KOMUNITAS
Informasi! Ngobrol Sesama Komunitas Makin Gampang Lewat Live Chat di Kaskus Apps Cek di Sini Caranya
Home / FORUM / All / Story / ... / Stories from the Heart /
[HSI] Gantung Diri (Horror Story)
KASKUS
51
244
https://www.kaskus.co.id/thread/5932817231e2e69c5c8b45ad/hsi-gantung-diri-horror-story

[HSI] Gantung Diri (Horror Story)

[HSI] Gantung Diri (Horror Story)


Judul : Gantung Diri
Penulis : endokrin
Part : 13 chapter
Rating Kaskuser : 4.721/5
Share : 1,040 shares

Pagi hari itu Kampung Tegalsari geger. Ambulance, mobil polisi, dan warga berbondong-bondong menuju sebuah area perkebunan kakao. Teh Ratmi, seorang perempuan muda dan cantik ditemukan tewas tergantung di atas pohon rambutan di depan pintu masuk area perkebunan. Kang Usmanlah warga yang pertama kali menemukannya karena jarak rumah Kang Usman dan perkebunan cukup dekat. Semua bertanya-tanya kenapa Teh Ratmi tewas dengan cara seperti itu. Tapi karena keluarga menolak untuk dilakukan autopsi polisi pun hanya bisa menyimpulkan kematian Teh Ratmi adalah murni kasus bunuh diri.

Setelah tiga hari paska kematiannya sepertinya arwah Teh Ratmi belum tenang. Warga kampung mulai diteror ketakutan oleh penampakan sosok perempuan berdaster merah dengan motif kembang-kembang yang mirip sekali dengan Teh Ratmi.

Gosip pun mulai beredar dari mulut ke mulut bahwa Teh Ratmi bunuh diri akibat stress setelah mengikuti pengajian di kampung sebelah. Namun belum lagi peristiwa gentayangannya Teh Ratmi reda, kegelisahan kembali menyelimuti warga kampung akibat peristiwa hilangnya Teh Dewi secara misterius. Teh Dewi adalah biduan kampung yang acapkali manggung dari kampung ke kampung dan sering pulang ke Kampung Tegalsari lewat tengah malam. Namun peristiwa gantung diri Teh Ratmi dan hilangnya Teh Dewi bukanlah yang terakhir…  Benarkah Teh Ratmi gantung diri? Apa sebenarnya motif Teh Ratmi melakukan itu? Dan kemana hilangnya Teh Dewi?

“Gantung Diri” adalah cerita kedua karya agan endokrin , yang karya pertamanya, Santet, pernah menjadi Hot Thread di Kaskus. Seperti Santet, Gantung Diri pun dikemas ringan hanya dalam 13 Chapter. Dengan bahasa naratif yang memukau, agan endokrin menceritakan kepada kita kisah tentang peristiwa gantung dirinya seorang perempuan muda .. Layak dibaca untuk agan yang menyukai genre cerita horror misteri… emoticon-2 Jempol


Rating : 5 / 5 stars
profile-picture
anasabila memberi reputasi
Diubah oleh sadako88
Thread sudah digembok
Reserved
Sukses sis HSI'y emoticon-Jempol
Quote:


Iya gan, ente ikut juga kah? emoticon-Blue Guy Peace
kentang gan emoticon-Cape d...
Quote:


Udah tamat kok gan emoticon-Thinking
Quote:


Kalo libur sih ane sempet.
Cuma ane sibuk terus ne.
Maklum lah transportir kalo mau lebaran banyak order
semangat ya ikutan hsi nya...
ini cerita favorite ane juga siih
Quote:


Iya, klo ane sih udah mudik gan emoticon-Blue Guy Peace
Ya udah semangat kerja nya gan emoticon-I Love Indonesia (S)

Quote:


Iya , makasih gan... Ikutan hsi juga kah? emoticon-Blue Guy Peace
Quote:


Enak banget dah mudik emoticon-Matabelo emoticon-Matabelo

Makasih sis support'y emoticon-Jempol
Quote:


Mumpung barengan sama liburan anak sekolah gan, yowis langsung cuss ke kampung halaman emoticon-Ngacir

Yoi gan emoticon-Blue Guy Peace
Quote:


Kayak'y sista guru ne emoticon-Malu
Iya , makasih gan... Ikutan hsi juga kah? emoticon-Blue Guy Peace[/QUOTE]


ga ikutan.. coc ja ga.lg males tingkat deeawa
Quote:


Hanya IRT biasa kok gan emoticon-Malu (S)

Quote:


Oke deh emoticon-Blue Guy Peace kalo sayah mah iseng2 sekalian ngabuburit gan emoticon-Leh Uga
kok kamu berani sih baca cerita horor gini emoticon-Belo
Quote:


Hehehe... Cerita horror seru banget soalnya emoticon-Malu
Quote:


kalo aku berani bacanya ditempat rame dan siang pastinya emoticon-Leh Uga
[HSI] Gantung Diri (Horror Story)
Quote:


Aku abis baca jg kadang langsung dengerin lagu2 AKB yg up beat buat penetralisir emoticon-Leh Uga

Quote:


Sip... emoticon-Blue Guy Peace
Masuk top trit lg ternyata emoticon-Wow
Terima kasih agan sista yang sudah view, rate, dan komen emoticon-Shakehand2


[HSI] Gantung Diri (Horror Story)
×
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved
Ikuti KASKUS di