- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
WooW......10 Tempat Unik di Muka Bumi Gan...!!!


TS
Toxz2710
WooW......10 Tempat Unik di Muka Bumi Gan...!!!




Quote:
Quote:
10 Tempat Unik di Muka Bumi



Quote:
Quote:
Berkelana ke segala penjuru dunia memang mengasyikkan. Perjalanan Anda tak mungkin terlupakan ketika menemukan berbagai tempat yang unik di salah satu sudut negeri. Aneh, unik, dan menakjubkan, mungkin kata-kata itu yang akan terngiang ketika datang ke tempat-tempat yang terlihat seperti berada di planet lain ini.
Berikut adalah 10 tempat unik di Bumi yang menarik untuk disimak
Berikut adalah 10 tempat unik di Bumi yang menarik untuk disimak

Quote:
Quote:
Lautan Butiran Pasir Bagaikan Lautan Darah
Quote:

Simpson Desert, Australia
Quote:
Simpson Desert adalah sebuah daratan luas tak berpenghuni. Ini adalah sebuah gurun pasir dengan warna merah darah seluas 54.000 mil persegi. Ini adalah gurun pasir terluas keempat di Australia. Tak hanya gurun pasir dataran saja, di sini pun terdapat bukit-bukit kecil yang warnanya pun merah.
Warna merah pasir ini berasal dari kandungan oksida besi dalam pasir. Warnanya pun berbeda-beda dari mulai merah muda hingga merah darah. Alurnya yang bergelombang membuat gurun ini bagaikan dataran ombak.
Penjelajah Charles Sturt merupakan seseorang yang pertama kali menemukan daerah ini pada tahun 1844. Dia merupakan seorang yang berasal dari benua Eropa. Saat ini, gurun semakin populer di kalangan para turis terutama di saat musim dingin.
Warna merah pasir ini berasal dari kandungan oksida besi dalam pasir. Warnanya pun berbeda-beda dari mulai merah muda hingga merah darah. Alurnya yang bergelombang membuat gurun ini bagaikan dataran ombak.
Penjelajah Charles Sturt merupakan seseorang yang pertama kali menemukan daerah ini pada tahun 1844. Dia merupakan seorang yang berasal dari benua Eropa. Saat ini, gurun semakin populer di kalangan para turis terutama di saat musim dingin.
Quote:
Quote:
Pilar-Pilar Menggapai Langit Di China
Quote:

Zhangjiajie National Forest Park, China
Quote:
Zhangjiajie National Forest Park ini adalah sebuah taman hutan nasional yang unik. Pada tahun 1982 tempat ini diakui sebagai taman hutan nasional pertama di China. Sepuluh tahun kemudian, UNESCO pun menetapkan wilayah ini sebagai situs warisan dunia. Pada tahun 2004 yang lalu, tempat ini diakui sebagai Geopark global UNESCO.
Jika Anda berkunjung ke tempat ini, Anda akan menemukan pilar-pilar batu kapur yang tinggi menjulang menggapai langit. Bisa jadi, area yang termasuk wilayah Provinsi Hunan inilah yang menginspirasi hutan melayang di dunia fiktif film “Avatar”.
Di hutan ini terdapat sekira 3000 pilar batu kapur dengan tinggi mencapai 3.500 kaki ke udara. Konon pilar-pilar ini sudah ada sejak 200 juta tahun yang lalu. Tidak hanya pilar-pilar batu kapur, di tempat ini pun terdapat berbagai pepohonan, ada sekitar 157 pohon tumbuh di tempat ini termasuk pohon langka yaitu merpati china.
Jika Anda berkunjung ke tempat ini, Anda akan menemukan pilar-pilar batu kapur yang tinggi menjulang menggapai langit. Bisa jadi, area yang termasuk wilayah Provinsi Hunan inilah yang menginspirasi hutan melayang di dunia fiktif film “Avatar”.
Di hutan ini terdapat sekira 3000 pilar batu kapur dengan tinggi mencapai 3.500 kaki ke udara. Konon pilar-pilar ini sudah ada sejak 200 juta tahun yang lalu. Tidak hanya pilar-pilar batu kapur, di tempat ini pun terdapat berbagai pepohonan, ada sekitar 157 pohon tumbuh di tempat ini termasuk pohon langka yaitu merpati china.
Quote:
Quote:
Benteng Es ini Bisa Meledak Sewaktu-waktu
Quote:

Perito Moreno Glacier, Argentina
Quote:
Perito Moreno Glacier adalah salah satu keajaiban yang luar biasa. Glacier yang memiliki panjang 50 mil dengan tinggi 500 meter ini terhampar hingga Lago Argentino. Perito Moreno ini merupakan salah satu dinding es di atas sebuah danau yang masih terus berkembang.
Perkembangnan gletser ini merupakan sebuah fenomena alam yang terjadi secara alamiah. Dinding es akan pecah ketika ketinggian air di danau meningkat sehingga tekanan air pun semakin kuat. Fenomena alam ini terjadi setiap empat hingga lima tahun sekali. Gletser ini terakhir kali pecah pada 2 Maret 2012.
Perito Moreno yang termasuk ke dalam kawsan Taman Nasional Los Glaciares yang terletak di provinsi Santa Cruz, Argentina ini merupakan salah satu tempat wisata yang paling populer di Patagonia, Argentina. Saat ini banyak agen tur wisata yang menyediakan jasa trekking di gletser ini. Tawaran paket pun berbeda-beda ada yang hanya satu jam untuk mini trekking dan durasi lima jam untuk dinding es yang lebih besar.
Perkembangnan gletser ini merupakan sebuah fenomena alam yang terjadi secara alamiah. Dinding es akan pecah ketika ketinggian air di danau meningkat sehingga tekanan air pun semakin kuat. Fenomena alam ini terjadi setiap empat hingga lima tahun sekali. Gletser ini terakhir kali pecah pada 2 Maret 2012.
Perito Moreno yang termasuk ke dalam kawsan Taman Nasional Los Glaciares yang terletak di provinsi Santa Cruz, Argentina ini merupakan salah satu tempat wisata yang paling populer di Patagonia, Argentina. Saat ini banyak agen tur wisata yang menyediakan jasa trekking di gletser ini. Tawaran paket pun berbeda-beda ada yang hanya satu jam untuk mini trekking dan durasi lima jam untuk dinding es yang lebih besar.
Quote:
Quote:
Tebing Ombak, Monumen Nasional Kebanggaan Utah
Quote:

Vermilion Cliffs Monumen Nasional, Arizona
Quote:
Ini adalah sebuah padang gurun di Arizona Utara yang merupakan tempat pemandangan paling mencolok di Amerika Barat Daya. Situs ini memiliki luas 300.000 hektar dan terkenal dengan limpahan batu pasir dan kikisan tanah yang berwarna-warni.
Di sebelah barat laut dari taman Buttes Coyote, terdapat sebuah tebing yang disebut dengan The Wave. Bentuk alurnya yang nampak seperti ombak menginspirasi pemberian nama situs ini. Dinding tebing berwarna merah nampak berliku-liku secara alami namun rapi.
Vermilion Cliffs National Monument terletak di Arizona, letaknya sangat dekat dengan bagian selatan perbatasan negara Utah. Monumen Nasional ini melindungi beberapa situs indah diantaranya adalah Dataran Tinggi Paria, Vermilion Cliffs, Coyote Buttes, dan Paria Canyon.
Di sebelah barat laut dari taman Buttes Coyote, terdapat sebuah tebing yang disebut dengan The Wave. Bentuk alurnya yang nampak seperti ombak menginspirasi pemberian nama situs ini. Dinding tebing berwarna merah nampak berliku-liku secara alami namun rapi.
Vermilion Cliffs National Monument terletak di Arizona, letaknya sangat dekat dengan bagian selatan perbatasan negara Utah. Monumen Nasional ini melindungi beberapa situs indah diantaranya adalah Dataran Tinggi Paria, Vermilion Cliffs, Coyote Buttes, dan Paria Canyon.
Quote:
Quote:
Pohon Bergetah "Darah" Dapat Anda Temukan di Sini
Quote:

Socotra, Samudra Hindia
Quote:
Jika lokasi lain menawarkan keunikan dari segi lanskap, lokasi ini menawarkan keunikan karena flora yang tersebar di pulau ini. Keunikannya dapat dilihat dari ratusan flora yang hanya dapat ditemukan di tempat ini saja.
Pulau Socotra adalah sebuah pulau dengan ukuran yang cukup luas di Samudra Hindia. Tanaman yang ada di tempat ini sungguh unik, bentuknya seperti payung yang sedang mekar. Tanaman ini juga memiliki getah yang berwarna merah. Sehingga ketika getah itu mengalir di batang pohon ini Nampak seperti darah.
Pulau ini memiliki panjang 132 kilometer dan lebar 49,7 kilometer. Pulau ini sangat terisolasi bahkan sering dijuluki sebagai tempat palilng asing yang ada di muka bumi ini. Bahkan sepertiga spesies yang ada di pulau ini tidak akan Anda temukan di tempat lain. Selain pophon yang berbentuk bagaikan payung, di sini pun terdapat pohon yangn batangnnya sangat besar namun hanya memiliki sedikit bunga.
Pulau Socotra adalah sebuah pulau dengan ukuran yang cukup luas di Samudra Hindia. Tanaman yang ada di tempat ini sungguh unik, bentuknya seperti payung yang sedang mekar. Tanaman ini juga memiliki getah yang berwarna merah. Sehingga ketika getah itu mengalir di batang pohon ini Nampak seperti darah.
Pulau ini memiliki panjang 132 kilometer dan lebar 49,7 kilometer. Pulau ini sangat terisolasi bahkan sering dijuluki sebagai tempat palilng asing yang ada di muka bumi ini. Bahkan sepertiga spesies yang ada di pulau ini tidak akan Anda temukan di tempat lain. Selain pophon yang berbentuk bagaikan payung, di sini pun terdapat pohon yangn batangnnya sangat besar namun hanya memiliki sedikit bunga.
Quote:
Quote:
Danau Polkadot, Fenomena Langka dengan Cerita Miris
Quote:

Spotted Lake, British Columbia
Quote:
Ini mungkin tempat yang paling unik di Bumi. Selama bulan-bulan terpanas di sepanjang tahun, yaitu pada Juli hingga September, air danau ini akan menguap. Hasilnya, akan ada pola polkadot yang sangat banyak di permukaan danau yang memiliki luas sekira 61 acre ini.
Warna danau inipun berubah setiap waktunya. Fenomena langka ini bisa terjadi sebenarnya dengan latar cerita yang miris, di antaranya faktor tingginya tingkat mineral, seperti kalsium dan magnesium, serta perak dan titanium, air pun berubah menjadi berwarna biru, hijau, bahkan kuning. Jangan pernah berpikir untuk dapat mengambil sampel air danau ini untuk dijadikan kenang-kenangan. Saat ini, danau dilindungi oleh pemerintah sehingga tidak ada akses langsung terhadap publik. Walaupun begitu, letak danau yang berada di pinggir jalan ini menarik perhatian banyak orang yang lewat. Tak jarang, orang-orang berhenti untuk menikmati keindahan tempat ini.
Pada zaman dahulu, danau ini dikenal sebagai sebuah situs yang dianggap suci dan dihormati oleh penduduk di sekitar. Airnya biasa digunakan untuk terapi dan menyembuhkan beberapa penyakit. Sementara selama Perang Dunia I, air dari danau ini digunakan untuk pembuatan amunisi.
Warna danau inipun berubah setiap waktunya. Fenomena langka ini bisa terjadi sebenarnya dengan latar cerita yang miris, di antaranya faktor tingginya tingkat mineral, seperti kalsium dan magnesium, serta perak dan titanium, air pun berubah menjadi berwarna biru, hijau, bahkan kuning. Jangan pernah berpikir untuk dapat mengambil sampel air danau ini untuk dijadikan kenang-kenangan. Saat ini, danau dilindungi oleh pemerintah sehingga tidak ada akses langsung terhadap publik. Walaupun begitu, letak danau yang berada di pinggir jalan ini menarik perhatian banyak orang yang lewat. Tak jarang, orang-orang berhenti untuk menikmati keindahan tempat ini.
Pada zaman dahulu, danau ini dikenal sebagai sebuah situs yang dianggap suci dan dihormati oleh penduduk di sekitar. Airnya biasa digunakan untuk terapi dan menyembuhkan beberapa penyakit. Sementara selama Perang Dunia I, air dari danau ini digunakan untuk pembuatan amunisi.
0
35.1K
Kutip
515
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan