dwpkupleAvatar border
TS
dwpkuple
Kharisma Laki Laki Itu Abadi Gan !


Laki laki itu makhluk yang diberi keunggulan untuk ber-explore bebas dibanding wanita, dan bisa dengan seenaknya melewati norma norma yang ada di masyarakat. Lelaki bisa dibilang makhluk yang paling di maklumi di banding para wanita yang kadang terikat norma norma dan adat suatu daerah.

Lelaki itu makhluk yang berprinsip kuat, tidak seperti perempuan yang pada awalnya ingin pemuda yang tampan, saat dia sudah mengenal dunia dia ingin pria yang mapan, dan semakin dia kenal dunia, dia hanya ingin lelaki yang setia, berbeda dengan lelaki yang kebanyakan selalu berprinsip menginginkan wanita muda hingga akhir hayatnya. emoticon-Hammer (S)

Lelaki itu makhluk yang ambisius kadang dia berani meninggalkan semua yang di milikinya, untuk mengejar sesuatu yang bahkan dia tidak tau, demi mengejar rasa penasaran, ada juga yang masa bodoh hingga lupa segalanya. bayangkan jika wanita yang melakukan itu, obrolan tetangga sudah menyebar ke satu komplek. Tapi berbeda jika lelaki yang melakukannya, selalu ada maklum disana.emoticon-Ngakak (S)



Pada umur muda lelaki ada yang berhura hura, ada juga yang sibuk bekerja, tetapi tidak pernah ada batasan kapan dia harus berhenti berusaha menggapai cita citanya, berbeda dengan perempuan jikalau sudah berkeluarga biasanya pergerakan menjadi sangat terbatas dan tidak jarang harus mengurus keluarga, mungkin beberapa orang berfikir ini kodrat yang harus dijalani, ada juga yang berfikir ini menjadi kasihan untuk wanita, tapi ini kenyataan yang tidak bisa di pungkiri oleh kita.

Bayangkan seorang wanita tua kaya raya, hobi berfoya foya, mungkin hanya sedikit pria muda yang ingin mendekatinya, pria mungkin berfikir soal harga dirinya menjadi seorang lelaki. berbeda halnya jika ada lelaki tua kaya raya, hobi berfoya foya bukan pemandangan aneh bahkan menjadi panutan untuk lelaki lainnya, buktinya apa? tidak usah jauh jauh, mantan bos majalah Playboy dan Kakek Sugiono contohnya. maaf apa agan para lelaki pernah menonton film dewasa yang diperankan nenek nenek? mungkin ada tapi perbandingannya akan jauh berbeda.emoticon-Malu (S)




Disini gw nggak ada niat untuk menjatuhkan salah satu gender, hanya berpendapat  bahwa kharisma lelaki itu abadi, bahkan setelah ia mati pun kelakuannya masih sering dia agung agungkan, syukur syukur yang dikenang suatu hal yang baik, karna tidak jarang juga hal seperti fakta bahwa di benua Asia banyak yang mempunyai genetik Genghis Khan, karna hobby bercocok tanam saat doi berkuasa.

Kira kira gimana menurut Agan/Aganwati? Komen di bawah ya...

Sekian dari gw mohon maaf jika ada salah dalam penulisan, gw hanya ingin sharing tentang pemikiran random gw terima kasih

See you next Thread

Sumber : Opini Pribadi

Gambar : Gugel 

yudaartha3
bonita71
bonita71 dan yudaartha3 memberi reputasi
0
758
9
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
nasgorbasiAvatar border
nasgorbasi
#3
Kharisma ane hilang gan.
Padahal dah level 125.
emoticon-Mewek
bonita71
bonita71 memberi reputasi
1
Tutup