lolobigAvatar border
TS
lolobig
[Buat para cowok] 6 Makanan praktis yang bisa agan olah dengan mXudah

Di zaman yang serba cepat dan instan ini, para cowok terkadang mengesampingkan kemampuan memasak. Alasannya, kamu merasa bisa beli makan di luar atau mengandalkan ibu, istri, pacar, hingga asisten rumah tangga yang memasak untukmu. Tapi, ada kalanya mau gak mau kamu mesti masak sendiri demi mengisi perutmu yang kelaparan, terutama pas kamu sendirian di rumah atau saat uang di dompetmu sudah menipis.

Meski gak bisa masak, mengolah makanan bukan perkara yang mustahil kamu lakukan. Kamu tetap bisa mengenyangkan perutmu dengan makanan praktis yang bisa kamu buat sendiri. Nah, makanan apa aja sih yang bisa kamu olah sendiri dengan bahan-bahan yang sederhana?


1. Sepiring nasi goreng telur orak-arik bisa kamu hidangkan dengan bermodal nasi, telur, dan bumbu nasi goreng instan
Quote:


2. Bosan dengan nasi goreng yang biasa? Resep nasi goreng omelet bisa jadi alternatif yang bikin momen makanmu lebih berwarna
Quote:


3. Sandwich toast isi telur jadi menu paling praktis pengganjal rasa lapar
Quote:


4. Saat jenuh dengan mie goreng dan mie rebus, menu pizza mie adalah pengusir lapar yang paling ampuh!
Quote:


5. Dompet yang menipis bukan halangan untuk menikmati burger sandwich olahan sendiri
Quote:


6. Asalkan tahu cara membuatnya, roti dan sosis yang ada di kulkas rumahmu bisa disulap jadi kudapan istimewa
Quote:


Nah, itulah beberapa sajian yang bisa kamu masak tanpa harus punya kemampuan memasak. Cukup baca instruksi, kamu bisa membuat makanan lezat buat dirimu sendiri dan bikin orang lain terkesan. Mulai sekarang, para cowok gak usah takut ke dapur lagi, ‘kan?

[URL="http://www.hipwee..com/tips/dear-cowok-cowok-yang-enggan-menjamah-dapur-inilah-6-makanan-praktis-yang-bisa-kamu-olah-dengan-mudah/"]Source[/URL]

Quote:
tien212700Avatar border
tien212700 memberi reputasi
1
3.5K
15
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan