Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

hiphopdiningratAvatar border
TS
hiphopdiningrat
Arti dan Makna Bendera LGBT JONES WAJIB TAU!!!

Ane bukan emoticon-Najis emoticon-Najis emoticon-Bettyemoticon-Najis emoticon-Najis

Halo agan-agan dan sista-sista KASKUS! Gimana kabarnya hari ini? Ane harap semuanya baik-baik aja ya. Nah, kali ini ane mau bahas tentang macam-macam bendera LGBT yang lagi rame dibicarain di media sosial. Siapa yang udah tau nih tentang bendera LGBT? Yuk, simak artikel ini sampai habis!

Pertama-tama, kita harus tau dulu apa itu LGBT. LGBT adalah singkatan dari Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender. Komunitas ini udah lama banget ada di dunia, dan mereka punya simbol yang khas yaitu bendera pelangi. Bendera ini terdiri dari beberapa warna yang masing-masing punya arti sendiri. Ada merah yang melambangkan kehidupan, oranye yang melambangkan penyembuhan, kuning yang melambangkan sinar matahari, hijau yang melambangkan alam, biru yang melambangkan perdamaian/harmoni/seni, dan violet/ungu yang melambangkan semangat.

Tapi, ternyata adajuga bendera LGBT yang lain lho! 
Spoiler for running test:



------------------MACAM MACAM LGBT------------------


GAY : diartikan sebagai laki-laki yang menyukai dan memiliki ketertarikan seksual laki laki.

BISEXUAL :  istilah yang mendefinisikan kondisi seseorang yang mengalami kelainan seksual, yang mana mereka menyukai dan tertarik pada lebih dari satu jenis kelamin.

ASEXUAL : Aseksualitas adalah kekurangan ketertarikan seksual terhadap orang lainnya, atau rendahnya, atau tak adanya ketertarikan dalam atau hasrat untuk aktivitas seksual. Aseksualitas juga dapat dianggap sebagai salah satu orientasi seksual atau ketiadaannya

GENDER FLIUD : Fluiditas gender adalah identitas gender yang tidak tetap yang bergeser dari waktu ke waktu atau bergantung pada situasi. Fluktuasi tersebut dapat terjadi pada level identitas gender atau ekspresi gender.

PANSEXUAL : Panseksualisme adalah ketertarikan kepada orang lain tanpa memandang identitas gender atau jenis kelamin. Orang yang panseksual bisa saja tertarik pada laki-laki, perempuan, transgender atau interseks. Kata pansexual sendiri berasal dari bahasa Yunani yang berarti semua

GENDERQUEER :  Seseorang yang memiliki identitas gender ini beranggapan jika dirinya bukan wanita atau pria. Padahal, jenis kelamin seseorang sudah ditentukan secara biologis sejak lahir.

TRANSGENDER :  adalah orang yang memiliki identitas gender atau ekspresi gender yang berbeda dengan seksnya yang ditunjuk saat lahir.

NON-BINARY :  non binary (nonbiner) adalah istilah identitas gender yang tidak merujuk secara spesifik pada salah satu gender seperti perempuan maupun laki-laki. Nonbiner dapat berada di antara ataupun di luar dua gender tersebut.

INTERSEXUAL : istilah untuk orang yang memiliki karakteristik seks yang berlawanan dari jenis kelamin yang ada. Tanda fisiknya bisa berupa tidak adanya lubang vagina, penis tanpa lubang uretra, atau labia tidak terbuka.

BEAR : Dalam budaya gay, beruang adalah pria yang lebih besar dan seringkali lebih berbulu yang memproyeksikan citra maskulinitas yang kasar.

LIPSTICK LESBIAN : adalah slang untuk lesbian yang menunjukkan lebih banyak atribut gender feminin, seperti memakai make-up, gaun atau rok, dan memiliki karakteristik lain yang diasosiasikan dengan wanita feminin

STRAIGHT ALLY :  heteroseksual atau cisgender yang mendukung hak sipil setara, kesetaraan gender, gerakan sosial LGBT dan menentang homofobia, bifobia dan transfobia. Meskipun demikian, beberapa orang yang memenuhi definisi tersebut tak mengidentifikasikan diri mereka sendiri sebagai straight ally. Straight ally meyakini bahwa kaum LGBT menghadapi diskriminasi sehingga terpinggirkan secara sosial dan ekonomi. Mereka bertujuan untuk memakai posisi mereka sebagai orang heteroseksual atau cisgender dalam masyarakat yang berfokus pada heteronormativitas untuk melawan homofobia, bifobia dan transfobia

POLYSEXUAL : adalah ketertarikan seksual terhadap banyak orang dengan jenis kelamin yang berbeda.

TRANSSEXUAL : memiliki identitas gender yang tidak sesuai atau yang secara tradisional tidak berasosiasi dengan seksnya yang ditunjuk serta memiliki keinginan untuk bertransisi permanen agar sesuai dengan gender yang mereka miliki.

AROMATIC :  disebut juga orientasi romantik atau orientasi kasih sayang, menunjukkan jenis kelamin atau gender yang mana seorang lebih memiliki hubungan romantis atau jatuh dalam cinta

AUTOSEXUAL : adalah praktik merangsang diri sendiri secara seksual, istilah ini umumnya menggambarkan rangsangan tubuh mandiri melalui akumulasi rangsangan internal.

POLYAMOROUS :  istilah berkencan atau memiliki pasangan lain meskipun orang tersebut telah menikah dan memiliki anak. Berbeda dengan poligami, dalam poliamori tidak mensyaratkan pernikahan sebagai ikatan. Poliamori hanya mengedepankan sifat saling keterbukaan antara yang satu dengan yang lainnya.

AGENDER: Tidak memiliki identitas gender yang netral atau tidak terdefinisi

LITHSEXUAL :  Merasa tertarik secara romantis/seksual kepada seseorang, tetapi tidak ingin perasaannya dibalas.

TRIGENDER : konsep bahwa satu individu bukan pria ataupun wanita baik oleh diri mereka sendiri maupun oleh masyarakat.

LESBIAN :  istilah bagi perempuan yang mengarahkan orientasi seksualnya kepada sesama perempuan

SKOLIOSEXUAL : daya tarik terhadap orang-orang yang mengidentifikasi dirinya bukan berjenis kelamin "normal" atau cisgender seperti perempuan atau laki-laki.

BIGENDER :  atau gender ganda adalah sebuah identitas gender yang mencakup dua identitas dan perilaku gender manapun. Beberapa individu bigender dapat mengidentifikasi dirinya sebagai pria dan wanita. American Psychological Association menempatkan bigender di dalam kategori genderqueer.

DEMISEXUAL : adalah orientasi seksual seseorang yang hanya bisa jatuh cinta ketika ada ikatan emosional yang kuat. Menurut artikel Wired tahun 2015, istilah demisexual muncul pada tahun 2006, ketika seseorang menciptakan istilah tersebut di forum Asexual Visibility and Education Network (AVEN).

ANDROPHILIA : adalah istilah yang digunakan dalam ilmu perilaku untuk menggambarkan orientasi seksual, sebagai alternatif untuk konseptualisasi homoseksual dan heteroseksual gender biner.

GYNEPHILIA : Istilah tersebut digunakan untuk mengidentifikasi objek ketertarikan seseorang tanpa mengaitkan tugas seks atau identitas gender orang tersebut.

LITHROMATIC :  adalah kondisi di mana seseorang merasa sulit untuk berkomitmen dalam sebuah hubungan. Orang tersebut juga mudah hilang rasa ketika tahu bahwa target membalas perasaannya

NEUTROIS : Mereka benar-benar merasa bahwa mereka benar-benar tanpa gender atau mereka mungkin merasa seolah-olah memiliki kedua jenis kelamin pada saat yang bersamaan.


------------------emoticon-Entahlahemoticon-Entahlah emoticon-Entahlah ------------------


Nah, itulah beberapa macam bendera LGBT yang bisa ane bahas kali ini. Semoga agan-agan dan sista-sista udah pada paham ya. Terima kasih sudah membaca, sampai jumpa lagi!
Jangan lupa komennya biar kaskus ra me lagihhh

Ane bukan emoticon-Najis _________________ emoticon-Ngacir2

emoticon-Toast emoticon-Toast emoticon-Toast

SUMBER : GOOGLE WIKIPIDI
Diubah oleh hiphopdiningrat 05-07-2023 03:36
0
1.4K
6
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Tampilkan semua post
rachmawan10Avatar border
rachmawan10
#1
saya punya temen yang pasang profil pic nya warna biru. Dia seorang gay yang menikah sama bule eropa dan skrg tinggal di eropa. Btw warna biru doang itu apa ya?
0
Tutup