kaukauserAvatar border
TS
kaukauser
10 Pulau Terbesar didunia, Indonesia memiliki 3 diantaranya
Ada banyak sekali pulau pulau di dunia ini, mulai dari yang terkecil hingga terbesar, tersebar diberbagai penjuru dunia
Diantaranya terdapat pulau pulau yang ukurannya sangatlah luas dan besar di seluruh dunia, berikut daftarnya





10. Pulau Ellesmere, Kanada



Pulau Ellesmere dkanada termasuk dalam salah satu daftar pulau terbesar didunia dengan luas 196.236 kilometer persegi
Pulau ini merupakan pulau terbesar ketiga Kanda dimana sebagian bear wilayahnya ditutupi oleh pegunungan dan daerah es




9. Great Britain, Inggris



Pulau yang terletak di  sebelah barat laut eropa ini merupakan salah satu pulau terbesar didunia, sekaligus pulau terbesar di eropa dengan luas mencapai 209.331 kilometer persegi
Pulau ini merupakan bagian dari inggris dan merupakan tempat dengan populasi paling padat di eropa





8. Pulau Victoria, Kanada



Ditemukan pada 1838 oleh Thomas Simpson, pulau Viktoria termasuk salah satu pulau terbesar didunia dengan luas 217.291 kilometer persegi
pada 2006 hanya 1875 orang yang tinggal di pulau ini, dan sesuai namanya pulau ini dinamakan berdasarkan nama Ratu Victoria





7.Pulau Honshu, Jepang



Pulau Honshu juga merupakan salah satu pulau terbesar didunia dengan luas 225.800 kilometer persegi
Pulau Honshu merupakan pulau bagi kota kota penting Jepang seperti Tokyo, Kyoto,Hiroshima, Yokohama dan Osaka
Pulau Honshu juga merupakan pulau yang populasinya terbesar setelah pulau Jawa





6. Pulau Sumatra, Indonesia



Pulau Sumatra merupakan salah satu pulau terbesar didunia sekaligus pulau terbesar kedua di Indonesia, dengan luas mencapai 480.848 kilometer persegi
Pulau Sumatra merupakan daerah paling barat berdasarkan geografis Indonesia dan menjadi rumah bagi flora dan fauna terkenal seperti Harimau Sumatra dan bunga Rafflesia 






5. Pulau Baffin, Kanada



Pulau yang juga dari Kanda ini masuk dalam daftar salah satu pulau terbesar di dunia katogori TOP 5 dengan luas 507.451 kilometer persegi
Pulau ini merupakan Pulau terbesar dikanada dengan suhu dingin yang sangat extreme, dimana berdasarkan pengukuran skala celcius suhu disana mencapai -8 derajat celcius





4. Pulau Madagaskar



Pulau Madagaskar tidak diragukan lagi merupakan salah satu pulau terbesar didunia dengan luas 587.713 kilometer persegi
Pulau ini terletak di sekitar timur Afrika, yang menjadi rumah bagi banyak sekali spesies flora dan fauna unik





3. Pulau Borneo, Indonesia, Malaysia dan Brunei Darussalam



Pulau Borneo atau Pulau Kalimantan merupakan salah satu pulau terbesar didunia dengan total luas keseluruhan mencapai 748.168 kilometer persegi
Pulau ini dimiliki oleh 3 negara sekaligus yaitu Indonesia Malaysia dan Brunei yang  mana sebagian besar wilayah pulai ini merupakan milik Indonesia





2. Pulau Papua, Papua Indonesia dan Papua Nugini



Pulau terbesar kedua didunia adalah pulau Papua atau disebut juga New Guinea dengan luas mencapai 785.753 kilometer persegi
Pulau ini dimiliki oleh 2 negara yang bertetanggan yaitu Indonesia dan Papua Nugini, dimana wilayah barat dimiliki Indonesia dan Wilayah timur nya dimiliki Papua Nugini





1. Greenland, Denmark



Greenland merupakan pulau terbesar didunia dengan luas total mencapai 2.130.800 kilometer persegi
Meskipun wilayahnya sangat luas, namun pulau milik Denmark ini hanya dihuni oleh sedikit populasi manusia yaitu sekitar 57.600 orang
Hal itu disebabkan karena kondisi geografis dan iklim yang kurang bersahabat, dimana lebih dari 80 % pulau ini ditutupi oleh lapisan  dan tumpukan es yang tebal




Itulah daftar pulau pulau terbesar didunia




Saus : Disadur dan Diterjemahkan dari The  Mysterious World
0
1.3K
19
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan