smart.moneyAvatar border
TS
MOD
smart.money
Ragu Punya Bakat Bisnis Atau Tidak? Perhatikan Gejala Ini
[img]//s.smart-money.co/2017/05/shutterstock_496714630-768x512.jpg[/img]

Memiliki bisnis sendiri memang menjadi impian banyak orang. Sayangnya, banyak orang yang kadang masih ragu apakah dirinya memang punya bakat untuk menjadi seorang pengusaha.

Untuk mengetahuinya, ada banyak gejala (kebiasaan) yang harus kamu perhatikan. Makin banyak kebiasaan yang kamu miliki, makin kuat bakatmu untuk menjadi pengusaha. Pertama, kamu tidak bisa diam dan selalu ingin membuat sesuatu.

Kamu selalu kebanjiran ide, baik ide bagus maupun buruk. Kamu bisa dengan mudah mengetahui kekurangan diri. Kamu mengagumi sosok seperti Steve Jobs, Richard Branson, atau Bill Gates.

Kamu juga senang melihat orang lain sukses dalam merintis bisnis. Kamu selalu memikirkan cara membuat pekerjaanmu selalu lebih baik. Kamu benci diperintah. Kamu senang belajar hal baru. Kamu selalu memikirkan cara untuk menjadi makmur.

Kamu tidak mudah menyerah. Kamu terbiasa disiplin. Kamu punya batas risiko yang tinggi. Kamu senang bertemu banyak orang. Kamu selalu berbicara dengan siapa pun orang yang kamu temui. Kamu selalu pulih setelah jatuh.

Kamu senang membuat target untuk diri sendiri. Kamu senang membantu orang. Kamu selalu mencari tantangan. Kamu selalu bisa menginspirasi orang lain. Kamu selalu merencanakan semuanya secara rinci. Kamu bangga dengan dirimu sendiri.

Kamu bisa membantu temanmu memecahkan masalah. Kamu secara efektif bisa menugaskan dan memanfaatkan sumber yang ada. Kamu terbiasa membuat tenggat waktu sendiri. Kamu sangat kompetitif. Kamu selalu melakukan negosiasi.

Kamu bisa melihat potensi pada orang lain. Kamu tetap tenang dalam kondisi krisis. Kamu tidak biasa melepaskan kesempatan. Kamu selalu menghindari membuang-buang waktu. Kamu bisa dengan mudah meyakinkan orang lain ikut denganmu.

Kamu bisa mengambil keputusan rasional, bukan emosional. Kamu tidak mudah lupa emosi orang. Kamu sering lupa waktu ketika mengerjakan sesuatu. Kamu kerap mengubah ide baru menjadi hobi baru. Kamu selalu tertarik dengan teknologi baru.

Kamu senang membaca berita. Kamu membaca buku dengan lahap. Kamu mendengarkan suara hatimu. Kamu juga mendengarkan nasihat orang lain. Kamu tidak terjebak masa lalu. Kamu rela berkorban untuk mendapat apa yang kamu mau.

Kamu juga tidak pernah menghapus mimpi. Jadi, setelah membaca semua kriteria tersebut, ada berapa banyak yang sesuai dengan dirimu?

Sumber : //smart-money.co/lifestyle/ragu-punya-bakat-bisnis-atau-tidak-perhatikan-gejala-ini



tata604Avatar border
tata604 memberi reputasi
1
731
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan