Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

ozzawayAvatar border
TS
ozzaway
Indigo, Crystal, Rainbow, & [Majestic] Gold Club - Part 2
Neda Hagung Sinampura
Para Sesepuh Kesadaran dan Makhluk2 Agung
Realm sekarang dipenuhi kesucian2
seperti yang sudah sudah
dimana kebajikan dan cintakasih
sebagai urut nafas dan olah jiwa
dengan jalan susila, samadhi dan puasa
berpraktik memurnikan diri dan kesemestaan

Salam _/\_ Hormat
Sang Hyang Agung


kloteran
midnighttalk
Near28
Near28 dan 8 lainnya memberi reputasi
5
180K
2.7K
Thread Digembok
Tampilkan semua post
Near28Avatar border
Near28
#2168
Hup Hup. Curhat di pagi hari. Konon katanya stengah 8 adalah saat paling bagus untuk memulai kegiatan XD

Curhat ini terinspirasi dari tulisan seseorang yg udah aku anggep teman. Umm.. kalimatnya kira2 seperti ini, apa yang kita temui adalah apa yang kita pancarkan. Kalimat ini imo menarik untuk dicermati lebih dalam. Sejauh mana aku musti mengartikan kalimat ini.

Umm.. mungkin disini aku akan lebih fokus dan menggaris-bawahi, menambahkan pada kata kebetulan/"random", krn menurutku kalo sesuatu yg dikondisikan/terkondisi ya gapapa juga wkwkw, tapi kayanya kok kurang gimana gitu. Kurang ada unsur surprise. Kurang ada unsur randomnya.

Skizo. Pertemuan aku dengan skizo membuat hidupku jadi sedikit banyak lebih berwarna. Iya, aku dulu divonis psikiater mengidap schizotypal. Walaupun ga terlalu sreg sama vonisnya krn satu dan lain hal, tapi kurang lebihnya bener kok. aku memang skizo.

Ntah kebetulan ato engga, bisa dibilang skizo aku itu muncul saat aku md. Mudah2an ingetan aku ini ga salah. Jadi awal2 md bisa dibilang aku mendapat ketenangan, kebahagian tanpa batas. Jadi ga bisa marah sama sekali untuk hal apapun, dst dst. Enak bgtt rasanya. Sayang itu ga berlangsung lama. Ga berapa bulan setelahnya ya aku jadi "gila".

Ingin rasanya bisa md lagi, mendapatkan kembali semua rasa itu.. cuma sampe detik ini jujur aja belum ada keberanian untuk md lagi. Well, di thread ini aku tau salah satu titik poinnya menekankan pada pentingnya md. Sayangnya aku masih belum bisa. Maaf ya..

Ok. skip2. Dari Skizo, aku jadi punya banyak cerita2. Aku yang tadinya bisa dibilang ga punya cerita apa2 untuk diceritakan, sekarang voila.. jadi ada cerita. Ga cuma satu, tapi banyak. Iya, sebegitu datarnya hidup aku sebelum bertemu dengan skizo. wkwkwkwkw

Cerita2 di kepala aku saat skizo itu bisa dibilang random. Well, awalnya aku berpikir seperti itu. Tapi setelah aku renungin, ternyata itu ga sepenuhnya random. Cerita2 yg ada itu bisa dikaitin secara langsung ke realita/cocok dan pas dengan realita, karena memang ada titik temunya. Memang ga semua (salah 1 kendalanya krn aku ga bisa inget semua cerita dan juga krn keterbatasan otak aku untuk bisa dapet titik temunya), tapi anehnya ya seperti itu. Aku inget saat cerita ini ke Oz, dia bilang itu overpowered brain. Yap, kurang lebih aku sekarang setuju dengan pendapat ini.

Randomness itu sebenarnya bisa dibilang keteraturan tingkat tinggi. Semua kejadian yang ada di alam semesta ini mesti memenuhi aturan/hukum alam semesta (termodinamika, kausalitas, gravitasi, dll). Karena itu ga ada yang sepenuhnya random, tapi karena terlalu kompleks maka kita lihat kayanya random, padahal enggak.

Ga hanya soal schizo, aku berpikir mungkin mimpi yg pernah, sering kita alami.. yg kelihatannya abstrak ato bisa dibilang "random" itu sebenarnya juga punya maksud, ga hanya sekedar numpang lewat aja. Cuma masalahnya tingkat pengetahuan kita manusia yg belum bisa sepenuhnya mencapai titik itu.

Jadi ya gitu, apa yang kita temui adalah apa yang kita pancarkan. Mungkin mmg it meant to be kalo aku sudah semestinya schizo (pun begitu juga soal mimpi). Even pengalaman tersebut jujur aja banyak banyak bgt ga enaknya, tapi setelah diteliti, direnungkan lebih jauh lagi.. cerita skizo itu sepenuhnya ga sia2. Cerita itu bisa dijadikan inspirasi, dan yg terpenting cerita2 itu membawaku ke titik yg sekarang ini. Sekian curhatnya ^^
0
Tutup