wickidyAvatar border
TS
wickidy
Ngeri!! Inilah Deretan Film Action Pemacu Adrenaline Paling Keren Wajib Nonton
Halo gansis welcome to the new thread

Siapa yang disini suka dengan film Action ??? Pasalnya film Action selalu memacu adrenaline para penonton untuk melihat aksi - aksi  dari para pemain film. Nah pas banget nih kali ini mimin mau rekomendasiin film action buat gansis. Itung - itung bisa masuk list nonton pas weekend kan...... Yuk langsung aja simak informasi di bawah ini

1. Tears of The sun


(foto arsip Imdb)

Film ini menceritakan tentang kesatuan yang dibentuk dan diisi oleh kalangan elit Navy Seal. Kelompok Navy Seal ini memiliki atasannya dan mereka diperintahkan oleh atasannya untuk mengerjakan sebuah misi kemanusiaan. Pada saat itu pemerintaha Nigeria sedang mengalami kekacauan yang sulit terkendali dan terancam perang saudara. Disaat yang tidak aman inilah pemerintah Amerika memutuskan untuk menarik seorang warganya di sana. Pemerintah Amerika mengirim pasukannya yang dipimpin oleh Letnan A.K Waters untuk menyelamatkan warga tersebut melalui jalur hutan belantara.

2. Colombiana


(foto arsip literaturefilm)
Film ini mengisahkan tentang aksi seorang pembunuh bayaran wanita yang menggeluti aksi pembunuhan sejak masih kecil. Diceritakan bahwa Cataleya memiliki masa lalu yang sangat tragis dimana ia menyaksikan kedua orang tuanya dibunuh oleh para mafia di depannya. Cataleya kecil  pun berusaha mendapatkan tiket untuk bertemu dengan pamannya yang merupakan seorang ketua gangstar. Setelah Cataleya besar ia menjadi pembunuh profesional dan bekerja sama dengan sang paman untuk membalas dendam pada targetnya bos  mafia.

3. Wanted


(foto arsip polygon)
Film ini menngisahkan tentang kehidupan seorang karyawan paranoid bernama Wesley dengan penyakit paranoidnya. Wesley dikenal sebagai orang yang sangat lugu sehingga menjadi bahan bullyan oleh teman - teman dan rekan kerjanya. Namun dari penyakit paranoidnya inilah wesley dilatih secara fisik untuk  menghadapi musuh terbesar dari ayahnya yang juga menjadikan wesley sebagai target pembunuhan sehingga membuat wesley melarikan diri. AKankah wesley bertahan atau dia anak melawan musuh ayahnya?

4. Collateral


(foto arsip bacaterus)
Fim ini mengisahkan tentang aksi seorang sopir taksi yang dengan tidak sengaja membawa penumpang yakni seorang pembunuh bayaran yang menjalankan misinya. Saat dalam perjalanan sang supir mulai menyadari akan keanhan dari si pengemudi itu dan berusaha untuk menghentikan aksi dari pembunuh tersebut. Akankah sang supir berhasil menghentikan aksi dari pemubuh bayaran tersebut ataukah ia menjadi sandera?

5. Leon: The Professional


(foto arsip lifestylebisnis)
Film in mengisahkan tentang seorang pembunuh bayaran yang terpaksa harus merawat seorang gadis. Matilda yang memilki kehidupan keluarga yang sangat kelam harus menghadapi tragedi pembunuhan keluarganya sehingga menjadi orang yang lolos yang diselamatkan oleh leon. Disinilah Matilda mulai dilatih untuk membalaskan dendam kepada orang - orang yang membunuh keluarganya

giman nih gansis udah ada yang pada nonton belum?? jangan luoa komen yah!! Oiya buat kalian yang mau rekomendasi film lainnya bisa langsung kunjungi thread mimin lainnya dan jangan lupa FOLLOW biar kamu selalu update info seputar dunia film. Staysafe


variolikes
evywahyuni
pakisal212
pakisal212 dan 12 lainnya memberi reputasi
13
5.9K
42
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
xavier23Avatar border
xavier23
#22
Film cakep2 semua itu gan.
Mungkin bisa ditambahin :
Escape Plan
The Expendible
Die Hard
Armagedon
emoticon-Toast
aripmaulana
eggnostick
wickidy
wickidy dan 2 lainnya memberi reputasi
3
Tutup