- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[FR] Seru! Babak Final Futsal dan Dance Competition LIMA di Bandung!


TS
KASKUS.Update
[FR] Seru! Babak Final Futsal dan Dance Competition LIMA di Bandung!
Halo Bandung!

Mana nih suaranya anak Bandung yang nonton babak final futsal dari Liga Mahasiswa (LIMA) ??
Bagi Agan- Agan yang penasaran sama keseruan LIMA di Bandung kemarin, cekidot penampakannya Gan !

Keseruan pertandingan final ini mempertemukan Universitas Budi Luhur (UBL) dengan Universitas Negeri Jakarta (UNJ) untuk futsal pria, sedangkan untuk futsal wanitanya adalah Universitas Negeri Jakarta (UNJ) dengan Universitas Pendidikan Indonesia Bandung (UPI). Dan yang menjadi juara 1 dari futsal prianya adalah Universitas Budi Luhur (UBL) menang dengan skor telak 7-0 atas Universitas Negeri Jakarta (UNJ).
Futsal wanitanya juga ga kalah seru Gan, Ane sendiri gak nyangka bakal ngelihat skill-skill hebat dari pemain futsal yang IGO-IGO banget itu. Di pertandingan futsal wanita yang super seru ini di menangkan oleh Universitas Negeri Jakarta dengan skor 2-1.
![[FR] Seru! Babak Final Futsal dan Dance Competition LIMA di Bandung!](https://s.kaskus.id/images/2015/09/02/8159828_20150902044551.JPG)
Lanjut yuk kita lihat dance competition ! Dance competition ini menarik karena di setiap koreografinya harus mengandung unsur KASKUS, penasaran kan Gan? KASKUS emang keren banget dan gak pengen ketinggalan. Mereka para dancer semua kreatif mencari cara agar tariannya ada unsur KASKUS nya. keren !
IGO-IGO gan..
Setelah dance competition, berikut adalah foto-foto penyerahan hadiah kepada para pemenang kompetisi
KASKUS juga ikut mendukung sebagai salah satu sponsor dalam kompetisi bergengsi antar Universitas ini Gan. Penyerahan piala dan hadiah untuk pemenang dalam kompetisi ini juga di serahkan salah satunya oleh pihak KASKUS.
Makannya jangan lewatkan keseruan Liga Mahasiswa tahun depan Gan !
Salam Olahraga !


Mana nih suaranya anak Bandung yang nonton babak final futsal dari Liga Mahasiswa (LIMA) ??

Quote:
Bagi Agan- Agan yang penasaran sama keseruan LIMA di Bandung kemarin, cekidot penampakannya Gan !

Quote:
Keseruan pertandingan final ini mempertemukan Universitas Budi Luhur (UBL) dengan Universitas Negeri Jakarta (UNJ) untuk futsal pria, sedangkan untuk futsal wanitanya adalah Universitas Negeri Jakarta (UNJ) dengan Universitas Pendidikan Indonesia Bandung (UPI). Dan yang menjadi juara 1 dari futsal prianya adalah Universitas Budi Luhur (UBL) menang dengan skor telak 7-0 atas Universitas Negeri Jakarta (UNJ).
Quote:
Futsal wanitanya juga ga kalah seru Gan, Ane sendiri gak nyangka bakal ngelihat skill-skill hebat dari pemain futsal yang IGO-IGO banget itu. Di pertandingan futsal wanita yang super seru ini di menangkan oleh Universitas Negeri Jakarta dengan skor 2-1.
Lanjut yuk kita lihat dance competition ! Dance competition ini menarik karena di setiap koreografinya harus mengandung unsur KASKUS, penasaran kan Gan? KASKUS emang keren banget dan gak pengen ketinggalan. Mereka para dancer semua kreatif mencari cara agar tariannya ada unsur KASKUS nya. keren !
Quote:
IGO-IGO gan..
Setelah dance competition, berikut adalah foto-foto penyerahan hadiah kepada para pemenang kompetisi
Quote:
KASKUS juga ikut mendukung sebagai salah satu sponsor dalam kompetisi bergengsi antar Universitas ini Gan. Penyerahan piala dan hadiah untuk pemenang dalam kompetisi ini juga di serahkan salah satunya oleh pihak KASKUS.
Makannya jangan lewatkan keseruan Liga Mahasiswa tahun depan Gan !
Salam Olahraga !



zharki memberi reputasi
1
8.7K
57


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan