amdar07Avatar border
TS
amdar07 
5 Hal yang Sering Ditanyakan Pemain Ketika Ada Game Mobile Baru yang Rilis
#AmdarGanteng



emoticon-Bingungemoticon-Bingung emoticon-Bingung
Halo agan dan sista,
Ketika sebuah game baru diluncurkan, biasanya orang berbondong-bondong untuk memainkannya. Alasannya sih macam-macam, ada yang karena game gratis, mudah diakses, dll. Daripada bertanya-tanya, mari kita lihat beberapa hal yang cenderung ditanyakan oleh para gamer baru.


1. Bertanya Kepada Teman Bahwa Ia Main di Server Mana
Quote:


2. Ada Panduan Gamenya Gak?
Quote:


3. Mencari Streamer/Youtuber yang Andal Untuk Dilihat
Quote:


4. Seru Gak?
Quote:


5. Apakah itu Mendukung Bahasa Indonesia?
Quote:



Itulah 5 hal yang sering ditanyakan pemain ketika ada game mobile baru yang rilis. Ada tambahan? Langsung saja komentar di bawah.
Thanks and see you next thread GanSist.


Quote:


emineminna
EriksaRizkiM
fanx1up
fanx1up dan 10 lainnya memberi reputasi
11
4.9K
42
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
KodokBuluwAvatar border
KodokBuluw
#10
Hah, hanya yg ga pernah main game, tapi kalo beli barang selalu baca buku panduan yg nanya game ada panduannya ato ga...
Kalau nanya tips dan triks khusus diluar tutorial mungkin saja. Misalkan tips grinding exp,uang dan item langka atau tips upgrade item.
Gamer ga pernah nanyain tutorial bung...
Diubah oleh KodokBuluw 18-09-2021 09:28
0
Tutup