Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

santet_urangAvatar border
TS
santet_urang
Seminar Kewirausahaan Manusia 4 Kuadran
Info Event
Manusia 4 Kuadran, Cara Paling REVOLUSIONER untuk Jadi Pengusaha..!


Apakah Anda sudah tahu bahwa...

> Untuk menjadi orang yang sukses, Anda harus menjadi “Manusia 4 Kuadran” ?
> Seorang pengusaha dan penulis buku Best Seller asal Amerika Serikat, Robert T. Kiyosaki juga MENGAKUI pentingnya menjadi “Manusia 4 Kuadran” ini ?
> Pengusaha sukses di Indonesia pun sudah membuktikan KEDAHSYATAN menjadi seorang “Manusia 4 Kuadran” ini ?

Anda pasti bertanya-tanya, Apa sebenarnya “Manusia 4 Kuadran” itu ?


Spoiler for Manusia 4 Kuadran:


"Manusia 4 Kuadran" pertama kali diutarakan di dalam buku The Cashflow Quadrant karya Robert T.Kiyosaki. Di sini, manusia dibagi kedalam empat kuadran. Di kuadran kiri ada employee (pegawai) dan self-employed (pekerja lepas). Sementara di kuadran kanan, ada business owner (pemilik usaha) dan investor (pemodal).

Ia menyarankan agar kita selalu berusaha pindah kuadran, dari kiri ke kanan. Banyak pula trainer bisnis yang ikut menyarankan hal ini jika seseorang ingin hidupnya sukses dan berhasil. Hal ini pun bukan hanya sekedar teori, tapi sesuatu yang telah TERBUKTI hasilnya. Salah satunya ditunjukan oleh lelaki bernama Tri Sumono.

Awalnya ia adalah tukang sapu yang menjadi office boy di Gramedia. Saat itu gajinya Rp 250.000/bulan. Kondisi hidup yang tidak berkecukupan inilah yang memacu Tri Sumono memutar otak untuk menambah penghasilan.

Tri Sumono masih aktif sebagai employee di bagian gudang Gramedia. Pagi ia berangkat bekerja sebagaimana employee biasa.

Namun saat malam, ia bertindak sebagai business owner di perusahaannya CV Tiga Jaya. Di sini, ia mengurus berbagai order dengan nilai puluhan juta hingga MILYARAN rupiah. Tidak hanya itu, ia juga merupakan investor di bisnis pertanian dan peternakan burung di beberapa provinsi. Investasi di bidang pertanian ini agar ia tak melupakan asal-muasalnya sebagai petani di kampung halamannya dulu.

Ia kini sudah menjadi pembicara laris di berbagai perusahaan ternama seperti Astra Group, Pertamina, BRI dan perusahaan terkenal lainnya.

Apakah ini tidak mengganggu pekerjaan beliau?

Sama sekali tidak. Selama bekerja ia fokus bekerja, saat bisnis ia fokus bisnis dan saat memberikan training ia fokus memberikan training.

Anda ingin bisa menjadi “Manusia 4 Kuadran” seperti Pak Tri Sumono ini ?

Mudah saja, Ikutilah acara...

Seminar “Manusia 4 Kuadran”
bersama Tri Sumono
(Penulis buku, Pembicara, Pemilik Bisnis, & investor yang masih Karyawan)


Hari / Tanggal : Minggu, 8 Juni 2014
Tempat : Gedung BPPT Jl MH. Thamrin No.8, Jakarta Pusat
Pukul : 08.00-12.30 WIB

Bintang Tamu :
1. Mas Mono (Pemilik 110 cabang Restoran “Ayam Bakar Mas Mono” dan penulis buku “Lezatnya Bisnis Kuliner”), serta
2. Miss Hiday ( Singspirer)

Acara ini juga akan menjawab pertanyaan Anda tentang :

1. Bagaimana cara memulai bisnis saat menjadi karyawan ?
2. Bagaimana membuka jalan dari karyawan kearah pengusaha?
3. Bagaimana kreatif bisnis TANPA MODAL dengan menggunakan otak kanan?
4. Bagaimana mengelola waktu saat menjalani 4 kuadran sekaligus?
5. Bagaimana mengelola bisnis tanpa modal dan tanpa hutang dan TIDAK
PERNAH BANGKRUT ?

Harga Tiket Masuk : Rp 150.000
Tiket Bisa Dibeli Disini : http://yuk.bi/tbd3c

Fasilitas yang akan Anda Dapatkan:
1. Voucher Indosat Senilai Rp 25.000
2. Buku “Manusia 4 Kuadran” Senilai Rp 69.000
3. Snack, dan
4. DOORPRIZE! Hadiah Kejutan Untuk Peserta

Daftar dan raihlah kesuksesan Anda dengan menjadi “Manusia 4 Kuadran”..!
Diubah oleh santet_urang 02-06-2014 02:44
0
4.9K
4
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan