Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kususbacklinkAvatar border
TS
kususbacklink
Inilah 99+ Tanaman Hias Gantung Yang Dapat Membuat Rumahmu Lebih Indah dn Nyaman!!

Ingin membuat rumah kamu lebih terasa sejuk dan nyaman dengan kehadiran taman tapi memiliki lahan terbatas? Tidak perlu khawatir, salah satu cara atau solusi yang dapat kamu lakukan untuk membuat rumah terasa lebih “hijau” tanpa memakan banyak ruang dan biaya adalah dengan kehadiran tanaman hias gantung ini tentunya.

Ngga cuma hemat dalam hal ruang maupun biaya, tanaman hias gantung seperti ini juga sangat fleksibel dalam hal penempatannya dan tidak akan memakan begitu banyak ruang.

Kamu juga bisa menempatkannya di atas jendela, teras, atau bahkan di dinding pagar asalkan tempat tersebut mampu mendapatkan sinar matahari yang cukup untuk tanaman gantung ini.

Untuk kamu yang belum pernah memiliki atau menanam tanaman hias gantung ini, jadi ngga perlu takut jika tanaman yang kamu miliki bakalan rewel karena ada banyak sekali jenis tanaman hias gantung yang sangat mudah dirawat yang cocok untuk para pemula dalam pertama merawat tanaman ini.

Berikut inilah beberapa jenis tanaman hias gantung untuk kamu para pemula yang menginginkan tanaman hias yang mudah dirawat di rumah dan rumah yang sejuk.

Tanaman Petunia



Tanaman hias gantung Petunia ini adalah salah satu tanaman hias gantung yang sangat populer karena tidak hanya mudah 
dalam perawatan nya, tetapi juga memiliki bunga yang rimbun serta variasi warna yang sangat indah sekali di pandang.

Ya, sangat berbeda sekali dengan tanaman-tanaman hias sebelumnya, bunga dari tanaman hias gantung Petunia ini memang tergolong sangat rimbun atau banyak sekali, sehingga warna kelopaknya akan mendominasi lahan taman rumah milikmu. 

Petunia ini juga bisa jadi pilihan tanaman hias gantung yang tepat untuk mengisi taman milikmu.

Black Eyed Susan Vine (Thunbergia alata)



Black Eyed Susan Vine adalah sebuah tanaman hias gantung yang berbunga dengan cara merambat di pagar. Bunga dari tanaman hias gantung ini juga memiliki bagian tengah bunga yang berwarna hitam dengan warna kelopak yang cukup bervariasi, mulai dari warna kuning, putih, dan merah sehingga bunga ini diberi nama “black eyed” alias bermata hitam.

Jenis bunga Black Eyed Susan Vine ini juga yang paling terpopuler adalah jenis bunga yang berwarna kekuningan karena dianggap mencolok dan cocok sekali dengan ‘mata’-nya yang berwarna gelap.

Dengan rimbunnya daun dari9 tanaman ini yang padat, maka tanaman hias gantung ini sering diaplikasikan pada dinding dan juga pagar-pagar rumah untuk mempercantiknya.

Tanaman Hias Gantung Portulaca



Tanaman hias gantung yang selanjutnya adalah Portulaca. Tanaman hias gantung yang memiliki banyak sekali jenis dan warna bunga nya, tanaman hias gantung ini juga merupakan tanaman yang sangat mudah dalam hal perawatan nya, meski pertumbuhan dari tanaman ini termasuk yang sangat lambat.

Bunga ini juga cukup cepat dan sering sekali saat berbunga sehingga pas untuk dijadikan penyejuk sekaligus dekor penghias rumah kamu agar lebih terlihat sejuk dan hidup. Pengembangbiakan dari tanaman hias ini juga sangat mudah, bisa dilakukan yaitu dengan cara setek.

Tanaman Sedum morganianum



Jenis tanaman hias gantung yang berikutnya adalah Sedum morganianum yang masih memiliki kemiripan dengan tanaman kaktus ini, termasuk sifatnya yang juga membutuhkan banyak cahaya pada matahari, tapi juga sedikit air.

Hal inilah yang menyebabkan tanaman hias gantung Sedum morganianum sangat mudah dalam perawatan nya. Sebagian orang juga sering menamai tanaman ini dengan Kaktus Anggur.

Meskipun tanaman ini tidak memiliki bunga yang begitu cantik seperti dua tanaman hias gantung sebelumnya, tapi tanaman ini mempunyai bentuk yang sangat unik dan menjadi daya tarik tersendiri dari tanaman hias gantung yang satu ini. 

Yaitu dengan warnanya yang hijau pucat juga sangat menarik untuk memberikan variasi tanaman-tanaman gantung yang kamu miliki dirumh kamu.

Baca Seterusnya di elnuha.net
0
7.3K
2
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan