aquarinkAvatar border
TS
aquarink
Pilih Operating System Buat Programmer
Hi Gan dan Sis apa kabar?

Saya mau curhar nih, saya programmer pemula dan belum lulus kuliah (lagi sidang skripsi), saya juga sedang bekerja sebagai IT Staff.

Belakangan ini saya sering ikut seminar atau meetup tentang coding, bahasa pemograman dan lainnya tentang developer.

Selama ini saya pakai operating system Windows (10 - asli), karena saya rasa sangat nyaman dengan aplkasi pendukung dan untuk ngoding dengan bahasa pemograman apa pun sangat mudah dan juga IDE serta text editornya banyak... banyak (tokopedia).

Dalam sisi penginstalan juga ga ribet, next.. next.. jadi dah, nah permasalahannya, setiap saya dateng ke meetup atau kumpul-kumpul, itu hampir atau sedikit yang pakai Windows, mungkin saya saja, jadi saya merasa apakah saya ketinggalan atau ga sepenuhnya jadi developer gitu.

Kebanyakan dari mereka (50:50) pakai Linux dan Os X, tapi saya sudah install Linux (elementary Os) dan sebeum-sebelumnya juga pernah pakai ubuntu dan mint yang saya rasakan adalah RIBET nya instal-instal. Oke saya ada Macbook Pro, saya coba juga, enak untuk navigasi tapi kok ga nyaman sama personalnya, MAHAL tapi masi sudo sudo juga hadehhh.


Jadi saya mau tanya,
1. Operating System apa yang sangat mendukung programmer, nyaman, mudah dan programmer banget lah

2. Bahasa pemograman apa yang saya harus dalami (diluar konteks) soalnya saya bingung
Kalau PHP, enak kalau mau publish ada hosting gratis dan frameworknya banyak (nyari duitnya bisa mandiri)
Kalau ASP, amat tapi harus kerja sama perusahaan yang memang trust ke ASP (harus cari perusahaan yang mau hire)
Kalau JAVA, kemana saya harus melangkah ?
Kalau PYTON, blom coba lebih dalam
Kalau NODEJS, kayanya seru tapi hostingnya masih jarang

3. Apakah saya bisa percaya dengan framework-framework diluaran (diluar konteks) yang sedang booming seperti Angular, CI, Laravel dll
kok bisa mereka kasih sesuatu yang bagus tapi free hehe (curiga).

4. Bagaimana saya menyikapi tentang Operating Sytem dan bahasa pemograman untuk bisa saya mencari rezeki dan untuk masa depannya
OS dan bahasa pemograman itu sendiri?


Thanks ya Gan dan Sis
Polling
0 suara
Operating Sytem yang Gan dan Sis pakai ? (untuk ngoding dan lainnya)
0
18K
9
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan