- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Sutradara Indonesia yang Menembus Hollywood


TS
Tetrakill
Sutradara Indonesia yang Menembus Hollywood
Salam merdeka ganz.
Daripada sumpek baca berita-berita yang nggak enak, mendingan kita baca yang ini.

Sutradara muda Indonesia, Livi Zheng, berhasil meraih prestasi di dunia perfilman Amerika. Film perdana Livi, Brush with Danger berhasil dapat tanggapan positif dari para pecinta film Hollywood.

Livi adalah sineas Indonesia pertama yang menyutradarai film produksi Hollywood. Sineas 25 tahun ini juga berperan sebagai penulis naskah sekaligus produser film itu. Livi juga membintangi Brush with Danger dengan adiknya, Ken Zheng. Film ini menceritakan kakak beradik Alice dan Ken yang terpaksa meninggalkan tanah kelahirannya di Tiongkok untuk bersembunyi di tempat pengapalan container dan menjalani hidup baru.

Alice dan Ken dijebak oleh kolektor seni Jutus Sullivan (diperankan Norman Newkirk) dalam kasus pencurian lukisan Van Gogh hingga akhirnya mereka berusaha lari dari polisi yang terus mengejar-ngejar mereka dan juga dari kelompok penjahat. Lokasi syuting Brush with Danger mengambil di Seattle, Washington, dan Los Angeles, California. Film ini akan diputar secara terbatas di New York, kemudian tayang serentak di Amerika 19 September mendatang. Brush with Danger juga dibintangi oleh Norman Newkirk, Nikita Breznikov, Michael Blend, dan Stephanie Hilbert.

Film ini dijadwalkan tayang di Indonesia akhir tahun ini. Kini Livi kembali disibukkan dengan film Hollywood keduanya yang bakal dibintangi Tony Todd, John Savage, Keith David, dan aktris cilik bintang serial TV The Nanny, Madeline Zima.
Sumber
Seperti ini harusnya kita bekerja.
Nggak usah banyak gembar-gembor ke sana-sini, tapi hasilnya nyata.
Bagaimana pendapat agan-agan sekalian?
Daripada sumpek baca berita-berita yang nggak enak, mendingan kita baca yang ini.

Sutradara muda Indonesia, Livi Zheng, berhasil meraih prestasi di dunia perfilman Amerika. Film perdana Livi, Brush with Danger berhasil dapat tanggapan positif dari para pecinta film Hollywood.

Livi adalah sineas Indonesia pertama yang menyutradarai film produksi Hollywood. Sineas 25 tahun ini juga berperan sebagai penulis naskah sekaligus produser film itu. Livi juga membintangi Brush with Danger dengan adiknya, Ken Zheng. Film ini menceritakan kakak beradik Alice dan Ken yang terpaksa meninggalkan tanah kelahirannya di Tiongkok untuk bersembunyi di tempat pengapalan container dan menjalani hidup baru.

Alice dan Ken dijebak oleh kolektor seni Jutus Sullivan (diperankan Norman Newkirk) dalam kasus pencurian lukisan Van Gogh hingga akhirnya mereka berusaha lari dari polisi yang terus mengejar-ngejar mereka dan juga dari kelompok penjahat. Lokasi syuting Brush with Danger mengambil di Seattle, Washington, dan Los Angeles, California. Film ini akan diputar secara terbatas di New York, kemudian tayang serentak di Amerika 19 September mendatang. Brush with Danger juga dibintangi oleh Norman Newkirk, Nikita Breznikov, Michael Blend, dan Stephanie Hilbert.
Film ini dijadwalkan tayang di Indonesia akhir tahun ini. Kini Livi kembali disibukkan dengan film Hollywood keduanya yang bakal dibintangi Tony Todd, John Savage, Keith David, dan aktris cilik bintang serial TV The Nanny, Madeline Zima.
Sumber
Seperti ini harusnya kita bekerja.
Nggak usah banyak gembar-gembor ke sana-sini, tapi hasilnya nyata.

Bagaimana pendapat agan-agan sekalian?
0
2.6K
11


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan