Kaskus

Sports

Kaskus SportAvatar border
TS
Kaskus Sport
Chelsea Ikuti Jejak Man United dan Arsenal
Selain sukses mengirim Middlesbrough ke Liga Championship musim depan, Chelsea juga berhasil meraih kemenangan kandangnya yang ke-300 di era Liga Primer Inggris menyusul skor 3-0 yang mereka ukir pada Selasa (9/5) dini hari WIB.

Chelsea Ikuti Jejak Man United dan Arsenal


Catatan kemenangan kandang yang diraih Chelsea ini masih kalah dari Manchester United yang sukses membukukan 347 kemenangan, namun mereka tak tertinggal jauh dari Arsenal yang sukses merangkum 306 kemenangan kandang.

Adapun di pertandingan yang digelar di Stamford Bridge semalam, The Blues meraih kemenangannya berkat gol-gol Diego Costa, Marcos Alonso dan Nemanja Matic, dan kemenangan tersebut semakin mendekatkan The Blues dengan gelar juara.

Klub asal London itu pun akan meraih gelarnya pada Jumat mendatang jika mampu mengalahkan West Brom, dan dengan begitu perolehan poin mereka tidak lagi bisa dikejar Tottenham Hotspur selaku pesaing terdekat.

---

MAU UPDATE TERUS SOAL PREMIER LEAGUE PLUS IKUT NGERASAIN SERUNYA TEBAK SKOR? KLIK DI SINI AJA GAN SIS!
0
1.7K
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan