Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

sibegojekAvatar border
TS
sibegojek
Terungkap, Nama Anak Ketiga Prince William dan Kate Middleton
Terungkap, Nama Anak Ketiga Prince William dan Kate Middleton
Foto: CNN

Duke and Duchess of Cambridge akhirnya mengumumkan nama anak ketiga mereka, Louis Arthur Charles. Setelah jenis kelaminnya diungkap ke publik, nama yang ditunggu-tunggu akhirnya diungkapkan. Prince Louis adalah garis ke lima untuk takhta Kerajaan Inggris, setelah kakeknya Prince Charles, ayahnya Prince William dan 2 kakaknya.

Member baru di royal family ini lahir pada Senin, 23 April 2018 dengan berart 3,8 kilogram. Dia adalah adik dari Prince George (4) dan Princess Charlotte (2) dan cicit ke-6 Queen Elizabeth II.

"The Duke and Duchess of Cambridge dengan berbahagia memperkenalkan nama anak mereka, Louis Arthur Charles. Namanya akan dikenal dengan His Royal Highness Prince Louis of Cambridge," menurut pernyataan resmi dari Kensington Palace.

Nama ini nggak punya makna kuat dalam silsilah Inggris Raya, tapi lebih dihubungkan dengan raja-raja Perancis. Tapi ada hubungan keluarga yang signifikan, bahkan lebih ke tragedi.

Louis dulunya adalah nama the Earl of Mountbatten, paman dari suaminya Queen Elizabeth, the Duke of Edinburgh. Setelah serving with distinction di Perang Dunia II, Louis Mountbatten menjadi Viceroy of India terakhir, kepala administrasi kolonial Inggris di India. Beliau terbunuh akibat bom yang diletakkan di perahu memancingnya oleh Tentara Republikan Irlandia di tahun 1979.

Terungkap, Nama Anak Ketiga Prince William dan Kate Middleton
Foto: CNN

Kelahirannya juga jadi momen penting buat Charlotte, kakaknya, yang jadi princess pertama yang tetap berada di garis takhta meskipun ia perempuan. Semua karena Succession to the Crown Act 2013 yang mengubah tradisi bahwa gender dari royal born setelah 28 Oktober 2011 nggak akan membuat orang itu, atau keturunan mereka, didahulukan dari orang lain yang menentukan raja berikutnya. Sebelumnya, prince yang baru lahir ini bisa jadi melompati kakak perempuannya di garis takhta.

SumurSumur
sebelahblogAvatar border
anasabilaAvatar border
anasabila dan sebelahblog memberi reputasi
2
1.5K
8
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan