Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

lord.arkoholicAvatar border
TS
lord.arkoholic
Masalah umum ketika download
Kendala yang terjadi ketika download

Spoiler for no Repost
Spoiler for No Repost:


Ini adalah thread pertama saya dengan akun baru setelah akun yang lama tidak pernah terjamah 

Mukodimah dulu..
Bagi para pengguna internet, kata “Download” mungkin sudah tidak asing lagi. dan menurut Wikipedia, kata download berarti proses pemindahan dokumen dari perangkat satu ke perangkat lainnya.
Dalam hal ini, download identik sekali dengan “internet” dimana dalam hal ini download berarti pemindahan data dari internet ke dalam perangkat yang kita kehendaki.
Masalahnya, ketika berhubungan dengan internet.. Proses download tidak sepenuhnya berjalan sebagaimana mestinya. Ada kalanya kira mengalami beberapa masalah, baik dalam proses download ataupun setelah download.
Nah, langsung saja.. berikut adalah beberapa kendalah yang sering kita hadapi. Cekibroot..!!!
1. Sinyal terputus / Lost conection
Spoiler for Searching for conection:



2. File Protected..!!

Spoiler for File Protected:


• Downloaded = 400 Mb
• total waktu = 2 jam 30 menit
• sisa kuota = 100 Mb
Udah nungguin waktu lama untuk download, meluangkan beberapa kuota pamungkas, eh ternyata file hasil donlot ada passwordnya. Dan betapa beruntungnya setelah kita melakukan cek ulang di website/blog tadi, ternyata web tsb memang tidak mencantumkan password. Alhasil, kita Cuma bisa dongkol dan mulai menjadi paranormal dengan cara menebak2 passwordnya berharap file bisa kebuka. Haha

3. File Rusak
Spoiler for File Broken:



Yang ini mungkin jadi masalah serius para penggila download. Udah semangat2 mau buka hasil download, eh ternyata ada tulisan “File corrupt, file can’t be opened,file broken dan lain sebagainya” wakakka
Rasanya di dalem ati pengen ngomong “sampe mati gue gak bakalan donlot lagi di website elu”. Dan anehnya, keesokan harinya kita donlot lagi di website yang sama. Yah, semoga gak rusak lagi ya.. emoticon-Big Grin



4. Salah download
Spoiler for Salah Download:



Hah..?? ko bisa..??
Apapun bisa terjadi ketika kita terlalu terburu2 dalam mendownload. Jadi usahakan anda cermat dalam menggunakan tombol navigasi yang ada pada website tertentu.


5. Pulsa modem Habis
Spoiler for Pulsa anda Habis:

Ini kendala selanjutnya bagi pengguana modem tapi jarangbeli pulsa alias fakir internet *becanda gan


6. 99% and error..!!!

Spoiler for 99% and Error:

Untuk yang satu ini, sering terjadi kalo kita download menggunakan “IDM (Internet Download Manager)”. Kecepatannya memang bertambah 2 x lipat atau lebih dibanding kita download tanpa aplikasi. Tapi siapa yang tidak kesal ketika proses yang sudah hampir selesai ternyata GAGAL. Padahal sudah 99%. Sialnya, downloadnya nggak bisa “diresume”, nangis dah..! haha


Nah, itu tadi bebarapa hal yang sangat mengesalkan mengenai download.
Saran : be a smart user.. Jangan asal klik, mentang2 ada tulisan "Download".
Kalo ane sih, lebih baik lihat komen dibawahnya dulu. kalo komen dibawahnya bagus2, biasanya ane yakin buat download. tapi kalo komennya jelek2, ngapain di download lagi..?
emoticon-Ngakak

terimakasih

Yang mau nambahin, dibawah ya gan.. emoticon-Shakehand2

Mohon emoticon-Blue Guy Cendol (L)emoticon-Blue Guy Cendol (L) emoticon-Blue Guy Cendol (L) dari Agan2 yang baik hati emoticon-Ngakak

Tolong jangan di : emoticon-Blue Guy Bata (L) emoticon-Blue Guy Bata (L) emoticon-Blue Guy Bata (L)

Keep : emoticon-No Sara Please ya gan..!
0
1.1K
6
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan