- Beranda
- Komunitas
- Surat Terbuka Jual Beli
Penipuan berkedok sebagai agen penjual pulsa, alamat website www.telesindo-multi.com


TS
Andrilukmana
Penipuan berkedok sebagai agen penjual pulsa, alamat website www.telesindo-multi.com
Penipuan berkedok sebagai agen penjual pulsa dengan alamat website www.telesindo-multi.com, dan ada beberapa no telpon yang digunakan diantaranya 085242979900, 082394337099, 085242979779.
Tanggal 29 agustus 2014 awal terjadinya transaksi, berikut adalah penjelasan dibagi dalam beberapa poin:
1. berawal saya melakukan pendaftatan Contoh :” DAFTAR#Nama#Kota#No.Tlp” Kirim ke : 082394337099 lalu saya mendapatkan balasan dari no 085242979779 dengan balasan "anda telah berhasil dengan kode ID : XXX pin : 1234 info lebih lanjut hubungi CS kami, Terimakasih ( 085242979900 )"
2. Setelah itu saya melakukan pembuatan tiket bertujuan untuk menambah deposit,cara pembuatan tiket dengan mengketik "Tiket.500000.1234" kirim ke 082394337099 lalu saya mendapat balasan dari no 085242979779 "Tiket anda Rp.511981. BCA :2903858699 A/n JOHAN , MANDIRI : 1520013305558 A/n DONA EVELIN.BRI.381401015566538.-BNI.0329444172 A/N:H.ANDAS"
3. lalu saya transfer sesuai no tiket ke bank mandiri “MANDIRI : 1520013305558 A/n DONA EVELIN”, sebesar “511.981” setelah saya transfer deposit saya belum bertambah, kurang lebih 1 jam saya menunggu dan saya hubungi cs melalui ym bru bertambah sesuai yg saya kirim yaitu sebesar '511981'.
4. Saya diminta cs melakukan transaksi pengiriman pulsa,untuk melakukan pengetesan apakah saya sudah bisa melakukan transaksi atau belum. setelah saya coba transfer 5.000 ke no saya sendiri memang berhasil.
5. Setelah itu tidak lama kemudian csnya memberitahukan, klo saya ada kelebihan deposit, ada kesalahan input dari pihak bank, setelah saya cek "Sisa Saldo deposit Anda saat ini adalah Rp.5.114.961
Total pemakaian saldo hari ini Rp. 4.850"
6. Setelah itu cs menghubungi saya kembali dan meminta saya untuk melunasi kelebihan deposit itu, sebesar "4.607.830" , saya tidak mau untuk membayar karna itu bukan kesalahan saya, melainkan saya meminta cs tersebut untuk menarik kelebihan deposit saya saja, tapi csnya bilang tidak bisa, lalu cs meminta saya untuk melunasi 50% dari 4.607.830, saya tetap tidak mau, lalu cs kesaya memberikan no bri kesaya, dengan no rek : 381401015566538 atas nama h.andas. dia bilang kalo saya tidak transfer lewat dari jam 9 malam maka ID saya akan ditutup/diblokir, karna saya tidak mau membayar, dan saya khawatir ini merupalan modus penipuan agar penipu bisa mendapatkan lebih besar lagi, dan saya berinisiatif mengambil sisa saldo saya yang masih tersisa 506.131,namun ternyata saya sudah tidak bisa transaksi padahal itu belum jam 9 malam dan saldo saya masih ada didalamnya.
Semoga gak ada yang ketipu lagi.
ini SS percakapan ane ama si cs gan :
Tanggal 29 agustus 2014 awal terjadinya transaksi, berikut adalah penjelasan dibagi dalam beberapa poin:
1. berawal saya melakukan pendaftatan Contoh :” DAFTAR#Nama#Kota#No.Tlp” Kirim ke : 082394337099 lalu saya mendapatkan balasan dari no 085242979779 dengan balasan "anda telah berhasil dengan kode ID : XXX pin : 1234 info lebih lanjut hubungi CS kami, Terimakasih ( 085242979900 )"
2. Setelah itu saya melakukan pembuatan tiket bertujuan untuk menambah deposit,cara pembuatan tiket dengan mengketik "Tiket.500000.1234" kirim ke 082394337099 lalu saya mendapat balasan dari no 085242979779 "Tiket anda Rp.511981. BCA :2903858699 A/n JOHAN , MANDIRI : 1520013305558 A/n DONA EVELIN.BRI.381401015566538.-BNI.0329444172 A/N:H.ANDAS"
3. lalu saya transfer sesuai no tiket ke bank mandiri “MANDIRI : 1520013305558 A/n DONA EVELIN”, sebesar “511.981” setelah saya transfer deposit saya belum bertambah, kurang lebih 1 jam saya menunggu dan saya hubungi cs melalui ym bru bertambah sesuai yg saya kirim yaitu sebesar '511981'.
4. Saya diminta cs melakukan transaksi pengiriman pulsa,untuk melakukan pengetesan apakah saya sudah bisa melakukan transaksi atau belum. setelah saya coba transfer 5.000 ke no saya sendiri memang berhasil.
5. Setelah itu tidak lama kemudian csnya memberitahukan, klo saya ada kelebihan deposit, ada kesalahan input dari pihak bank, setelah saya cek "Sisa Saldo deposit Anda saat ini adalah Rp.5.114.961
Total pemakaian saldo hari ini Rp. 4.850"
6. Setelah itu cs menghubungi saya kembali dan meminta saya untuk melunasi kelebihan deposit itu, sebesar "4.607.830" , saya tidak mau untuk membayar karna itu bukan kesalahan saya, melainkan saya meminta cs tersebut untuk menarik kelebihan deposit saya saja, tapi csnya bilang tidak bisa, lalu cs meminta saya untuk melunasi 50% dari 4.607.830, saya tetap tidak mau, lalu cs kesaya memberikan no bri kesaya, dengan no rek : 381401015566538 atas nama h.andas. dia bilang kalo saya tidak transfer lewat dari jam 9 malam maka ID saya akan ditutup/diblokir, karna saya tidak mau membayar, dan saya khawatir ini merupalan modus penipuan agar penipu bisa mendapatkan lebih besar lagi, dan saya berinisiatif mengambil sisa saldo saya yang masih tersisa 506.131,namun ternyata saya sudah tidak bisa transaksi padahal itu belum jam 9 malam dan saldo saya masih ada didalamnya.
Semoga gak ada yang ketipu lagi.
ini SS percakapan ane ama si cs gan :
Spoiler for 1:
Diubah oleh Andrilukmana 02-09-2014 16:44
0
3.6K
3


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan