Kaskus

Hobby

qhumanAvatar border
TS
qhuman
===MALU PUN BERKHASIAT==
===MALU PUN BERKHASIAT==



Quote:

===MALU PUN BERKHASIAT==
Spoiler for :

===MALU PUN BERKHASIAT==
Ada yang tau ini gambar apa?
Tumbuhan pak guru
Betul sekali anak-anak?emoticon-Jempol
tumbuhan apa ank anak?emoticon-Bingung
itu kayak tanaman waktu saya nyari pakan kambing pak,berbunga dan berduri gara gara macam ni tanaman kambing ane keselek(kata udin anak super nakal dan cerdas di kelas)emoticon-Ngakakane dalam hati
===MALU PUN BERKHASIAT==


===MALU PUN BERKHASIAT==
lo gila kah din yang bener napa?emoticon-Marah (bantah son murid pintar yg gak banyak tingkah)kesemek,durian,cabai apa cambah? (mirip-mirip gitu)emoticon-No Hope
BAGUS-BAGUS emoticon-2 Jempol udah berani jawab!!!!
emoticon-Cape d... dalam hati (untung gak jawab ganja or mariju marju ana sedikit saja kau dapat masalah) tapi salah anak-anak mari bapak jelaskan



===MALU PUN BERKHASIAT==
===MALU PUN BERKHASIAT==

Spoiler for :


===MALU PUN BERKHASIAT==
Kerajaan:Plantae
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Magnoliopsida
Ordo: Fabales
Famili: Fabaceae
Upafamili: Mimosoideae
Genus: Mimosa
Spesies: M. pudica
Nama binomial : Mimosa pudica


===MALU PUN BERKHASIAT==

===MALU PUN BERKHASIAT==
Putri malu atau Mimosa pudica adalah perdu pendek anggota suku polong-polongan yang mudah dikenal karena daun-daunnya yang dapat secara cepat menutup/"layu" dengan sendirinya saat disentuh. Walaupun sejumlah anggota polong-polongan dapat melakukan hal yang sama, putri malu bereaksi lebih cepat daripada jenis lainnya. Kelayuan ini bersifat sementara karena setelah beberapa menit keadaannya akan pulih seperti semula.

Tumbuhan ini memiliki banyak sekali nama lain sesuai sifatnya tersebut, seperti makahiya (Filipina, berarti "malu"), mori vivi (Hindia Barat), nidikumba (Sinhala, berarti "tidur"), mate-loi (Tonga, berarti "pura-pura mati") . Namanya dalam bahasa Tionghoa berarti "rumput pemalu". Kata pudica sendiri dalam bahasa Latin berarti "malu" atau "menciut".
Seluruh bagian tanaman putri malu meliputi batang dan cabang berduri, bunga, bunga kering, polong biji, serta daun yang terbuka dan tertutup

Gerak tumbuhan
Keunikan dari tanaman ini adalah bila daunnya disentuh, ditiup, atau dipanaskan akan segera "menutup". Hal ini disebabkan oleh terjadinya perubahan tekanan turgor pada tulang daun. Rangsang tersebut juga bisa dirasakan daun lain yang tidak ikut tersentuh.
Gerak ini disebut seismonasti, yang walaupun dipengaruhi rangsang sentuhan (tigmonasti), sebagai contoh, gerakan tigmonasti daun putri malu tidak peduli dari mana arah datangnya sentuhan.

Tanaman ini juga menguncup saat matahari terbenam dan merekah kembali setelah matahari terbit.
Tanaman putri malu menutup daunnya untuk melindungi diri dari hewan pemakan tumbuhan (herbivora) yang ingin memakannya. Warna daun

bagian bawah tanaman putri malu berwarna lebih pucat, dengan menunjukkan warna yang pucat, hewan yang tadinya ingin memakan tumbuhan ini akan berpikir bahwa tumbuhan tersebut telah layu dan menjadi tidak berminat lagi untuk memakannya.

===MALU PUN BERKHASIAT==


===MALU PUN BERKHASIAT==
pantesan kambing saya lemes.kesedak.susah nafas emoticon-Sorrymati akhirnya pak (cloteh udin)

bapak turut berduka ya dinemoticon-Turut Berduka
ini cerita nya din cerita orang tua dulu

===MALU PUN BERKHASIAT==


===MALU PUN BERKHASIAT==
Konon, rasa malu yang dimiliki tanaman putri malu berasal dari seorang putri raja yang sangat cantik jelita, bernama Putri Kaniawati.
Kecantikan Putri Kaniawati tersebar ke seluruh pejuru negeri. Karena itu, banyak pemuda yang datang melamrnya, termasuk Pangeran Jaka Amparan, Putra Raja Mahesajati dari kerajaan Pasir Maya. Namun sayang, sang putri emiliki rasa malu yang berlebihan. Para pemuda yang ingin menemuinya selalu pulang karena sang putri selalu menolak untuk bertemu.
Berbeda dengan Pangeran Jaka Amparan, ia selalu berusaha menyusun strategi untk dapat melihat wujud sang putri. Paras putri Kaniawati membuat sang pangeran terpesona. Di tengh keterpanaannya, tanpa disadari ia beradu pandang dengan sang putri.Putri Kaniawati tersentak kaget, ia pun menjerit lalu terkulai lemas dan jatuh pingsan.
Pangeran sedih melihat keadaan sang putri,ia ingin menyembuhkan sang putri. Lalu ia memberikan baju pembalik setan yang dimilikinya untuk dipakai sang putri agar rasa malu yang berlebihan dari dalam diri sang putri dapat terserap dalam baju itu. Setelah itu Pangeran melemparkan baju itu ke tanaman perdu berduri. Sejak saat itu,sang putri tidak lagi merasa malu yang berlebihan. Tanaman pardu berduri itu pun dinamai putri malu, karena daunnnya selalu menguncup ketika tersentuh, seperti sang putri


(berharap udin tidak bersedih)
dan ternyata dia molor waktuy saya bercerita
emoticon-Cape d... emoticon-Cape d...
===MALU PUN BERKHASIAT==

===MALU PUN BERKHASIAT==
jadi kesimpulan nya walaupun tanaman ini telah membunuh kambing udin ada khasiat dan hikmah balik itu semua

yaitu

1. Insomnia
Spoiler for :

Cara 1: Daun putri malu sebanyak 30-60 gram direbus lalu airnya diminum.
Cara 2: Daun putri malu sebanyak 15 gram dicampur dengan 15 gram daun sawi langit (Vernonia cinerea) dan 30 gram daun calincing lalu direbus. Airnya kemudian diminum.


2. Chronic bronchitis
Spoiler for :

Cara 1: Akar putri malu sebanyak 60 gram dicampur 600 cc air, lalu direbus dengan api kecil sehingga menjadi 200 cc. Lalu airnya dibagi untuk dua kali minum.
Cara 2 : Mimosa pudica 30 gram, akar tanaman Peristrophe roxburghiana 10 gram, keduanya direbus, dibagi menjadi 2 dosis/hari.


3. Batuk dengan dahak banyak
Spoiler for :

Akar putri malu sebanyak 10-15 gram direbus lalu airnya diminum.


4. Ascariasis / cacingan:
Spoiler for :

Mimosa pudica 15 - 30 gram direbus, lalu airnya diminum.


5. Rheumatik
Spoiler for :

15 gram akar putri malu direndam dalam arak putih 500 cc selama 2 minggu. Kemudian ditempelkan di tempat yang sakit.


Khasiat lainnya
Masih ada lagi manfaat putri malu, diantaranya berkhasiat untuk mengatasi penyakit malaria. Akar dan bijinya berkhasiat untuk merangsang muntah.

Para ahli pengobatan Cina dan penelitian AS serta Indonesia mengindikasikan, tanaman ini bisa dipakai untuk mengobati berbagai penyakit lain, seperti radang mata akut, kencing batu, panas tinggi pada anak-anak, dan herpes.

Spoiler for :


Quote:




Quote:

===MALU PUN BERKHASIAT==

===MALU PUN BERKHASIAT==


[CENTER]
===MALU PUN BERKHASIAT==
===MALU PUN BERKHASIAT==
tata604Avatar border
tata604 memberi reputasi
1
4.6K
2
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan