- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Lo Mau Lamar Pacar Lo? Coba Cara - Cara Romatis Ini


TS
zizill
Lo Mau Lamar Pacar Lo? Coba Cara - Cara Romatis Ini
Quote:
Marriage proposal atau lamaran adalah salah satu momen yang paling ditunggu oleh pasangan kekasih.
Lamaran biasanya menjadi tanda bahwa kekasih kamu ingin membawa hubungan kalian ke arah yang
lebih serius.
Karena pentingnya momen ini, tidak jarang si pasangan ingin momen ini menjadi momen indah yang tidak terlupakan.
Mulai dari melamar dengan cara yang sederhana, unik dan kreatif, sampai acara lamaran yang mewah dan menghabiskan biaya besar pun sanggup dilakoni.
.
Nah, kalo kamu lebih ingin dilamar dengan cara gimana nih?
Kalau masih belum tau, yuk simak beberapa lamaran paling romantis .

lebih serius.

Karena pentingnya momen ini, tidak jarang si pasangan ingin momen ini menjadi momen indah yang tidak terlupakan.


Nah, kalo kamu lebih ingin dilamar dengan cara gimana nih?

Quote:
Lamaran Pribadi
Cara melamar seperti ini biasanya banyak dilakukan oleh pasangan yang lebih suka mengungkapkan rasa cinta kepada
pasangannya lewat hal-hal yang sederhana dan intens.
Mungkin kamu nggak akan melihat banyak bunga bertaburan disekeliling si gadis, nggak ada pula band pengiring yang menyanyikan lagu Marry me, atau sekumpulan orang yang
mengelilingi pasangan tersebut sembari berteriak “T erima! Terima! “.
Tapi jangan salah, cara melamar ini juga tetap terasa sangat romantis lho. Karena bersifat pribadi dan hanya kamu dan dia yang ada
Yuk, simak!
Cara melamar seperti ini biasanya banyak dilakukan oleh pasangan yang lebih suka mengungkapkan rasa cinta kepada
pasangannya lewat hal-hal yang sederhana dan intens.

Mungkin kamu nggak akan melihat banyak bunga bertaburan disekeliling si gadis, nggak ada pula band pengiring yang menyanyikan lagu Marry me, atau sekumpulan orang yang
mengelilingi pasangan tersebut sembari berteriak “T erima! Terima! “.

Tapi jangan salah, cara melamar ini juga tetap terasa sangat romantis lho. Karena bersifat pribadi dan hanya kamu dan dia yang ada

Quote:
Spoiler for ilustrasi:

1. Melamar Di Tempat Pertama Kali Bertemu
Sang kekasih mengajak pasangannya pergi ke tempat pertama kali mereka bertemu.

mereka bertemu untuk pertama kalinya.


Ah, manis banget kan!

Quote:
Spoiler for ilustrasi:

2. Melamar Di Tempat Favorit
Kamu mungkin tidak punya tempat pertama kali bertemu karena kalian ternyata sudah bertetangga atau berteman sejak kecil.


Kesannya supaya tempat itu jadi saksi dimana hubungan kalian dimulai untuk lebih serius

Quote:
Spoiler for ilustrasi:

3. Melamar Dengan Menyelipkan Cincin Di Buku Favoritnya
Cara ini mungkin terlihat sederhana bahkan terkesan ‘kurang usaha’.



Lewat buku itu kamu seolah-olah sedang mencurahkan perasaan mu terhadap dia.


Quote:
Spoiler for ilustrasi:

4. Melamar Dia Via Kue Keberuntungan Atau Fortune Cookies
Kalian pasti udah nggak asing dengan fortune cookies atau kue keberuntungan.


Dibandingkan memakan kuenya, orang kadang malah lebih tertarik dengan isi kertas didalamnya.



Quote:
Spoiler for ilustrasi:

5. Memanfaatkan Binatang Kesayangan
Jika kekasih kamu punya binatang peliharaan yang sudah dianggap seperti anaknya sendiri,



Quote:
Spoiler for ilustrasi:

6. Melamar Sembari Melakukan Kegiatan Yang Dia Suka
Kamu mengajak kekasih kamu melakukan hal yang dia suka bersama-sama kemudian melamarnya.



Quote:
Spoiler for ilustrasi:

7. Lewat Makan Malam Yang Romantis
Kalian pasti sudah tidak asing dengan cara melamar ini.


Quote:
Spoiler for ilustrasi:

8. Melamar Ala Flashmob
Kalian pasti tau apa itu flash Mob kan?


Tarian masal ini juga menjadi salah satu cara melamar yang kreatif dan romantis banget buat pasangan muda.


Biasanya mereka yang melakukan ini kesannya konyol dan kocak karena tidak jarang lagunya ga sesuai tema kamu, yaps pas mau lamaran malah muter Gangnam Style ya pada joged atuh semua kayak numpang kuda

Quote:
Spoiler for ilustrasi:

9. Melamar Lewat Sosial Media
Pernah denger ada yang melamar kekasihnya via sosial media?


Melihat tweet konyol nan romantis itu,



Quote:
Spoiler for ilustrasi:

10. Melamar Di Bioskop
Jika selama pacaran kamu dan pasanganmu suka menghabiskan watu bersama dengan nonton film di bioskop,


Kamu mungkin harus agak ribet mempersiapkan film lamaranmu sediri,


Quote:
Spoiler for ilustrasi:

11. Melamar Di Kantornya
Jika pacar kamu adalah pekerja keras dan lebih banyak menghabiskan waktunya di kantor,


Jika kamu memilih menggunakan cara lamaran ini jangan lupa meminta persetujuan kantor dan ajak juga rekan kerjanya bekerjasama.


Diubah oleh zizill 10-08-2014 13:17
0
3K
Kutip
9
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan