Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

amekachiAvatar border
TS
amekachi
Sejarah Desa Ujungrusi Mirip Kaliningrad, Ada Tanah Brebes di Kabupaten Tegal
Sejarah Desa Ujungrusi Mirip Kaliningrad, Ada Tanah Brebes di Kabupaten Tegal
Quote:




Sejarah Desa Ujungrusi Mirip Kaliningrad, Ada Tanah Brebes di Kabupaten Tegal
Di Tegal pun ada sebidang tanah dalam kawasan Tegal namun ternyata milik pemerintahan Brebes di desa Ujungrusi, kabupaten Tegal bernama Kebon Raja.

Foto hitam putih diatas adalah pabrik gula Adiwerna yang sekarang telah menjadi Yonif 407 Padmakusuma, nah sang wartawan yang memotret kemungkinan besar berada di Kebon Raja, sebuah wilayah hanya sepetak, berbentuk segitiga, luasnya kurang dari 100 meter persegi dan biasanya kalau malam banyak pedagang kaki lima yang menggelar dagangannya. Ini unik karena wilayah segitiga Kebon Raja ini bukan milik kabupaten Tegal namun milik pemerintah kabupaten Brebes sampai sekarang, padahal di pinggir Kebon Raja dari kanan, kiri, depan belakang itu semua milik desa Ujungrusi, kabupaten Tegal.



Quote:




Sejarah Desa Ujungrusi Mirip Kaliningrad, Ada Tanah Brebes di Kabupaten Tegal
Itulah dua versi dari cerita bersejarah yang unik di Tegal, ternyata bukan hanya logatnya saja yang mirip orang Prusia Timur. Tegal pun punya wilayah yang seperti Kaliningrad walau sejarahnya tentu sangat berbeda, yang satu karena dirampas setelah kalah perang dan yang satunya mungkin cuma beda administratif saja.

Di segitiga Kebon Raja tersebut sangat terlihat jelas ada pohon beringin ditengahnya, dulu saya sering nongkrong disitu bersama anak-anak punk era tahun 2006an. Menariknya mungkin belum ada sampai sekarang wilayah di Indonesia yang seperti itu, tanah yang berada jauh diluar kawasan pemiliknya sendiri.

'Narasi dan Opini Sendiri'


Tulisan Sendiri:

@amekachi

Sumber Tulisan dan Gambar:

1

2
ahlimiliterahli
aleksandronesta
yayangpalupi
yayangpalupi dan 14 lainnya memberi reputasi
15
1.1K
32
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Tampilkan semua post
munjungagungAvatar border
munjungagung
#4
ane yg orang tegal aja kagak ngerti
bien sering jagongan ning kono karo mangan gorengan... jebul2e tanah brebes
amekachi
amekachi memberi reputasi
1
Tutup