Kaskus

Entertainment

linoleum123Avatar border
TS
linoleum123
Seni Perpaduan Patung dan Kue
Seni Perpaduan Patung dan Kue



Biasanya kue memiliki design yang dapat mengunggah selera agar penikmatnya dapat merasakan sensasi ketika menyantapnya. Tapi bagaimana apabila kue yang lezat dibuat dengan design atau tampilan yang menyeramkan. Apa kalian masih mau memakannya?

Jangan Khawatir, kue kue tersebut tak kalah enaknya dengan kue kebanyakan. Memadu padankan bakat seni serta kecintaanya terhadap kue, Pematung kueNatalie Sideserf berhasil menciptakan design kue luar biasa. Mulai dari potongan tangan, jantung manusia hingga potongan kepala mampu ia ciptakan.

Seni Perpaduan Patung dan Kue


Kerennya, karya-karya buatan Natalie tampak nyata. Sulit untuk membedakan asli atau bukan
Natalie Sideserf telah memperoleh pengakuan di seluruh dunia dengan mendesign kue dengan bentuk tak biasa. Setelah menerima gelar Bachelor of Fine Arts dari Universitas Ohio State, ia mengkombinasikan kemahirannya membuat kue dengan keterampilan artistiknya dan mulai membuka Cake Studio di Austin, Texas.


Berikut foto2 kue buatannya:

Seni Perpaduan Patung dan Kue

Seni Perpaduan Patung dan Kue

Seni Perpaduan Patung dan Kue

Spoiler for Agak Dp dikit:



Gimana gan....masih selera untuk mencoba kuenya? emoticon-Ngakakemoticon-Leh Uga


Trims buat yang udah mampir...emoticon-Shakehand2 emoticon-Shakehand2

emoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Star emoticon-Blue Guy Cendol (L) emoticon-Blue Guy Cendol (L)


Spoiler for sumber:
Diubah oleh Kaskus Support 06 04-11-2016 16:21
4iinchAvatar border
4iinch memberi reputasi
1
5K
42
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan