- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[HBD2FORSIS] Haruskah Wanita "Setara" Dengan Lelaki ?!


TS
m00n2718
[HBD2FORSIS] Haruskah Wanita "Setara" Dengan Lelaki ?!
![[HBD2FORSIS] Haruskah Wanita "Setara" Dengan Lelaki ?!](https://s.kaskus.id/images/2017/12/14/5391560_20171214055021.jpg)






![[HBD2FORSIS] Haruskah Wanita "Setara" Dengan Lelaki ?!](https://dl.kaskus.id/stamalia.files.wordpress.com/2014/12/man-101001_640.jpg)
Spoiler for cek repsol:
Salam bertemu kembali gan sis di thread sederhana ane ini. Nah kali ini ane bakal kembali membahas tentang sosok wanita. yaah memang kalo membicrakan makhluk hidup yang satu ini tidak akan ada habisnya ya gan sis. banyak keunikan dan hal-hal yang menarik bisa dibahas tentang seorang wanita. kali ini ane bakal mengajak gan sis semua untuk berdiskusi

Thread ini bermula saat ane sedang kumpul dengan beberapa teman ngobrol ngalur ngidul banyak hal di bicarakan dan salah satunya adalah tentang wanita. Ada salah satu kawan ane yang masih menganggap bahwa wanita itu tidak perlu bekerja keras dan cukup hanya dengan mencari pasangan hidup yang mapan saja maka semua akan berjalan dengan bahagia.
Ane sendiri sih sedikit berbeda pendapat dengan orang-orang yang beranggapan seperti itu. menurut ane sendiri apalagi dijaman edan ini


Spoiler for 01. Sebab Akibat:
Spoiler for 02. Tidak Hanya Di Dapur:
Spoiler for 03. Ancaman Perceraian:
Spoiler for 04. Tidak Semuanya Di Bebankan Kepada Lelaki:
Spoiler for 05. Tidak Semua Lelaki Bertanggung jawab:
Itu dia gan sis hal-hal yang menurut ane cukup menjadi alasan agar wanita di jaman modern ini untuk bisa setara dengan lelaki. memang hal ini sudah bukan bahasan baru, tetapi masih saja banyak orang diluaran sana yang belum bisa menerima kesetaraan ini. padahal yang namanya setara ini tidak selalu sama. dalam artian tidak semua hal juga perlu disetarakan antara lelaki dan perempauan ya gan sis. ada koridornya masing-masing mana yang memang boleh disetarakan mana yang memang hanya koridor lelaki dan mana juga yang hanya koridor nya para wanita.
Bagaimana pendapat gan sis tentang hal ini? atau gan sis punya pengalaman yang berkaitan tentang kesetaraan ini? monggo jika berkenan di share gan sis







Spoiler for cek sumur:
Diharapkan membaca komeng Gan Sis di kolom pertamax 

Diubah oleh m00n2718 16-12-2017 03:08
0
32K
243


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan