Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

loveeasymoneyAvatar border
TS
loveeasymoney
Ayo Pelajari ttg Tidurnya Orang Berpuasa
Ane mo sedikit share,,moga ga emoticon-Blue Repost
menerima emoticon-Blue Guy Cendol (L)
menolak emoticon-Blue Guy Bata (L)

Di bulan Ramadhan,sebagian da’i yang menyampaikan bahwa tidur orang yang berpuasa adalah ibadah.Bahkan dikatakan ini adalah sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam

Derajat Hadits Sebenarnya

نَوْمُ ةٌ ، وَصُمْتُهُ تَسْبِيْحٌ ، وَدُعَاؤُهُ مُسْتَجَابٌ ، وَعَمَلُهُ مُضَاعَفالصائِمِ عِبَادَ

“Tidurnya orang yang berpuasa adalah ibadah. Diamnya adalah tasbih. Do’anya adalah do’a yang mustajab. Pahala amalannya pun akan dilipatgandakan.”

hukumnya tidur saat puasa?

1. Tidur seharian dan tidak bangun saat waktu salat
Tidur seharian dan tidak bangun untuk melaksanakan salat adalah termasuk perbuatan maksiat dan dibenci oleh Allah SWT. Karena sesungguhnya salat lima waktu hukumnya wajib. Meski dia sedang berpuasa, tetap dia akan mendapat dosa karena lalai dalam salatnya.

2. Tidur dan bangun untuk salat

Hukum seorang yang tidur tetapi bangun untuk menjalankan salat secara berjamaah kemudian tidur lagi adalah sia-sia (mubah). Tidur ini tidak membatalkan puasanya, hanya saja tidur ini sia-sia karena sesungguhnya masih ada kegiatan yang lebih baik daripada tidur.


Jangan pernah sekali-kali Anda menyia-nyiakan bulan Ramadan dengan tidur setiap hari. Manfaatkanlah bulan Ramadan ini dengan melakukan amalan yang bermanfaat seperti, salat, membaca Alquran, bersih-bersih, bekerja, dan bersekolah. Karena sesungguhnya kegiatan-kegiatan ini jauh lebih baik daripada tidur.

Kesimpulannya, tidur saat berpuasa memang merupakan ibadah. Tapi, kita tidak boleh tidur sepanjang hari apalagi sampai melupakan waktu salat karena masih ada kegiatan yang lebih bermanfaat.

sekian n mudah mudahan bermanfaa
t


emoticon-Angel




emoticon-I Love Kaskus
0
1.2K
19
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan