Kaskus

News

almubarakAvatar border
TS
almubarak
Lowongan Kerja sebagai Asisten Peneliti di Lembaga Riset UGM
The Center for Health Policy & Management atau Pusat Kebijakan dan Manajemen Kesehatan (PKMK) Fakultas Kedokteran Universitas Gajah Mada (FK UGM) sedang mencari Asisten Peneliti (Research Assistant) yang memiliki minat terhadap kesehatan publik. Lembaga ini sedang melakukan “Penelitian cohort mengurangi kejadian berat lahir rendah pada neonatus di NTB melalui pengurangan dampak merokok di rumah tangga”. Ini dia syarat Asisten Peneliti:

1. Pria/wanita lulusan minimal S2 Kesehatan Masyarakat dengan latar belakang S1 dokter umum/gigi, gizi kesehatan, perawat, dan bidang terkait kesehatan lainnya.
2. Diutamakan yang mampu berbahasa Inggris aktif serta berpengalaman mengelola proyek penelitian di bidang kesehatan.
3. Mampu bekerja keras dan bekerjasama di dalam tim serta cepat beradaptasi.
4. Bersedia ditugaskan ke luar daerah untuk pengumpulan data (lokasi penelitian: Nusa Tenggara Barat).
5. Menguasai teknologi informasi dasar dan program statistik.
6. Bersedia bekerja sesuai dengan penugasan dari bulan Februari 2016–31 Januari 2018.

Info melalui http://karir24.com/2016/02/lowongan-...aga-riset-ugm/
0
2.2K
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan