- Beranda
- Komunitas
- Tech
- Home Appliance
Lounge of AIR CONDITIONING (AC), FAN, HEATING & VENTILATING SYSTEM - Part 2
TS
aircondition
Lounge of AIR CONDITIONING (AC), FAN, HEATING & VENTILATING SYSTEM - Part 2
Thread ini merupakan kelanjutan dari thread sebelumnya yang berjudul HOME of AIR CONDITION (AC)yang telah melewati 11 parts.
Thread ini dibuat untuk menggabungkan pembahasan seputar penyejuk dan penghangat udara (AC), kipas angin, dan berbagai hal seputar tata udara. Atau lebih dikenal dengan istilah HVAC (heating, ventilating, and air conditioning).
Quote:
Quote:
General Rules:
Quote:
Disclaimer:
Quote:
Kaskuser dapat bertanya dan berkonsultasi khususnya mengenai AC rumahan (residental air conditioner). Untuk memudahkan mencari jawaban, mohon mencantumkan hal berikut saat bertanya:
Spoiler for Format Pertanyaan:
Dan sebelum bertanya, Kaskuser juga dapat membaca terlebih dahulu pengalaman langsung agan-agan yang telah membagikan pengalamannya terhadap AC yang digunakan di:
Kumpulan REVIEW AC (AIR CONDITIONER): Yang Mau Cari AC, Wajib Baca!
Quote:
aldo12 dan 37 lainnya memberi reputasi
22
415.3K
126.3K
Komentar yang asik ya
Tampilkan semua post
desugha
#9150
Thanks
sebelumnya terima kasih banyak masukan2nya
@zharki@sc5 @joruriadachi dan semua
pilhan di aqua kcr5vqcl
pemasangan pipa 0.6, 4mtr, vacum
suara kompressor halus senyap, suara indoor cukup halus
pilih ini karena fitur wide voltage, auto clean, inverter, paling murah seri inverter
pemakaian :
voltase rata2 ±190V ac jalan normal (selama 3hari, trus lapor pln, skrg > 220V)
penggunaan tiap hari ± 7-10jam di malam hari
mode dry/cool, 26-29, fan 1 (awal2 nyala fan 2/3)
sudah ± 2mingguan, listrik rata2 tiap malam hari 1,3 - 2 Kwh
wattnya sendiri ± 20-100 watt (fan 1-3 kompresor off, 27-29), ± 200-450 watt (kompressor nyala, fan 1-3, 25-26) (kalau manteng suhu ruangan di 250-350 watt)
kalau siang kadang nyala ±2-3jam
dry : sejuk nyaman, dibawah 26 dingin
cool : kerasa lebih dingin dr dry
kalau malam kedinginan, setel dry 29
awalnya mau ambil yg kcr9vqcl dgn harapan angin sampai ruang depannya
tapi jadinya untuk 1 ruang dulu dengan pertimbangan2
Terima kasih, semoga awet dan hemat
@zharki@sc5 @joruriadachi dan semua
pilhan di aqua kcr5vqcl
pemasangan pipa 0.6, 4mtr, vacum
suara kompressor halus senyap, suara indoor cukup halus
pilih ini karena fitur wide voltage, auto clean, inverter, paling murah seri inverter
pemakaian :
voltase rata2 ±190V ac jalan normal (selama 3hari, trus lapor pln, skrg > 220V)
penggunaan tiap hari ± 7-10jam di malam hari
mode dry/cool, 26-29, fan 1 (awal2 nyala fan 2/3)
sudah ± 2mingguan, listrik rata2 tiap malam hari 1,3 - 2 Kwh
wattnya sendiri ± 20-100 watt (fan 1-3 kompresor off, 27-29), ± 200-450 watt (kompressor nyala, fan 1-3, 25-26) (kalau manteng suhu ruangan di 250-350 watt)
kalau siang kadang nyala ±2-3jam
dry : sejuk nyaman, dibawah 26 dingin
cool : kerasa lebih dingin dr dry
kalau malam kedinginan, setel dry 29
awalnya mau ambil yg kcr9vqcl dgn harapan angin sampai ruang depannya
tapi jadinya untuk 1 ruang dulu dengan pertimbangan2
Terima kasih, semoga awet dan hemat
Diubah oleh desugha 03-08-2024 01:27
onmaweiy dan 7 lainnya memberi reputasi
8
Tutup