Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

barzumnyAvatar border
TS
barzumny
From Zero To Zero Again

Dari 0 ke 0


Tersenyumlah dunia
melihat tubuh suci
yang matanya belum sempat tebuka
karena tangis dambaan terdengar indah

Terawatlah tubuh suci
Tertawalah lalu bernyanyi
Nyaman wangi tubuh belum berdaya
Yang tetap terjaga walau terpejam

Peka lah rasanya
Bebaskan geraknya
Kotor tubuh indahnya
Perlahan tak lagi didamba

Berjalannya waktu
Dosa melambaikan tangan
Mengajak sang penikmat waktu
Beri jutaan angan - angan

Mati dalam hidup
Hidup dalam gelap
Gelap yang meredup
Meredup dan terlelap

Tangis sesal tersendu
Nikmat terbebas
Kembali suci tak abu - abu
Kotor tubuh lalu terlepas

Tersenyumlah sang tubuh
dunia mengenang
Seakan runtuh
Tangisan dunia yang berlinang



Diubah oleh barzumny 31-10-2014 06:27
0
931
0
Thread Digembok
Thread Digembok
Komunitas Pilihan