- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Aneka Es Khas Indonesia


TS
dirara
Aneka Es Khas Indonesia
Assalamu'alaikum Wr, Wb..


HT gan


No Repost gan



HT gan


No Repost gan

Quote:

Halo..Haii semuaa..
Hmm.. Hari ini TS bakal bahas lagi tentang kuliner nih. Kok, kuliner lagi sih? Ya abis gimana gan, TSnya doyan makan n jajan, jadi yang diotaknya cuma makanan.

Pasti disini kita semua suka jajan es kan gan? apa lagi pas siang terik, capek kerja, mumet mikir, enaknya emang minum es yang manis, dingin dan segaarrr.

Nah, kali ini TS mau berbagi informasi sedikit tentang beberapa macam es yang khas yang berasal dari beberapa daerah di Indonesia, yang mungkin didaerah kita belum pernah kita temuin.
Lebih lengkapnya yuk simak dibawah.

Quote:
1. Es Selendang Mayang

Es yang satu ini berasal dari Betawi. Resep es sembilan mayang ini turun menurun dari leluhur loh. Bahan utama es ini adalah tepung sagu yang dibuat seperti agar-agar.
Adonan es selendang mayang mirip kue lapis kanji, berwarna merah atau hijau yang dipadukan dengan warna putih sehingga menarik. Warna-warna yang cantik ini lah yang mirip warna selendang. Makanya disebut ‘selendang mayang’.
Adonan biasanya dibuat dari tepung kanji atau sagu aren, gula dan air yang kemudian dibuat berlapis dengan warna merah, hijau dan putih. Adonan ini kemudian dipotong tipis melebar kemudian ditaruh dalam mangkuk, diberi sirup gula merah, dan es batu lalu disiram kuah santan. Perpaduan selendang mayang dgn rasa manis dari gula jawa dan gurih dari santannya. Endes!!

Es yang satu ini berasal dari Betawi. Resep es sembilan mayang ini turun menurun dari leluhur loh. Bahan utama es ini adalah tepung sagu yang dibuat seperti agar-agar.
Adonan es selendang mayang mirip kue lapis kanji, berwarna merah atau hijau yang dipadukan dengan warna putih sehingga menarik. Warna-warna yang cantik ini lah yang mirip warna selendang. Makanya disebut ‘selendang mayang’.
Adonan biasanya dibuat dari tepung kanji atau sagu aren, gula dan air yang kemudian dibuat berlapis dengan warna merah, hijau dan putih. Adonan ini kemudian dipotong tipis melebar kemudian ditaruh dalam mangkuk, diberi sirup gula merah, dan es batu lalu disiram kuah santan. Perpaduan selendang mayang dgn rasa manis dari gula jawa dan gurih dari santannya. Endes!!

Quote:
2. Es Oyen

Hayo Es Oyen dari Surabaya atau Bandung coba? Es Oyen sebenarnya berasal dari Bandung tapi terkenal di Surabaya makanya orang sering salah paham.
Es Oyen ini hampir mirip es buah tapi biasanya terdiri dari alpukat, nangka dan kelapa muda. Kemudian di campur dengan air santan dan susu kental manis. Maknyuss Es Oyen!

Hayo Es Oyen dari Surabaya atau Bandung coba? Es Oyen sebenarnya berasal dari Bandung tapi terkenal di Surabaya makanya orang sering salah paham.
Es Oyen ini hampir mirip es buah tapi biasanya terdiri dari alpukat, nangka dan kelapa muda. Kemudian di campur dengan air santan dan susu kental manis. Maknyuss Es Oyen!
Quote:
3. Es Tebak

Es khas Padang yang terdiri dari tape ketan hitam, cincau hitam, kolang-kaling, dan tebak.
Tebak adalah adonan dari tepung beras yang dimasak dan dicetak mirip cendol tapi lebih keras dan putih mirip serutan kelapa muda.
Es Tebak biasanya disajikan dengan susu kental manis, sirup merah dan es serut. yummy..

Es khas Padang yang terdiri dari tape ketan hitam, cincau hitam, kolang-kaling, dan tebak.
Tebak adalah adonan dari tepung beras yang dimasak dan dicetak mirip cendol tapi lebih keras dan putih mirip serutan kelapa muda.
Es Tebak biasanya disajikan dengan susu kental manis, sirup merah dan es serut. yummy..
Quote:
4. Es Pisang Hijau

Es Pisang Ijo, Es khas kota Makassar yang terbuat dari bahan utama pisang. Pisang ijo itu pisang yang diselimuti tepung warna hijau.
Nah hijaunya ini dibuat dari air daun suji dan pandan. cumipun sama-sama dari pisang tapi es pisang ijo beda loh sama es palu butung.

Es Pisang Ijo, Es khas kota Makassar yang terbuat dari bahan utama pisang. Pisang ijo itu pisang yang diselimuti tepung warna hijau.
Nah hijaunya ini dibuat dari air daun suji dan pandan. cumipun sama-sama dari pisang tapi es pisang ijo beda loh sama es palu butung.
Spoiler for Es Palu Butung:

Quote:
5. Es Lidah Buaya
Lidah buaya dibuat es? Tapi ada loh es dari lidah buaya. Es ini khas dari kota Pontianak.
Dari segi kesehatan udah jelas dong lidah buaya banyak kasiatnya. Es ini buaya itu simpel dan nggak kalah seger dari es-es yang lain. Pokonya suegerrr…
Lidah buaya dibuat es? Tapi ada loh es dari lidah buaya. Es ini khas dari kota Pontianak.
Dari segi kesehatan udah jelas dong lidah buaya banyak kasiatnya. Es ini buaya itu simpel dan nggak kalah seger dari es-es yang lain. Pokonya suegerrr…
Quote:
6. Es Kacang Merah

Es kacang Merah itu es khas kota Manado.
Bahan utamanya jelas dari kacang merah. Es ini biasanya disajikan dengan serutan es dan susu kental manis. Nomnom....

Es kacang Merah itu es khas kota Manado.
Bahan utamanya jelas dari kacang merah. Es ini biasanya disajikan dengan serutan es dan susu kental manis. Nomnom....
Quote:
7. Es Kuwut

Es Khas Bali yg rasanya bintang lima. Es ini punya cita rasa bintang lima tapi bisa dinikmati semua kalangan.
Semangkuk es kuwut terdiri dari serutan kelapa, melon, biji selasih, gula cair, air kelapa, es batu, dan perasan jeruk nipis.
Es ini disajikan dengan es batu, plus irisan jeruk nipis. Jadi bisa diracik sesuai selera

Es Khas Bali yg rasanya bintang lima. Es ini punya cita rasa bintang lima tapi bisa dinikmati semua kalangan.
Semangkuk es kuwut terdiri dari serutan kelapa, melon, biji selasih, gula cair, air kelapa, es batu, dan perasan jeruk nipis.
Es ini disajikan dengan es batu, plus irisan jeruk nipis. Jadi bisa diracik sesuai selera
Quote:
8. Es Goyobod

Es Goyobod adalah minuman dingin andalan Bandung. Tak heran, jika banyak masyarakat menjadikannya menu takjil favorit.
Es goyobod ini hampir sama dengan es campur Perbedaan yang paling mencolok pada es goyobod adalah dengan ditambahkannya hunkue yang dipotong-potong.
Es Goyobod ini sangat cocok untuk menu berbuka puasa karena rasa dari es goyobod yang manis, menyegarkan, kaya akan protein dari susu dan vitamin dari buah-buahan.

Es Goyobod adalah minuman dingin andalan Bandung. Tak heran, jika banyak masyarakat menjadikannya menu takjil favorit.
Es goyobod ini hampir sama dengan es campur Perbedaan yang paling mencolok pada es goyobod adalah dengan ditambahkannya hunkue yang dipotong-potong.
Es Goyobod ini sangat cocok untuk menu berbuka puasa karena rasa dari es goyobod yang manis, menyegarkan, kaya akan protein dari susu dan vitamin dari buah-buahan.
Quote:
9. Es Doger

Es doger berasal dari kota Cirebon. Doger sendiri berasal dari kata Dorong Gerobak.
Walaupun es doger berasal dari Cirebon, es doger juga bisa ditemui di kota-kota besar di Indonesia, seperti Jakarta, Malang, dan Surabaya.
Selain rasanya yang enak, es doger juga enak diminum di tempat-tempat yang panas. Es doger juga enak jika diminum setelah melakukan olahraga. Es doger berbahan dasar susu dan parutan kelapa, ditambah dengan tape, ketan hitam, alpukat, dan lain-lain.

Es doger berasal dari kota Cirebon. Doger sendiri berasal dari kata Dorong Gerobak.
Walaupun es doger berasal dari Cirebon, es doger juga bisa ditemui di kota-kota besar di Indonesia, seperti Jakarta, Malang, dan Surabaya.
Selain rasanya yang enak, es doger juga enak diminum di tempat-tempat yang panas. Es doger juga enak jika diminum setelah melakukan olahraga. Es doger berbahan dasar susu dan parutan kelapa, ditambah dengan tape, ketan hitam, alpukat, dan lain-lain.
Quote:
10. Es Podeng

Es Podeng merupakan nama lain dari Es Puter, nama podeng berasal dari bahasa madura yang mempunyai arti sama, yaitu puter. Es Podeng menjadi kuliner khas Jakarta meski banyak yang mengatakan kalau es krim ala Indonesia ini dibawa oleh pedagang asal Garut ke Jakarta. Banyaknya penjual es Podeng di Jakarta, membuat jajanan yang satu ini semakin tenar. Tidak mengherankan jika dalam berbagai kesempatan, masyarakat Jakarta kerap menjadikan Es Podeng sebagai salah satu sajian pencuci mulut.
Sejarah kemunculan Es Podeng tidak lepas dari daya kreatif masyarakat Indonesia di zaman kolonial. Ketika sajian es krim hanya bisa dinikmati oleh kalangan tertentu saja, masyarakat Indonesia membuat modifikasi es krim dengan mengganti bahan utama susu dengan santan kelapa, yang kemudian menghasilkan es krim ala Indonesia yang disebut dengan nama es podeng.
Untuk menghasilkan es podeng dengan citarasa yang spesial, para pembuat biasanya juga memasukkan bahan perasa lain, seperti durian, alpukat, atau potongan nangka. Selain itu, untuk mendapatkan tampilan menarik, penjual Es Podeng juga memasukkan campuran lain berupa agar-agar, roti, buah atep, kacang tanah yang disangrai, dan sentuhan susu kental manis di atasnya.

Es Podeng merupakan nama lain dari Es Puter, nama podeng berasal dari bahasa madura yang mempunyai arti sama, yaitu puter. Es Podeng menjadi kuliner khas Jakarta meski banyak yang mengatakan kalau es krim ala Indonesia ini dibawa oleh pedagang asal Garut ke Jakarta. Banyaknya penjual es Podeng di Jakarta, membuat jajanan yang satu ini semakin tenar. Tidak mengherankan jika dalam berbagai kesempatan, masyarakat Jakarta kerap menjadikan Es Podeng sebagai salah satu sajian pencuci mulut.
Sejarah kemunculan Es Podeng tidak lepas dari daya kreatif masyarakat Indonesia di zaman kolonial. Ketika sajian es krim hanya bisa dinikmati oleh kalangan tertentu saja, masyarakat Indonesia membuat modifikasi es krim dengan mengganti bahan utama susu dengan santan kelapa, yang kemudian menghasilkan es krim ala Indonesia yang disebut dengan nama es podeng.
Untuk menghasilkan es podeng dengan citarasa yang spesial, para pembuat biasanya juga memasukkan bahan perasa lain, seperti durian, alpukat, atau potongan nangka. Selain itu, untuk mendapatkan tampilan menarik, penjual Es Podeng juga memasukkan campuran lain berupa agar-agar, roti, buah atep, kacang tanah yang disangrai, dan sentuhan susu kental manis di atasnya.
Quote:
11. Es Dawet Ayu

Dawet Ayu adalah minuman khas dari Kabupaten Banjarnegara. Dawet Ayu mudah ditemukan di pasar-pasar tradisioanl.
Es Dawet Ayu Asli Khas Banjarnegara lezat serta segar dan sangat cocok diminum pada cuaca panas, es dawet dapat diminum panas atau pun dingin dengan menambahkan es batu.
Rasanya yang segar, inilah keistimewaan serta keunikan minuman tradisional khas Banjarnegara yang satu ini.

Dawet Ayu adalah minuman khas dari Kabupaten Banjarnegara. Dawet Ayu mudah ditemukan di pasar-pasar tradisioanl.
Es Dawet Ayu Asli Khas Banjarnegara lezat serta segar dan sangat cocok diminum pada cuaca panas, es dawet dapat diminum panas atau pun dingin dengan menambahkan es batu.
Rasanya yang segar, inilah keistimewaan serta keunikan minuman tradisional khas Banjarnegara yang satu ini.
Quote:
12. Es Legen

Legen adalah nama minuman tradisional yang banyak ditemukan di sekitar wilayah Jawa Tengah dan Jawa Timur, Indonesia. Minuman ini diambil dari bagian pohon siwalan.

Legen adalah nama minuman tradisional yang banyak ditemukan di sekitar wilayah Jawa Tengah dan Jawa Timur, Indonesia. Minuman ini diambil dari bagian pohon siwalan.
Quote:
13. Es Lengkong

Berbeda dengan es Cincau yang pada umumnya menggunakan cincau hijau, Es Lengkong justru menggunakan cincau hitam atau juga dikenal dengan nama Lengkong. Untuk membuat Es Lengkong, Lengkong tersebut dipotong-potong kecil membentuk persegi dan dicuci sampai bersih. Lalu Lengkong dicampur dengan rebusan air gula pasir dan daun jeruk agar aromanya lebih terasa dan lebih segar. Kemudian ditambah santan, selasih, sirup dan es batu. Setelah itu, baru diaduk agar rasanya bercampur rata.
Es Lengkong pun siap dinikmati.

Berbeda dengan es Cincau yang pada umumnya menggunakan cincau hijau, Es Lengkong justru menggunakan cincau hitam atau juga dikenal dengan nama Lengkong. Untuk membuat Es Lengkong, Lengkong tersebut dipotong-potong kecil membentuk persegi dan dicuci sampai bersih. Lalu Lengkong dicampur dengan rebusan air gula pasir dan daun jeruk agar aromanya lebih terasa dan lebih segar. Kemudian ditambah santan, selasih, sirup dan es batu. Setelah itu, baru diaduk agar rasanya bercampur rata.
Es Lengkong pun siap dinikmati.
Quote:
14. Es Gempol Semarang

Es Gempol adalah minuman dari gempol/pleret, santan, dan gula cair. Kata gempol berarti adonan dari tepung beras yang dibentuk, lalu diwarnai dan akhirnya dikukus. Gempol disiram dengan santan dan gula, dan seringkali ditambah es.

Es Gempol adalah minuman dari gempol/pleret, santan, dan gula cair. Kata gempol berarti adonan dari tepung beras yang dibentuk, lalu diwarnai dan akhirnya dikukus. Gempol disiram dengan santan dan gula, dan seringkali ditambah es.
Quote:
15. Es Laksamana Mengamuk Riau

Walau namanya terdengar seram tapi sajian berupa minuman bersantan ini terasa sangat segar.
Ya, es laksamana mengamuk adalah minuman tradisional asli Pekanbaru yang harus dicoba.
Harumnya mangga kweni dalam sajian ini terasa sangat menggoda.

Walau namanya terdengar seram tapi sajian berupa minuman bersantan ini terasa sangat segar.
Ya, es laksamana mengamuk adalah minuman tradisional asli Pekanbaru yang harus dicoba.
Harumnya mangga kweni dalam sajian ini terasa sangat menggoda.

Quote:
Nah.. itu dia aneka es khas Indonesia. Kalo agan/sista udah coba yang mana?
Sebenernya masih banyak lagi aneka es khas Indonesia yang belom ane masukin kesini.
Kalo ada yang mau nambahin, yuk share dimari..
Sebenernya masih banyak lagi aneka es khas Indonesia yang belom ane masukin kesini.
Kalo ada yang mau nambahin, yuk share dimari..

Quote:
Quote:
Gan, inget yeh! JANGAN CENDOLIN ane gan.. Ane KOLEKTOR BATA.. 

Quote:
Mampir juga kesini gan....

Inilah Roti Paling Enak di Dunia - HT

10 Tips Saat Kamu Ke-Gap Stalking - HT

Yuk Intip Anak-Anak Keluarga Kerajaan - HT

Anak-anak Keluarga Kerajaan Yang Imut-imut - HT

Selamanya (Mungkin) Pria Akan Menyembunyikan 7 Hal Ini - HT

5 Makanan Andalan Tanggal Tua - HT

4 Alasan Wanita Sulit Berkata Tidak - HT
Makanan Ekstrim Korea Selatan

Proses Pembuatan Mie Diinjak dan Ditiduri !

Gaun Pernikahan Cantik Dari Tisu Toilet

5 Drama Sageuk Korea

Macam-macam Bakso gan

4 Spesies Ikan Terkecil di Dunia

Kalong Malam
#227

#227

Diubah oleh dirara 02-04-2015 11:41
0
115.4K
Kutip
1.1K
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan