Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

teguhparcok21Avatar border
TS
teguhparcok21
MANFAAT SEX SAAT HAMIL
oke agan dan sista di trit ane yg ke 5 ane mau ngebahas tentang sex (berhubung malem jum'at) emoticon-Malu

kita langsung ke topik bahasan gan
Banyak pasangan yang masih ragu-ragu bila ingin berhubungan seks saat istri dalam kondisi hamil. Hal itu wajar saja terjadi mengingat gerakan seks yang bisa menimbulkan goncangan pada janin.

Sebenarnya seks boleh saja dilakukan asal kehamilan dalam kondisi sehat dan kuat.Saat hamil seks bisa dilakukan sejak trimester pertama sampai ketiga, tergantung kenyamanan pasangan.

Berhubungan seks justru dianjurkan selama hamil, bahkan lebih baik lagi bila Anda bisa sampai mencapai orgasme. Orgasme pada ibu hamil bisa membuat tubuh menjadi lebih rileks dan bisa mengurangi rasa tidak nyaman selama kehamilan, misalnya mual dan muntah, kaki bengkak, otot menjadi kaku, hingga perasaan mudah kesal atau marah. Selain itu, masih banyak lagi manfaat berhubungan seks saat hamil, seperti:

1. Meningkatkan keintiman
Seks tak hanya bisa memenuhi kebutuhan biologis saja, melainkan juga bisa meningkatkan keintiman pasangan. Saat hamil mungkin kemesraan akan sedikit berkurang karena cenderung lebih memperhatikan kehamilannya. Dengan berhubungan seks maka rasa penolakan antara kedua pasangan akan terhalaukan. Hubungan antara suami istri bisa kembali mesra seperti sebelumnya.

2. Sirkulasi darah meningkat
Seks dapat memicu produksi adrenalin dan meningkatkan denyut jantung sehingga dapat meningkatkan sirkulasi darah. Alhasil, suplai oksigen ke seluruh tubuh termasuk janin menjadi lebih lancar.

3. Analgesik
Saat melakukan hubungan seks dengan pasangan, tubuh akan memproduksi hormon bahagia, yaitu erdorfin. Hormon ini bisa mengurangi rasa nyeri atau berfungsi sebagai analgesik.

4. Kulit halus
Selain memproduksi erdofin, berhubungan seks saat hamil bisa meningkatkan produksi hormon estrogen. Jadi, selain menyenangkan seks juga bisa membuat kulit menjadi lebih halus.

5. Membakar lemak
Seks diketahui bisa meningkatkan pembakaran lemak, termasuk saat sedang hamil. Dengan melakukan hubungan seks maka berat badan tidak naik berlebihan saat hamil.

6. Penghilang stress
Seiring perkembangan janin dalam perut, tubuh akan terasa kurang nyaman. Umumnya, wanita hamil akan sering merasa pusing dan stres akibat kondisi tubuh kurang nyaman. Salah satu cara untuk menghilangksn stress pada ibu hamil adalah dengan melakukan hubungan seks. Seks bisa membantu melepaskan ketegangan fisik dan mental yang ditimbulkan akibat kehamilan.

segitu aja gan yg ane bisa share,semoga mlem jum'atan nya nikmat emoticon-Ngakak emoticon-Matabelo
0
9.3K
52
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan