- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Makanan Penyebab Rasa Mual


TS
pramana177
Makanan Penyebab Rasa Mual
Quote:


Quote:
!!! NO REPOST !!!

Quote:


Quote:
Makanan Penyebab Rasa Mual

Quote:
PEMBUKAAN
Quote:
Tahukah anda jika mual tidak hanya dapat dialami oleh orang dewasa, tapi juga dapat terjadi pada anak-anak. Bukan karena pusing atau keletihan, mual justru terjadi akibat mengonsumsi makanan/minuman tertentu. Kira-kira makanan/minuman apa saja yang menjadi penyebab terjadinya mual? Simak ulasan berikut yuk, Gan 

Quote:
COKELAT


Quote:
Cokelat adalah salah satu makanan dari beragam makanan penyebab mual. Cokelat lebih dapat membuat perut mual dibandingkan dengan makanan lainnya. Meski banyak yang mengatakan bahwa cokelat hitam memiliki kandungan lemak yang lebih rendah, nyatanya semua jenis cokelat dapat menyebabkan mual. Cokelat mengandung kafein dan theobromine penyebab mual. Cokelat juga memiliki kadar lemak yang besar dan lemak menyebabkan mual.
Quote:
SODA

Quote:
Soda dan minuman berkarbonasi ada di urutan kedua terbawah sebagai makanan/minuman penyebab mual. Gelembung karbonasi berkembang di dalam perut dan memberikan tekanan pada perut sehingga terjadilah mual. Hindari segala soda dan minuman berkarbonasi lainnya jika si kecil mudah mual
Quote:
GORENGAN


Quote:
Penyebab lain terjadinya mual dapat berasal dari aneka makanan yang digoreng. Gorengan juga dapat menyebabkan nyeri/panas pada dada (heartburn). Lemak tinggi yang terdapat pada gorengan dapat menyebabkan mual terjadi pada setiap orang yang mengonsumsi
Quote:
MAKANAN MENGANDUNG SUSU


Quote:
Setiap makanan yang terbuat dari susu mengandung lemak tinggi yang mampu menyebabkan terjadinya mual. Makanan yang disukai si kecil seperti keju dan susu sangat rentan menyebabkan mual pada si kecil. Jika ingin memberikan si kecil makanan yang mengandung susu, Moms dapat mengakalinya dengan menjadikan makanan tersebut sebagai pendamping/penghias dan bukan sebagai bahan baku utama
Quote:
DAGING


Quote:
Daging adalah salah satu panganan dengan kadar lemak yang tinggi. Kadar lemak tinggi tentunya menyumbang kemungkinan terbesar terjadinya mual. Daging sapi, daging kambing dan daging babi dapat berkembang di dalam perut dan memicu terjadinya mual
Quote:
KAFEIN


Quote:
Kafein tidak hanya berasal dari kopi, tapi teh manis yang Moms berikan pada si kecil juga dapat memicu terjadinya mual. Hindari pemberian kafein berlebihan pada si kecil setiap harinya untuk menghindari mual yang dapat terjadi


Quote:
PENUTUP
Quote:
Nah, sudah tahu kan Gan, makanan apa saja yang dapat menyebabkan mual? Sebelum sakit-sakitan akibat mual yang dirasakannya, lebih baik agan mengurangi atau menghindari makanan dan minuman yang tersebut di atas. Selamat mencoba, Gan

Quote:
BERHARAP



DAN




DAN


Quote:


0
8.1K
Kutip
24
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan