- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Sista Harus Tahu . Tubuhmu Bukan Objek Pemandangan


TS
dikydikk
Sista Harus Tahu . Tubuhmu Bukan Objek Pemandangan

Hai agan dan sista dimanapun kalian berada

Selamat datang kembali di thread ane


Quote:
Ada suatu buku kumpulan cerpen nih gaes yang berjudul Setan dan PerempuanKarya dari Jakob Sumardjo
Nah terus apaan nih hubungan nya sama trit ini ? Nah jadi Cerita dalam cerpen itu seolah menunjukkan kepada kita bahwa perempuan itu bagaikan sosok penggoda yang tiada duanya bagi kaum laki-laki.
Bedanya dengan setan, perempuan bahkan bisa menggoda tanpa ia melakukan apa-apa. Cukup berpakaian seksi saja, laki-laki sudah bisa tergoda
Nah jadi buat para sista di kaskus yg indah ini monggo disimak ya


- Sadar Ga Sih ? Setiap Inci Tubuh Perempuan itu Sebuah Keindahan
Quote:

Mungkin sebagian besar wanita kurang sadar akan hal ini ya . Mereka memang tidak pernah tahu apa yang ada di pikiran laki-laki ketika melihat tubuh perempuan. Tapi percayalah, meski kamu tidak merasa cantik atau seksi, tubuhmu adalah sebuah keindahan yang diciptakan oleh Tuhan

Mungkin sista merasa biasa saja dan bakalan bilang Ah, aku nggak cantik kok atau Aku nggak seksi sama sekaliTapi jangan salah ya sis , laki-laki bisa memandang wanita tidak seperti wanita itu memandang dirinya sendiri.
Nah kalau kamu masih belum menyadari bahwa tubuh perempuan itu sangat indah, coba tengok ada berapa banyak media yang menampilkan dan Menjual keindahan tubuh perempuan ? Ada berapa banyak orang yang bersedia merogoh koceklebih dalam hanya untuk menikmati keindahan tubuh perempuan ?
Tubuh perempuan seolah telah menjadi Objek pemandangan indah bagi kaum lelaki . Hai sis , tubuhmu memang indah, tetapi bukanlah objek pemandangan yang bisa dinikmati semua orang : hai
- Berapa Banyak Wanita Yang Gamau Terima Pelecehan Seksual , Tapi dirinya Sendiri Masih Pake Pakaian Yang Seksi ?
Quote:

Emang sih tubuhmu itu hak mu sis . Mau pake pakaian apa aja itu juga hak mu , orang lain gabisa ngatur ngatur seenaknya . Tapi coba berpikir sejenak sis , di jaman yang edan kayak jaman sekarang ini pelecehan seksual ada di mana-mana. Tentu gamau kan jadi salah satu korbannya ? Lalu, apa yang sudah sista lakukan? Sista gamau jadi korban pelecehan seksual tetapi masih suka memakai pakaian terbuka? Terlihat naïf sekali ya ?

Sering ane denger argumen begini dari para ciwik Ya laki-laki harus bisa jaga pandangan, dong ! Enak aja kita disuruh pakai pakaian tertutup yang panas, tapi laki-laki gak ada usaha apa-apa untuk menjaga pandangannyaSungguh terlalu kau sis

kita laki-laki dan perempuan emang diciptakan berbeda dari ujung kaki sampai ujung kepala. Termasuk pada cara berpikir . Laki-laki wajib menjaga pandangannya, dan perempuan wajib menjaga tubuh. Para sista ga bisa hanya menuntut kita para laki-laki untuk menjaga pandangannya sedangkan sista sendiri seenaknya memakai pakaian apa saja. Berjuang bersama itu lebih indah daripada berjuang sendiri loh sis , apalagi kalo sista berjuang sama ane

- Ga Takut Sis , Kalo Laki-Laki Memandang Cuma Karena Tubuhmu Yang Menggoda ?
Quote:

Seneng ya sis kalo dipuja-puja ? Tapi kalo di puja-puja cuma karena fisik nya yg menggoda ? Hati Hati sis
Kalau kamu dipuja laki-laki karena keindahan fisik, bersiaplah untuk ditinggalkan ketika doi telah menemukan perempuan yang fisiknya jauh lebih indah daripada milikmu
Kalo emang saat ini tubuhmu adalah tubuh yang terindah dibandingkan dengan perempuan-perempuan lain, tidakkah kamu takut kamu akan menjadi objek fantasi ANUBuat para lelaki ?

- Coba Posisikan Diri Menjadi Orang Tua Yang Memiliki Anak Perempuan
Quote:

Coba bayangin deh sis kalo sista udah punya anak perempuan terus anak nya ini keluar sama temen temen nya pake pakaian yang kekurangan bahan .
Apa sista masih bisa bersikap biasa aja ? Ga khawatir sama anak perempuan mu itu ? Ada berapa banyak pasang mata yang melihat anak perempuanmu yang berpakaian seksi dengan pandangan mesum ? Tidakkah ada kekhawatiran dia akan diperlakukan dengan tidak semestinya karena keseksian tubuhnya?
- Hidupmu Tanggung Jawabmu
Quote:

Apapun yang terjadi dalam hidup emang menjadi tanggung jawab pribadi masing-masing , termasuk juga dalam berpakaian . Emang sih terserah mau pake pakaian apa aja sis , tapi coba pikir deh semestinya kita tahu mana yang baik untuk kita dan mana yang tidak baik untuk kita. Kalau tidak bisa mengendalikan mata orang lain, Maka kamu masih bisa mengendalikan apa yang di pakai. Sesederhana itu.

Quote:
Sekian thread ane kali ini gan . Kalau ada yang mau nambahin monggo

Buat yang mau rekomendasiin trit ini jadi HT monggo di klik gan Rekomendasi HT

Jangan Lupa di

Ane juga terima kalo dikirimi


Dibantu Share pun okeh

Terimakasih Sampai jumpa di lain waktu dan Salam Satu Jiwa

Main Juga Ke Trit ane Yang lain gan

Quote:
Beberapa alasan biar kamu ga datang ke kota Malang
Yuk Intip Betapa Enak nya Makanan khas Malang
Yuk Main Ke beberapa Pantai Anti Mainstream di Wilayah Malang
Sejarah Yang Terlupakan . Makam Pahlawan Trip Malang
Mari Mengenal Boso Walikan Khas Ngalam
Piknik asik Di kota Malang ? Gaperlu Jauh jauh keluar Kota gan
Oleh-Oleh Yang Harus Kamu Bawa Pulang Saat Ke Malang
Begini gan cara-cara pemanggilan monster di yugioh
Mengenal kesederhanaan Ibu Endang Taqqiyah
Beberapa Anime ini Pernah Membuat Masa Kecil Kita Jadi Lebih Berwarna Gan
Gregetnya Berobat Dengan BPJS Kesehatan
Ini Dia Yang Seger Dan Anget Di Malang Gan
Masih Sering Ngelakuin Hal ini ? Pantes aja Gagal Move On
Yuk Berwisata Sambil Belajar di Malang
Mari Lebih Tau Apa itu Salar de Uyuni
Ini Dia Beberapa Alasan Kenapa Kamu Susah Nyatain Perasaan ke Sahabat Sendiri
Beberapa Anime ini Bisa membuat kita Meneteskan air mata
Beberapa Alasan Yang Membuat Kota Malang Begitu Dicintai Para Perantau
Lakukan Beberapa Hal Ini Untuk Menolak Mantan Yang Ngajak Balikkan
Kampung Tridi Malang . Kampung Unik Yang Jadi Destinasi Wisata Baru Di Malang
Sudahi Usaha PDKT Kalo Gebetan mu Kayak Gini
Lakukan Beberapa Hal Ini Saat Galau Menyudahi atau Melanjutkan Hubungan
Yuk Mengenal Gunung-Gunung Yang Membuat Malang Menjadi Dingin
Tak Perlu Takut Patah Hati , Karena Nanti Kamu Akan Mensyukuri Pengalaman Pahit Ini
Beberapa Hal Ini Bisa Bikin Kamu Bangga Jadi Jomblo
Mulai Sekarang Hindari Beberapa Hal ini Untuk Hidup Yang Lebih Baik
Ini Dia Ciri Ciri Single Syariah a.k.a Jomblo High Quality
Yuk Intip Betapa Serunya Malang Flower Carnival 2016
Beberapa Cara Dapet Hiburan Meskipun Duit Lagi Tipis
Ketika Cinta Bertepuk Sebelah Tangan . Ada Baiknya Lakukan Beberapa Hal Ini
Perhatikan Hal-Hal ini Sebelum Memulai Hubungan Percintaan
Yuk Ungkap Makna Dibalik Kalimat Sakti Wanita
Yuk Lebih Tahu Tentang Pasang Surut Air Laut dan Apa Kaitannya Dengan Bulan
Jangan Patah Hati Lama-Lama . Perlu Ingat Hal Ini
[Kombat Kuliner] Ini Dia Makanan Nikmat Khas Dari Malang
Yuk Mulai Belajar Berpikiran Positif dan Rasakan Manfaatnya
Ini Dia Keuntungan Yang Akan Didapat Setelah Putus Cinta Dengan Orang Yang Salah
La kukan Beberapa Hal Ini Agar Tetap Tenang Kala Emosi Terpancing
Hal-Hal Baik Ini Justru Akan Kita Dapat Setelah Alami Kegagalan]/I]
[I]Sista Harus Tahu . Tubuhmu Bukan Objek Pemandangan
Saat Merasa Salah Dalam Mengambil Keputusan . Ini Yang Perlu Dilakukan
1
101.3K
Kutip
829
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan