indotimurAvatar border
TS
indotimur
[NYARIS Republik Artis] Ternyata Masih Ada Parpol Besar Yang Tidak Mencalegkan Artis!
Dari ribuan nama yang diserahkan para parpol, terdapat sederet nama orang top di negeri ini. Namun, ketenarannya bukan karena kepiawaiannya dalam berpolitik, tetapi lebih karena sering muncul di layar kaca sebagai penyanyi, bintang film, pemeran sinetron, atlet, atau sekadar bintang iklan.

Ya, caleg dari kalangan selebritas atau lebih dikenal dengan sebutan caleg artis masih menjadi strategi jitu partai politik dalam berkompetisi. Mereka berharap, dengan menggaet public figure, elektabilitas partai bisa terdongkrak. Hal ini sudah terbukti pada Pemilu 2009 silam.

Jelang pemilu 2014 ini, hampir seluruh parpol menggandeng artis untuk menjadi caleg. Beberapa di antaranya memang artis yang sudah lebih dulu berpolitik dan duduk di parlemen. Sebut saja seperti Tantowi Yahya, Nurul Arifin, Dedi “Miing” Gumelar, Rieke Dyah Pitaloka, Venna Melinda, Jamal Mirdad, dan Rachel Maryam.

Quote:


http://news.okezone.com/read/2013/04...ya-caleg-artis

LIPI : Banyaknya Caleg Artis Bentuk Kebingungan Partai
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pengamat Politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Siti Zuhro menilai banyaknya artis yang 'mendadak' direkrut sebagai calon anggota legislatif sebagai bentuk kebingungan partai mencari caleg.

"Tidak bisa ditutup-tutupi lagi oleh partai kalau partai kebingungan mencari
caleg," ujar Siti Zuhro di Jakarta, Jumat (3/5/2013).

Siti Zuhro mengatakan, karen itu target partai politik peserta Pemilu 2014 sama saja seperti tahun-tahun sebelumnya, yang hanya semata-mata menggalang suara sebanyak-banyaknya dari caleg artis tersebut.

"Sehingga targetnya seperti yang lalu, bagaimana mengumpulkan suara, menambah suara dengan segala cara," ucap Siti Zuhro.


Siti melanjutkan, sebaiknya partai merekrut caleg dari kalangan artis yang tidak hanya memiliki pamor saja, tetapi juga berbobot dalam bidang politik.

"Walaupun ada orang-orang seperti David Chalik, Charles Bonar Sirait itu kita memilih yang bagus-bagus. Coba datangkan yang tidak bagus, pasti akan kecewa," ucap Siti.


Spoiler for ini dia tersangkanya:



Walaupun ini partai gak suci2 amat, mantan ketuanya barusan kena jerat skandal sapi emoticon-Big Grin
tapi coba pikir, petinggi partai mana sekarang yg gak kena kasus? Demokrat petingginya kena skandal Hambalang, Golkar kasus Lapindo, PDIP lewat megawati kesangkut pemutihan utang BLBI 138 trilyun. PKB lewat muhaimin carut marut PJTKI, PPP masalah korupsi di Depag, dll dll

tapi yang pasti, masih ada yang gak berusaha menipu calon voternya lewat popularitas para artis. emoticon-I Love Indonesia (S)
yang bahkan di beberapa partai caleg artisnya sampai 6 atau lebih!
emoticon-Cape d... (S)

ada komentar menarik dibawah emoticon-Big Grin

emoticon-Malu

Quote:
Diubah oleh indotimur 04-05-2013 05:44
0
9.1K
131
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan