- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Tersenyumlah Palu dan Donggala


TS
retination
Tersenyumlah Palu dan Donggala
Assalamualaikum teman-teman!
Sangat sedih ketika mendengar kabar bahwa terjadi bencana gempa besar yang terjadi di Sulawesi Tengah. Setelah belum lama bencana ini menimpa saudara kita yang ada di Nusa Tenggara Barat, terdengar lagi kabar bahwa bencana ini melandai saudara kita yang ada di Sulawesi Tengah, bukan hanya gempa yang mengguncang bumi Sulawesi Tengah dengan sangat kuat namun bencana ini juga menimbulkan bencana lainnya yaitu Tsunami.




Tak terbayang bagaimana perasaan saudara - saudara kita yang ada disana. Mungkin dengan bantuan ini saja tidak akan cukup untuk memulihkan kembali mereka, akan tetapi saya percaya dengan bantuan dan doa dari kita semua, pasti akan membuat saudara kita yang tertimpa musibah ini menjadi lebih kuat dan mari kita tunjukkan bahwa kita akan selalu ada untuk mereka.
Bareng Yayasan Aksi Cepat Tanggap aku mau ngajakin temen-temen buat ikutan bantu mereka!
Caranya gampang banget kok,
1. Kunjungi link ini https://kitabisa.com/tersenyumlahdonggala#
2. Klik "DONASI SEKARANG"
3. Masukan nominal donasi
4. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/Dompet Kebaikan/BCA/BNI/BNI Syariah/BRI/Kartu Kredit)
5. Dapat laporan via email.
Tim Disaster Emergency Response (DERM) ACT udah gerak menuju lokasi terdampak gempa dan masih terus berusaha menghubungi pihak-pihak terkait atas bencana alam ini.
Selain tim DERM dari ACT Pusat yang berangkat, tim dari ACT Sulawesi Selatan beserta relawan dari MRI setempat pun tengah dipersiapkan untuk berangkat.
*Note: Mohon maaf sebelumnya jika thread ini saya buat di forum The Lounge karena saya ingin banyak orang yang melihat ini dan mohon jangan lupa di share yaa gan & sis
Sangat sedih ketika mendengar kabar bahwa terjadi bencana gempa besar yang terjadi di Sulawesi Tengah. Setelah belum lama bencana ini menimpa saudara kita yang ada di Nusa Tenggara Barat, terdengar lagi kabar bahwa bencana ini melandai saudara kita yang ada di Sulawesi Tengah, bukan hanya gempa yang mengguncang bumi Sulawesi Tengah dengan sangat kuat namun bencana ini juga menimbulkan bencana lainnya yaitu Tsunami.
Tercatat 1.203 korban tewas di Palu, 540 korban luka, dan 16.732 orang harus mengungsi. (Sumber: BNPB. Senin, 01/10 )




"https://kitabisa.com/tersenyumlahdonggala#" Tersenyumlah Palu & Donggala
Tak terbayang bagaimana perasaan saudara - saudara kita yang ada disana. Mungkin dengan bantuan ini saja tidak akan cukup untuk memulihkan kembali mereka, akan tetapi saya percaya dengan bantuan dan doa dari kita semua, pasti akan membuat saudara kita yang tertimpa musibah ini menjadi lebih kuat dan mari kita tunjukkan bahwa kita akan selalu ada untuk mereka.
Bareng Yayasan Aksi Cepat Tanggap aku mau ngajakin temen-temen buat ikutan bantu mereka!
Caranya gampang banget kok,
1. Kunjungi link ini https://kitabisa.com/tersenyumlahdonggala#
2. Klik "DONASI SEKARANG"
3. Masukan nominal donasi
4. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/Dompet Kebaikan/BCA/BNI/BNI Syariah/BRI/Kartu Kredit)
5. Dapat laporan via email.
Tim Disaster Emergency Response (DERM) ACT udah gerak menuju lokasi terdampak gempa dan masih terus berusaha menghubungi pihak-pihak terkait atas bencana alam ini.
Selain tim DERM dari ACT Pusat yang berangkat, tim dari ACT Sulawesi Selatan beserta relawan dari MRI setempat pun tengah dipersiapkan untuk berangkat.
Tidak peduli berapapun nominalnya, bantuan dari teman - teman sangat berarti untuk saudara kita disana.
Terima kasih teman - teman.
*Note: Mohon maaf sebelumnya jika thread ini saya buat di forum The Lounge karena saya ingin banyak orang yang melihat ini dan mohon jangan lupa di share yaa gan & sis
Diubah oleh retination 02-10-2018 10:52
0
1.1K
8


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan