Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

lightyearAvatar border
TS
OWNER
lightyear
[Thread Review Film] The Last Film You Saw - Good/bad/Biasa? MASUK!! - Part 4
Selesai nonton film, terus ingin berbagi kesan-kesan dan review filmnya? Biar bisa jadi rekomendasi buat foviers lainnya, atau cuma ingin cari wadah ngumpat karena filmnya jelek banget? Silahkan di share dimari, tenang, syaratnya gak susah kok.

1. NO SPOILER, kalaupun harus, jangan lupa pake tag spoiler.
2. No SARA, Personal Insult dan Pornografi.
3. Debat boleh tapi jangan berkelahi.
4. Jangan pake poster / gambar yang sizenya besar. Kasian yang fakir bandwith.
5. No multiple post. Gunakan multiquote jika ingin menquote beberapa postingan sekaligus.
6. Dilarang share link download dan request link download
7. Melanggar salah satu peraturan di atas siap-siap kena bata merah / banned


Note:Usahakan kalau review film tidak hanya berisi sinopsis/jalan ceritanya saja. Dan harus diberi rating/penilaian pribadi.

BUKAN TEMPAT MINTA REKOMENDASI FILM. UDAH ADA THREADNYA : THREAD BERTANYA JUDUL FILM

Quote:



ARCHIVES:
Thread Rejuvenated Part 1-- (11/2010 - 7/2011)
Thread Rejuvenated Part 2 -- (7/2011 - 2/2012)
Thread Review -- (2/2012 - 4/2013)
Thread Review Part 1 -- (04/2013 - 03/2014)
Thread Review Part 2

INDEX REVIEW2 FILM DI THREAD LAMA DISINI
moyudo
Bianco88
YugoichiGear2nd
YugoichiGear2nd dan 51 lainnya memberi reputasi
42
285.7K
6K
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
ZendiesAvatar border
Zendies
#866


Sinopsis tertera di gambar

Another thriller from Shyamalan
Sebagai penikmat gaya thriller Shyamalan, gw sangat antusias menyambut pelem ini

Ya meskipun beliau terkenal dgn sutradara yg hobby hit & miss, tp gw selalu suka dgn idea2 cerita doi yg unik2

Kali ini lumayan oke lah eksekusinya
Ga jelek, ga bagus. Mediocre lah kek Arsenal emoticon-Embarrassment

Promising di awal2 chapter, gw suka dgn gaya introduce bgmn tema film ini dibangun
Sayang, kekonsistenan ini hanya bertahan sampai 40 menitan durasi & fall-off krn mendadak plotnya ditulis secara rushy tanpa babibu

Biasanya Shyamalan bagus dgn plot reveal atau twist ending di akhir pelemnya tp kali ini doi miss, jelek

Pelem ini ketolong awal2 chapter yg ditulis dgn baik, meskipun begitu tetap menjadi pilihan film thriller yg unik & ga pasaran

The Village tetep jadi magnum opusnya Shyamalan emoticon-Nyepi
RifanX
lightyear
mr.kevin95
mr.kevin95 dan 6 lainnya memberi reputasi
7
Tutup