- Beranda
- Komunitas
- Tech
- Linux dan OS Selain Microsoft & Mac
[HELP] Arch Linux - Menambahkan User yang foldernya sudah ada dari distro sebelumnya


TS
Hikaru13
[HELP] Arch Linux - Menambahkan User yang foldernya sudah ada dari distro sebelumnya
Singkatnya ane habis ganti ke Arch Linux dari Ubuntu, home foldernya ga ane format (sayang data). Terus pas ane useradd usernamenya sama kayak waktu pakai Ubuntu ga bisa katanya karena home foldernya udah ada sama not copying any file from skel directory into it . Solusinya gimana? masalahnya ane ga mau kehilangan data2 di home folder lama
Diubah oleh Hikaru13 13-07-2015 05:47
0
816
2


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan