Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

itong22Avatar border
TS
itong22
Tambak-tambak Garam Terunik Sekaligus Terbesar Di dunia
Pulau Madura terkenal dengan sebutan pulau garam karena disana banyak terdapat tambak garam.

Indonesia juga menggunakan garam sebagai merk rokok terkenal asal Kediri yaitu "Gudang Garam". Namun kita jangan bangga dan langsung mengklaim diri sebagai satu-satunya produsen garam terbesar sedunia. Karena di beberapa belahan dunia banyak terdapat Tambak-tambak garam yang besar dan unik.

Sebagian contohnya:
1. Tambak Garam Maras, Peru
Tambak-tambak Garam Terunik Sekaligus Terbesar Di dunia
Tambak Garam Maras dilihat dari dekat

Tambak garam ini terletak di lereng-lereng bukit. Jumlahnya ada 5.740 petak. Air Asin yang mengalir ke lembah dengan harus dengan itensitas kecil dan kedalaman tambak tidak lebih dari 30 Cm, semakin kelembah kedalaman tambak semakin berkurang.

2. Tambak Garam San Fransisco Bay, Amerika Serikat
Tambak-tambak Garam Terunik Sekaligus Terbesar Di dunia
tambak garamnya berwarna seperti danau dua warna di Kelimutu

Warna-warna pada garam ini akibat dari organisme-oerganikme yang hidup di dalam tambak tersebut. Proses evaporasi atau proses penguapan air garam ini tidaklah sesingkat seperti di Indonesia, prosesnya panjang memakan waktu 5 sampai 10 tahun untuk mendapatkan kualitas garam yang baik.

SUMBER
0
2.6K
21
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan