Kaskus

Story

anismAvatar border
TS
anism
Ketika Aku Terpilih
"Bagaimana rasanya saat Anda terkoneksi dengan Dunia yang Anda sendiri pun tidak ingin memahaminya.
Sebagian orang memujamu, sebagian orang mencemooh bahkan membencimu, dan sebagian lagi hanya tertarik tanpa rasa simpati?"


GOLDEN LOTUS


Cerita kisah nyata dari seorang indigo yang perlahan-lahan menyatukan diri dan menerima karunianya.
Banyak dari kita hanya merasa menjadi indigo adalah hal keren dan menarik.
Tapi apakah mereka tidak punya pergolakan batin?

Pernahkah kita berpikir bagaimana sulitnya kita beradaptasi dengan semua perbedaan yang ada sebagai manusia biasa? Ya, kalau kita bisa membayangkannya.
Apa yang terjadi dengan mereka yang harus menyeimbangkan hidup mereka dalam dua dimensi berbeda dan menjadi orang yang dianggap "normal" sesuai dengan persepsi manusia pada umumnya?

Penulisan kisah ini akan dikemas dalam pengalaman spiritual seorang wanita yang tangguh, kuat dan pastinya hidupnya tetap dalam realita.

Sebuah kisah nyata yang menginspirasi dan menarik.
Diubah oleh anism 22-09-2018 16:40
anasabilaAvatar border
tet762Avatar border
tet762 dan anasabila memberi reputasi
2
2K
4
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan