- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Film - Film Yang Layak Buat Nemenin Libur Natal Gan


TS
Necorion90
Film - Film Yang Layak Buat Nemenin Libur Natal Gan

Quote:




Quote:




Spoiler for 1. May Way:
Quote:






Quote:
Sinopsis
Di masa pemerintahan kolonial Jepang atas Korea, dua orang anak laki-laki tumbuh dengan ambisi yang sama yaitu menjadi pelari marathon Olimpiade Tokyo. Mereka itu adalah Tatsuo Hasegawa dan Jun-Shik.
Tatsuo Hasegawa adalah cucu seorang Jendral Jepang, sementara Kim Jun-Shik adalah anak pekerja penjaga peternakan sang Jendral.
Jun-Shik yang merupakan peserta underdog dan kesehariannya menjadi penarik becak berhasil memenangkan pertandingan dan mencoreng malu di wajah Jepang dengan Tatsuo yang tetap berstatus bangsawan dan calon dokter sehingga memperuncing konflik diantara keduanya.
Hasilnya, kemenangan Jun-Shik tak diakui dan rekan-rekannya yang ikut memberontak dijatuhi hukuman untuk mendaftar paksa sebagai prajurit Jepang. Disana, Jun-Shik yang mendapat tekanan dari prajurit Jepang malah tergerak untuk menyelamatkan seorang sniper Cina, Shirai (Fan Bing Bing) yang merupakan tentara musuh.
Tekanan itu makin bertambah kala Tatsuo yang sudah berpangkat kolonel di masa-masa Perang Dunia II menemukan jalannya untuk memimpin pasukan Jun-Shik. Tujuannya hanya satu, menyiksa pelan-pelan rivalnya.
Namun kondisi perang yang berkembang membuat mereka bersama menjadi tawanan Soviet di kamp konsentrasi Gulag, berperang untuk Jerman sampai akhirnya semua memuncak di tengah serangan D-Day AS ke Normandia. Dan seperti pelari profesional, Jun-Shik tak akan pernah berhenti sampai sejauh mana ia bisa.
Di masa pemerintahan kolonial Jepang atas Korea, dua orang anak laki-laki tumbuh dengan ambisi yang sama yaitu menjadi pelari marathon Olimpiade Tokyo. Mereka itu adalah Tatsuo Hasegawa dan Jun-Shik.
Tatsuo Hasegawa adalah cucu seorang Jendral Jepang, sementara Kim Jun-Shik adalah anak pekerja penjaga peternakan sang Jendral.
Jun-Shik yang merupakan peserta underdog dan kesehariannya menjadi penarik becak berhasil memenangkan pertandingan dan mencoreng malu di wajah Jepang dengan Tatsuo yang tetap berstatus bangsawan dan calon dokter sehingga memperuncing konflik diantara keduanya.
Hasilnya, kemenangan Jun-Shik tak diakui dan rekan-rekannya yang ikut memberontak dijatuhi hukuman untuk mendaftar paksa sebagai prajurit Jepang. Disana, Jun-Shik yang mendapat tekanan dari prajurit Jepang malah tergerak untuk menyelamatkan seorang sniper Cina, Shirai (Fan Bing Bing) yang merupakan tentara musuh.
Tekanan itu makin bertambah kala Tatsuo yang sudah berpangkat kolonel di masa-masa Perang Dunia II menemukan jalannya untuk memimpin pasukan Jun-Shik. Tujuannya hanya satu, menyiksa pelan-pelan rivalnya.
Namun kondisi perang yang berkembang membuat mereka bersama menjadi tawanan Soviet di kamp konsentrasi Gulag, berperang untuk Jerman sampai akhirnya semua memuncak di tengah serangan D-Day AS ke Normandia. Dan seperti pelari profesional, Jun-Shik tak akan pernah berhenti sampai sejauh mana ia bisa.
Spoiler for 2. Champ 2011:
Quote:






Quote:
Sinopsis
Sebuah Film yang diangkat berdasarkan kisah nyata, yang menceritakan tentang seorang Joki Kuda Balap di Pulau Jeju, Korea Selatan dengan matanya yang rabun dan kuda yang cacat kakinya karena dulu mereka bertemu secara tak sengaja ketika mereka kecelakaan di jalan raya yang merenggut nyawa istri Joki itu, dan kini dia hidup bersama putri kesayangannya.
Film ini benar-benar membuatku terharu karena kisah persahabatan antara manusia dengan binatang yg sama-sama memiliki kekurangan.
Sebuah Film yang diangkat berdasarkan kisah nyata, yang menceritakan tentang seorang Joki Kuda Balap di Pulau Jeju, Korea Selatan dengan matanya yang rabun dan kuda yang cacat kakinya karena dulu mereka bertemu secara tak sengaja ketika mereka kecelakaan di jalan raya yang merenggut nyawa istri Joki itu, dan kini dia hidup bersama putri kesayangannya.
Film ini benar-benar membuatku terharu karena kisah persahabatan antara manusia dengan binatang yg sama-sama memiliki kekurangan.
Spoiler for 3. Top Secret The Bilionare:
Quote:




Wujud Asli Orangnya Nih Gan


Jajanan Do'i


Quote:
Sinopsis
Diawal film diceritakan Top Ittipat adalah seorang anak sekolah yang hobi main games online, dan jiwa bisnis nya memang sudah terlihat sejak itu karena dia mampu menghasilkan uang dari games online tersebut. Karena niatnya yang kuat untuk menjadi seorang pengusaha sukses, dia mencoba berjualan kacang dan menelantarkan sekolahnya. Karena tidak berjalan lancar, usahanya berjualan kacang berhenti. Disaat yang sama keluarga nya mengalami kebangkrutan dan meninggalkan hutang sebesar 40 juta Baht (sekitar 12 milyar *cmiiw*). Akhirnya munculah ide membuat cemilan dari rumput laut yang kemudian berhasil sampai saat ini.
Di usia 26 tahun Top Ittipat menjadi produsen cemilan rumput laut terlaris di Thailand, dengan penghasilan 800 juta Baht per tahun & mempekerjakan 2.000 orang karyawan. Dan Top Secret : The Billionaire, merupakan kisah nyata yang luar biasa dari perjalanan hidup seorang Top Ittipat.
Diawal film diceritakan Top Ittipat adalah seorang anak sekolah yang hobi main games online, dan jiwa bisnis nya memang sudah terlihat sejak itu karena dia mampu menghasilkan uang dari games online tersebut. Karena niatnya yang kuat untuk menjadi seorang pengusaha sukses, dia mencoba berjualan kacang dan menelantarkan sekolahnya. Karena tidak berjalan lancar, usahanya berjualan kacang berhenti. Disaat yang sama keluarga nya mengalami kebangkrutan dan meninggalkan hutang sebesar 40 juta Baht (sekitar 12 milyar *cmiiw*). Akhirnya munculah ide membuat cemilan dari rumput laut yang kemudian berhasil sampai saat ini.
Di usia 26 tahun Top Ittipat menjadi produsen cemilan rumput laut terlaris di Thailand, dengan penghasilan 800 juta Baht per tahun & mempekerjakan 2.000 orang karyawan. Dan Top Secret : The Billionaire, merupakan kisah nyata yang luar biasa dari perjalanan hidup seorang Top Ittipat.
Spoiler for 3. Hellow Gost:
Quote:




Quote:
Sinopsis
Setelah beberapa kali mencoba bunuh diri gagal, Sang-Man (Tae-hyun Cha) bangun di rumah sakit dengan kemampuan untuk melihat dan mendengar empat hantu: sopir taksi rantai-merokok (Chang-Seok Ko), seorang wanita yang terisak-isak terus (Young -nam Jang), seorang pria tua sesat (Moon-su Lee), dan seorang anak sekolah dasar (Bo-geun Cheon). Sang-Man bertanya-tanya mengapa hantu terus mengikuti dia di sekitar, dan setelah berkonsultasi dengan seorang peramal, setuju untuk membantu para hantu menemukan penutupan dengan kematian mereka jika mereka setuju untuk meninggalkan dia sendirian. Sang-Man memungkinkan setiap hantu untuk menduduki tubuhnya, yang memungkinkan mereka untuk berinteraksi dengan dunia kehidupan. Sang-Man membantu hantu memenuhi keinginan terakhir mereka, dan dengan berbuat demikian, akhirnya membantu dirinya menemukan alasan untuk hidup.
Setelah beberapa kali mencoba bunuh diri gagal, Sang-Man (Tae-hyun Cha) bangun di rumah sakit dengan kemampuan untuk melihat dan mendengar empat hantu: sopir taksi rantai-merokok (Chang-Seok Ko), seorang wanita yang terisak-isak terus (Young -nam Jang), seorang pria tua sesat (Moon-su Lee), dan seorang anak sekolah dasar (Bo-geun Cheon). Sang-Man bertanya-tanya mengapa hantu terus mengikuti dia di sekitar, dan setelah berkonsultasi dengan seorang peramal, setuju untuk membantu para hantu menemukan penutupan dengan kematian mereka jika mereka setuju untuk meninggalkan dia sendirian. Sang-Man memungkinkan setiap hantu untuk menduduki tubuhnya, yang memungkinkan mereka untuk berinteraksi dengan dunia kehidupan. Sang-Man membantu hantu memenuhi keinginan terakhir mereka, dan dengan berbuat demikian, akhirnya membantu dirinya menemukan alasan untuk hidup.
Spoiler for 4. You are the apple of my eye :
Quote:





Quote:
Sinopsis
film ini bersetting di Taiwan saat ini (2005) dan flashback ke masa SMU (1994)-kuliah-dan setelah itu.
drama-romance tentang kehidupan masa SMU seorang pemuda bernama Ko Ching-teng (Ko Chen-tung) yang bodoh dan malas
yang beruntung mendapatkan hati cewek tercantik dan terpintar di kelasnya Shen Chia-yi (Michelle Chen).
oke, mungkin ceritanya terdengar biasa, kehidupan SMU, persahabatan, cinta monyet, yah standar.
tetapi menurut saya ada beberapa kalimat yang quotable meskipun terasa menye-menye hehe dan
endingnya yang emmm... bikin gemes, kocak, sedih sekaligus mengharukan.
karena saya ga pinter bikin sinopsis, saya ceritain hal-hal yang berkesan saja di film ini.
biar yang pada mau nonton ga terpaksa mendengar ocehan saya mengenai jalannya cerita.
film ini bersetting di Taiwan saat ini (2005) dan flashback ke masa SMU (1994)-kuliah-dan setelah itu.
drama-romance tentang kehidupan masa SMU seorang pemuda bernama Ko Ching-teng (Ko Chen-tung) yang bodoh dan malas
yang beruntung mendapatkan hati cewek tercantik dan terpintar di kelasnya Shen Chia-yi (Michelle Chen).
oke, mungkin ceritanya terdengar biasa, kehidupan SMU, persahabatan, cinta monyet, yah standar.
tetapi menurut saya ada beberapa kalimat yang quotable meskipun terasa menye-menye hehe dan
endingnya yang emmm... bikin gemes, kocak, sedih sekaligus mengharukan.
karena saya ga pinter bikin sinopsis, saya ceritain hal-hal yang berkesan saja di film ini.
biar yang pada mau nonton ga terpaksa mendengar ocehan saya mengenai jalannya cerita.
Spoiler for 5. Miracle Of Giving Fool :
Quote:



Quote:
Sinopsis
Ji-ho adalah seorang pianis yang menjanjikan, belajar dan bermain di luar negeri selama bertahun-tahun. Tapi satu malam dia punya demam panggung dan tidak pernah pulih. Dalam keputusasaan, Ji-ho pulang dan bertemu tua sekelas Sung-ryong nya. Setelah anak yang sangat terang, Sung-ryong mengalami kecelakaan dan sekarang dia berada di akhir 20-an dengan pikiran enam tahun. Dia sangat pelupa, tapi dia tidak pernah melupakan cinta pertamanya Ji-ho. Bagian lain dari pikiran bodoh Sung-ryong ditempati dengan satu-satunya keluarga adik Jee-in. Untuk merawatnya, Sung-ryong menjual bersulang di depan sekolah Jee-in itu. Tapi Jee-in malu saudara bodoh dan mengabaikan dirinya. Dan Sang-soo adalah teman lama Sung-ryong yang mengerti pikiran bersalah Sung-ryong. Tapi dia pasti jatuh ke dunia gangster. Ji-ho masih dalam kemerosotan nya, Jee-in jatuh sakit dan Sang-soo akan terlibat dalam sengketa berdarah. Tapi semua penderitaan mereka secara ajaib diselamatkan oleh Sung-ryong dengan cara tidak ada yang forseen.
Ji-ho adalah seorang pianis yang menjanjikan, belajar dan bermain di luar negeri selama bertahun-tahun. Tapi satu malam dia punya demam panggung dan tidak pernah pulih. Dalam keputusasaan, Ji-ho pulang dan bertemu tua sekelas Sung-ryong nya. Setelah anak yang sangat terang, Sung-ryong mengalami kecelakaan dan sekarang dia berada di akhir 20-an dengan pikiran enam tahun. Dia sangat pelupa, tapi dia tidak pernah melupakan cinta pertamanya Ji-ho. Bagian lain dari pikiran bodoh Sung-ryong ditempati dengan satu-satunya keluarga adik Jee-in. Untuk merawatnya, Sung-ryong menjual bersulang di depan sekolah Jee-in itu. Tapi Jee-in malu saudara bodoh dan mengabaikan dirinya. Dan Sang-soo adalah teman lama Sung-ryong yang mengerti pikiran bersalah Sung-ryong. Tapi dia pasti jatuh ke dunia gangster. Ji-ho masih dalam kemerosotan nya, Jee-in jatuh sakit dan Sang-soo akan terlibat dalam sengketa berdarah. Tapi semua penderitaan mereka secara ajaib diselamatkan oleh Sung-ryong dengan cara tidak ada yang forseen.
Quote:
Itu dulu aja deh gan referensi dari ane, ntar ane update lagi
semoga dapat menginspirasi 




Spoiler for Bonus Gan:
TS Butuh
Quote:



Mohon dibantu
Quote:



TS Tidak Butuh
Quote:



Diubah oleh Necorion90 28-04-2014 14:37
0
4.9K
Kutip
55
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan