Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

plassma296Avatar border
TS
plassma296
penjelasan pelaksanaa UN 2013

Ujian Nasional (UN) 2013 akan menjadi tantangan tersendiri bagi siswa SMA dan SMP. Sebab Kemendikbud akan melakukan sejumlah perubahan salah satunya kode soal tidak menggunakan angka lagi melainkan menggunakan barcode.

Hal itu disampaikan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, M Nuh saat ditemui di Dinas Pendidikan Jabar, Jalan Dr Radjiman, Sabtu (16/03/2013).

"Untuk pengamanannnya kita menggunakan barcode. Sehingga ketika ingin memastikan apabila ada kebocoran itu bagaimana. Kalau memang ada bocoran jawaban, saya tanya mana soalnya?" ungkapnya.

Selain itu, variasi soal pada UN kali ini terdiri dari 20 macam. Tujuannya, kata M Nuh, agar siswa dapat lebih berkonsentrasi mengerjakan soal.

"Jadi kalau beda, ngapain menoleh-menoleh kan?" ujarnya.

Mendikbud mengakui dengan menggunakan sistem barcode memang biayanya lebih mahal dari kode dengan menggunakan nomor biasa. "Sedikit mahal memang, tapi wajar. Kalau untuk pengamanan sendiri lebih tinggi lagi, jadi kalau ada penyimpangan ketahuan," singkatnya.

[URL="http://news.detik..com/bandung/read/2013/03/16/151444/2195851/486/kode-soal-un-2013-menggunakan-barcode"]sumber[/URL]

di trit kali ini TS akan memberikan penjelasan pelaksanaan UN 2013


untuk lebih jelasnya bisa langsung diliat saja bagaimana sih pelaksanaan UN 2013 itu
Spoiler for dari Badan Standar Nasional Pendidikan:


nah kalo untuk jadwal pelaksanaa UN 2013 bisa langsung aja cek TKP
Jadwal UN 2013

untuk untuk contoh LJK UN 2013
Spoiler for Jenjang SMP:

Spoiler for Jenjang SMA:

Spoiler for Jenjang SMK:


kalo berkenan TS mengharapkan
emoticon-Blue Guy Cendol (L)
dan TS ngga suka
emoticon-Blue Guy Bata (L)
jangan lupa juga untuk komen dan
emoticon-Rate 5 Star


pekerjaan TS adalah staff pengajar di salah satu SMA swasta di kota bandung dan TS juga sebenernya ga setuju diadakan UN karena menurut TS sangat2 ga adil siswa bersekolah selama 3 Tahun tapi kelulusannya ditentukan selama 4 hari


bagi para kaskuser yang akan melaksanakan UN TS harap belajarlah dengan sungguh sungguh dan jangan percaya akan bocoran soal yang diterima karena LJK dan lembar soal menjadi satu kesatuan dan kodenya ditentukan oleh barcode jadi secara logika gamungkin ada bocoran soal.
Polling
Poll ini sudah ditutup. - 1 suara
menurut agan dan aganwati sekalian setuju ga sih diadakan UN (Ujian Nasional) ?
Sangat sangat ga setuju
100%
setuju
0%
Diubah oleh plassma296 29-03-2013 17:22
0
916
1
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan