Kaskus

Entertainment

mr.sickerAvatar border
TS
mr.sicker
Fakta Di Balik Kecilnya Micro SD Card
Fakta Di Balik Kecilnya Micro SD Card



Memiliki gadget yang keren, dan bisa melakukan apapun, pastinya sangat menyenangkan. Ditambah lagi, jika gadget Anda tersebut mampu menyimpan banyak data-data penting, video atau foto kenangan yang ingin selalu Anda abadikan di dalamnya. Faktanya, untuk membuat gadget menjadi seperti yang Anda inginkan, Anda hanya membutuhkan sebuah alat kecil yang disebut Micro SD card.

Micro SD card, atau Secure Digital Card, juga dikenal sebagai kartu memori flash yang dirancang untuk menyediakan kapasitas tinggi memori dalam ukuran kecil. Umumnya, Kartu SD digunakan di berbagai perangkat portable kecil seperti digital video camcorder, kamera digital, komputer genggam, pemutar audio, sistem GPS, LCD TV, dan ponsel.

Kartu SD memiliki kapasitas yang bervariasi. Biasanya, kartu SD berukuran 32 x 24 x 2,1 mm dan berat sekitar 2gram. Kartu SD dapat digunakan dalam berbagai gadget. Bentuk lain yang berbeda dari kartu sd secara luas dikenal adalah Micro SD Card, Mini SD Card, dan Kartu SDHC.

Quote:


Quote:



sekian dari ane, semoga bermanfaat emoticon-Smilie



mr.sicker
0
5.3K
39
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan