Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

ezy.indonesiaAvatar border
TS
ezy.indonesia
Perbedaan antara e-liquid saltnic dan freebase
      Ketika sobat pertama kali memulai vaping banyak faktor yang menarik, mulai dari bentuk device, gaya vaping dan e-liquid yang luar biasa banyak rasa. Ada bengitu banyak pilihan yang berbeda dan menjadi topik menarik untuk menjadi perbicangan.
            Untungnya ada banyak artikel yang mudah di akses sehingga membantu para vapers khususnya pemula untuk mencari tahu informasi yang dapat dipercaya. Salah satu pilihan adalah blog di website ezy menjadi pilihan sobat untuk mencari informasi yang terbaik. Salt nic, freebase dan perbedaan diantara keduanya membantu memilih e-liquid yang sempurna untuk sobat.
Apa itu salt nic?
            Salt nic juga dikenal nicotine salt merupakan jenis e-liquid dengan komposisi yang berbeda dengan e-liquid freebase. Jika sobat membeli perangkat vaping yang sudah diisi sebelumnya, kemungkinan mendapatkan e-liquid freebase, tetapi ada juga jenis e-liquid lain yang mungkin cocok untuk vapers pemula dan vapers berpengalaman, termasuk e-liquid salt nic.
            Salt nic adalah bentuk e-liquid yang mampu mengantarkan nikotin ke tubuh lebih cepat daripada e-liquid freebase. Hal ini menghasilkan aliran nikotin yang jauh lebih kuat dan lebih intens dibandingkan dengan e-liquid freebase, yang merupakan salah satu alasan mengapa salt nic populer di kalanganan vapers baru atau mantan perokok yang terbiasa merokok cukup banyak, karena salt nic memberikan kesan throat hit yang hampir sama dengan rokok.
            Pembatasan saat inipada pruduk vape berarti  bahwa tidak ada e-liquid dengan lebih dari 20mg/ml nikotin atau 2% yang dapat di jual di inggris, jadi salt nic menawarkan solusi yang baik bagi mereka yang membytuhkan e-liquid yang lebih kuat. Salt nic memiliki  throat hit yang jauh lebih halus jika dibandingkan dengan e-liquid freebase, tentu saja untuk beberapa vapers, throat hit yang kuat dan intens merupakan bagian yang kurang nyaman dari pengalaman vaping mereka e-liquid freebase akan menjadi pilihan yang tepat.Tetapi jika sobat mencari aliran nikotin yang kuat dan intens yang memuaskan, e-liquid salt nic adalah pilihan yang fantastis.
            Khusus untuk vapers baru, e-liquid yang tepat adalah faktor yang sangat penting dalam membantu sobat tidak hanya menikmati vaping, tetapi juga untuk menjauh dari rokok dalam jangka panjang. Memilih kadar nikotin yang tepat untuk e-liquid sangat penting ketika sobat pertama kali memulai vaping, karena perbedaan anata vaping yang menyenangkan atau tidak akan berpengaruh pada kelanjutan memenuhi hasrat asupan nikotin sobat untuk menjauhkan dari rokok. Cara e-liquid freebase dan salt nic sangat mempengaruhi tubuh secara individual, jadi apa yang berhasil untuk satu orang mungkin sangat berbeda untuk orang lain dan itulah keunikan vaping.
Salt nic secara keilmuan
            Salt nic dibuat ketika freebase bereaksi dengan asam. Meskipun disebut salt nic, e-liquid ini sebenarnya tidak mengandung garam apapun (nama ini mengacu pada struktur kimia nikotin dalam formula salt nic), jadi sobat tidak perlu khawatir tentang asupan natrium sobat. Salt nic dibuat ketika nikotin basa (basa adalah senyawa kimia yang menyerap ion hidronium ketika dilarutkan dalam air) bebas atau yang sangat basa, dicampur dengan asam. Asam benzoate adalah yang paling sering dihunakan, tetapi asam sitrat atau kombinasi keduanya juga cukup sering dipakai. Melalui reaksi kimia ini, nikotin manjadi kurang basa, yang tidak hanya mengurangi sensasi kurang nyaman di tenggorokan tetapi juga berarti bahwa tubuh dapat denga naman menyerap salt nic jauh lebih cepat daripada freebase, selain itu juga memberikan nikotin yang intens. PH salt nic yang lebih rendah juga berarti bahwa suhu yang dibutuhkan untuk vape jauh lebih rendah dan vaper dengan perangkat kecil dan watt yang rendah masih dapat digunakan dengan nyaman seperti perangkat device ezy.
            Menariknya salt nic sebenarnya adalah bentuk nikotin yang paling murni dan alami seperti di tanaman tembakau, meskipun freebase telah lebih dulu digunakan. Freebase adalah bentuk nikotin yang paling sedikit dimodifikasi.
Apa arti nikotin freebase?
            Nikotin freebase adalah sumber nikotin yang paling umum digunakan, dan itulah yang akan sobat temukan di sebagian besar e-liquid, serta dalam rokok tembakau tradisional. Sejak Marlboro mulai menggunakannya dalam rokok mereka di tahun 1960-an, itu telah menjadi standart untuk rokok dan ketika e-liquid diproduksi, mereka mengikuti jejak yang sama.
            Freebase memberikan sensasi nikotin yang kuat dengan menghilangkan bahan kimia dan proton dari nikotin yang terjadi secara alami di pabrik tembakau. Ditemukan bahwa aliran nikotin yang jauh lebih tinggi dan lebih kuat dapat diperoleh dari dengan nikotin freebase dibandingkan dengan nikotin dalam bentuk alaminya. Sejak saat itu nikotin freebase menjadi sumber standart nikotin baik dalam rokok maupun terapi pengganti nikotin, termasuk e-cigarette.
            Nikotin freebase juga merupakan larutan yang sangat basa, yang dapat menyebabkan gatal di tenggorokan yang intens dalam konsentrasi yang kuat. Untuk beberapa vapers, ini benar-benar menarik, bagi vapers yang kurang cocok dengan salt nic karena menghasilkan throat hit yang terlalu kuat.
Salt nic VS Freebase
            Seperti yang sering di bicarakan tentang mana yang lebih baik antara salt nic dan freebase, semua tergantung individual masing-masing penggunanya, ada yang pro dan kontra untuk e-liquid freebase dan salt nic. Yang perlu sobat lakukan adalah memilih e-liquid yang tepat untuk sobat, tanpa pernah mengorbankan keamanan dan kualitas.
Manfaat salt nic
            Salt nic ditujukan untuk vapers yang memberikan pengalaman vape yang sangat halus dan intens tanpa rasa sakit di tenggorokan atau ketidaknyamanan.
            Untuk vapers baru yang terbiasa merokok cukup banyak atau yang telah merokok dalam waktu yang sangat lama, salt nic sangat ideal karena memungkinkan untuk mendapatkan konsumsi nikotin yang sama kuat dan memuaskan seperti yang bisa di dapat pada rokok. Dengan memuaskan asupan nikotin di dalam tubuh sobat secara efektif, akan jauh lebih kecil kemungkinan untuk kembali merokok tembakau dalam jangka panjang dan bisa menjadi alternatif yang baik dan seimbang bagi sobat yang mencoba untuk secara bertahap mengurangi rokok.
             Salt nic juga sangat baik untuk vapers pemula karena sangat cocok untuk digunakan dalam device ezy yang dengan watt rendah. Salt nic tidak membutuhkan terlalu banytak daya kerna dapat diuapkan pada suhu rendah dan tidak dibuat untuk menghasilkan kepulan uap yang besar, salt nic dapat dengan mudah diuapkan dalam perangkat yang kecil dan simple, sehingga ideal untuk pengguna yang ingin membawa berpergian kemanapun. Device ezy yang kecil dan ringkas serta lebih mudah digunakan daripada mod vape yang besar dan ribet. Serata sangat cocok untuk gaya vaping MTL (mouth to lung) yang merupakan gaya paling populer dari kalanganan vapers pemula dan mantan perokok. Salt nic juga memiliki manfaat  tambahan yaitu bertahan lebih lama per mi daripada banyak e-liquid freebase, karena sobat tidak perlu menghisap e-liquid yang banyak untuk mendapatkan tingkat nikotin yang sama.
            Karena nilai pH salt nic yang rendah, e-liquid ini umumnya memberikan pengalaman yang lebih halus kepada vapers jika dibandingan dengan formula freebase dengan konsentrasi nikotin yang sama. Formula freebase dapat memberikan throat hit yang sangat kuat dan bagi sebagian vapers kurang menyenangkan, sementara salt nic menawarkan dorongan yang kuat dan intens tanpa throat hit yang terlalu. Ini berarti bahwa jika e-liquid sobat freebase dengan tingkat  nikotin rendah sehingga asupan nikotin kurang memuaskan keinginan. Vaper yang mencoba e-liquid yang tidak tepat jauh lebih mungkin untuk kembali merokok karena pengalaman vape yang tidak menyenangkan. Itulah sebabnya ezy menawarkan rangkaian lengkap freebase dan salt nic yang seimbang untuk sobat sekalian.
            Salt nic juga lebih lambat teroksidasi daripada e-liquid freebase, yang berarti masa simpan yang lebih lama untuk e-liquid salt nic. Jelas, waktu yang tepat diperlukan untuk untuk e-liquid kadaluwarsa akan bervariasi dari masing-masing produk, tetapi secara umum salt nic akan bertahan sekitar dua kali lebih lama dari freebase jika sobat menyimpanannya dengan benar di tempat sejuk dan tidak terpapar matahari langsung.
Keuntungan nikotin freebase
            E-liquid nikotin freebase jauh lebih membawa profile rasa yang kompleks jika dibandingkan dengan e-liquid saltnic. Untuk mendapatkan rasa yang familiar, termasuk tembakau, permen,  minuman dan camilan, ada banyak rasa kompleks yang dapat dengan mudah dibuat menggunakan basic freebase. Jika pilihan dan kuwalitas rasa adalah hal penting untuk sobat, formula freebase mungkin menjadi pilihan terbaik untuk e-cigarette sobat. Salt nic sisi lain lebih cocok untuk rasa dasar yang tidak terlalu manis, membuatnya lebih baik untuk sobat yang peduli dengan asupan nikotin dan sensasi sama seperti merokok daripada rasa e-liquid.
            Formula freebase juga jauh lebih fleksibel daripada kebanyakan salt nic, karena dapat digunakan untuk gaya vaping MTL (mouth to lung) tetapi juga DTL (direct to lung) dan vaping sub-ohm, yang merupakan gaya vape yang sangat sangat populer di antara vapers pengalaman. Vaping langsung ke paru-paru memungkinkan sobat untuk membuat kepulan uap tebal dan halus. Sebagian vaper pemburu kepulan uap tebal cenderung menghindari e-liquid salt nic arena memberikan sedikit produksi uap.
            Kesimpulannya, per ml e-liquid nikotin freebase lebih murah daripada salt nic karena tidak memerlukan banyak pemrosesan atau bahan, tidak seperti  e-liquid salt nic yang harus melewati banyak proses.
            Apapun pilihan sobat, ezy memiliki berbagai macam campuran bahan yang dirancang untuk membantu sobat mendapatkan hasil maksimal menikmati e-liquid dan membatu sobat menghilangkan kebiasaan merokok.
 
#CHANGENOW
syemaandrea197
JokerDisko666
nowbitool
nowbitool dan 4 lainnya memberi reputasi
5
3.8K
11
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
AbigoreAvatar border
Abigore
#2
Biasanya aku pakai salnic di rta mod. Sekali sedot langsung pusing
0
Tutup