aldydwprntAvatar border
TS
aldydwprnt
Benarkah Setan Dibelenggu Di Bulan Ramadhan?
Dari dulu kecil, kita sering dapet cerita dari orang tua maupun saudara bahkan guru agama kita jika pada bulan suci ramadhan setan dibelenggu. Tapi apakah benar? Buktinya masih banyak maksiat dan hal kejahatan lain.



Suasana maksiat masih sangat terasa di bulan Ramadhan. Tidak hanya di lingkungan, termasuk diri kita sendiri, untuk menghindari maksiat, terasa masih sangat susah. Sementara Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam menyebutkan bahwa ketika datang Ramadhan, setan-setan dibelenggu.

Apakah berarti hadis ini sudah tidak berlaku? Atau hadisnya tidak benar?

Tentu saja, Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam tidak bohong. Beliau as-Shadiq (orang yang benar) dan al-Mashduq (wajib dibenarkan).

Hadisnya juga shahih. Riwayat Bukhari Muslim. Di mana sisi masalahnya?



Quote:


Doktrin diri kita, Al-Quran itu benar, hadis itu benar, Rasul itu benar, hadis itu tidak ada cacatnya. Selanjutnya, ini semua karena keterbatasan saya dalam memahaminya. Ini karena ketidaktahuan saya.

Husnudzan (berprasangka baik) kepada hadis, dan Suudzan (berprasangka buruk) kepada diri sendiri.

Sebelumnya, kita simak hadisnya:

Quote:


Quote:


Selanjutnya, kita kembali ke pertanyaan di atas. Mengapa masih ada maksiat, jika setan telah dibelenggu?


Ada beberapa pendekatan yang disampaikan ulama dalam memahami kasus ini,


Sumber maksiat tidak hanya setan, karena hawa nafsu manusia di sana berperan
Quote:



Setan dibelenggu tapi dia masih bisa mengganggu
Quote:



Sejatinya setan tidak dibelenggu secara hakiki
Quote:



Yang dibelenggu tidak semua setan
Quote:



Yang lebih penting adalah kita berupaya untuk menghindari maksiat sebisa yang kita lakukan. Agar puasa kita semakin berkualitas.

Allahu a’lam.

Nah, udah taukan jadi sebenernya setan itu dibulan ramadhan ngapain aja. Intinya kembali ke diri masing-masing, manusia juga punya sifat setan. Semoga bulan ramadhan ini, agan/sista bisa full eh yang sista setidaknya bisa full selain halangan jangan pura2 halangan, Allah SWT Maha Tahu emoticon-Big Grin

Diubah oleh aldydwprnt 28-05-2017 08:59
0
1.6K
22
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan