinsip tanpa melakukan tindakan-tindakan yang negatif.
Menyikapi Tahun Politik Indonesia
Quote:
Dalam konteks Indonesia yang mayoritas adalah umat Islam tema persatuan ini menjadi sangat penting untuk disampaikan kepada umat. Tantangan hidup benegara muncul silih berganti, namun dengan izin Allah SWT bangsa Indonesia terus mempertahankan persatuan dan kesatuannya.
Salah satu tantangan saat ini adalah menyikapi tahun politik yang penuh dinamika, perbedaan pendapat dan pilihan seringkali memanaskan suasana,meretakkan hati sehingga membuat harga senyum,tegur sapa, dan keakraban melambung tinggi.Kita dibolehkan untuk menolak fikiran,ucapan dan perilaku seorang muslim selama sesuai Al-Qur'an dan sunnah.Karena itu memegang teguh prinsip persatuan sebagai tuntunan kewajiban syar'i.
Pada akhirnya, kita semua yakin bahwa Allah pemilik langit dan bumi dan kepada-NYA lah kita akan mempertanggungjawabkan setiap amal dan perbuatan kita.
Salah satu tantangan saat ini adalah menyikapi tahun politik yang penuh dinamika, perbedaan pendapat dan pilihan seringkali memanaskan suasana,meretakkan hati sehingga membuat harga senyum,tegur sapa, dan keakraban melambung tinggi.Kita dibolehkan untuk menolak fikiran,ucapan dan perilaku seorang muslim selama sesuai Al-Qur'an dan sunnah.Karena itu memegang teguh prinsip persatuan sebagai tuntunan kewajiban syar'i.
Pada akhirnya, kita semua yakin bahwa Allah pemilik langit dan bumi dan kepada-NYA lah kita akan mempertanggungjawabkan setiap amal dan perbuatan kita.
Demikianlah rangkuman dari buletin dakwah yang dapat ane share dan sampaikan.Kita berharap semoga di tahun politik ini tidak terjadi hal-hal mengerikan ya gan sis.


Spoiler for sumber:





FIRE12345 dan ozil26 memberi reputasi
2
496
Kutip
6
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan