Kaskus

Story

finahdyAvatar border
TS
finahdy
WAYAH SURUP
WAYAH SURUP

Bismillahirrahmanirrahim
Pindah lapak gan karena kemaren ada Kesalahan yang tidak bisa diganti. Setelah dua thread sebelumnya stuck di beberapa post akhirnya ane memberanikan diri untuk membuka thread baru lagi. Semoga agan dan sist semuanya menyukai thread ini.
Happy reading gan sist dan jangan lupa senyum untuk hari ini.


Quote:


Quote:


Index :
1. Tumbal (I)
2. Tumbal (II)
3. Tumbal (III)
4. Tumbal (IV)
5. Tumbal (V)
6. selingan
7. Tumbal (VI)
8. tentang translate bahasa
9. Tumbal (VII)
10. Tumbal (viii) (TAMAT)
11. KISMIS (kisah Misteri)
12. Kembang Desa (I)
13. Kembang Desa (II)
14. Kembang Desa (III)
15. Kembang Desa (IV)
16. Kembang Desa (V) TAMAT
17. Herlina (I)
18. Herlina (II) (Tamat)
19. ....
20. Susuk (I)
21. Susuk (II)
22. Susuk (III)
23. Susuk (IV)
24. Susuk (V)
25. Susuk (VI)
26. Susuk (VII) (Tamat)
27. cinta dua dunia (I)
28. Cinta Dua Dunia (II)
29. Cinta Dua Dunia (III)
30. Cinta Dua Dunia (IV)
31. Ucapan Terimakasih
32. Cinta Dua Dunia (V)
33. Cinta Dua Dunia (VI) (TAMAT)
34. wajib dibaca
35. Si Pemakan Tanah (I)
36. Si Pemakan Tanah (II)
37. Si Pemakan Tanah (III)
38. Si Pemakan Tanah (IV)
39. Si Pemakan Tanah (V) (Tamat)
40. Keluarlah Gadis Kecil (I)
41. Keluarlah Gadis Kecil (II)
42. Keluarlah Gadis Kecil (III)
43. Keluarlah Gadis Kecil (IV) (TAMAT)
44. Gerbang Dunia Lain (I)
45. Gerbang Dunia Lain (II)
46. Gerbang Dunia Lain (III)
47. Gerbang Dunia Lain (IV)
48. Gerbang Dunia Lain (V)
49. Gerbang Dunia Lain (VI) (TAMAT)
50. Mbok Lasmi (I)
51. Mbok Lasmi (II)
52. Mbok Lasmi (III)
53. Mbok Lasmi (IV)
54. Mbok Lasmi (V)
55. KUMIS HORAS
56. Mbok Lasmi (VI)
57. Karena saran dari anda sangat berarti bagi saya
58. Mbok Lasmi (VII) (Tamat)
59. ucapan terimakasih
60. Dua Kisah (I)
61. Dua Kisah (II)
62. Dua Kisah (III)
63. Dua Kisah (IV)
64. Dua Kisah (V)
65. Dua Kisah (VI)
66. Dua kisah (VII)
67. Dua kisah (VIII)
68. Dua kisah (IX)
69. Dua Kisah (X)
70. Dua kisah (XI)
71. Dua Kisah (XII)
72. Bukan Salah Takdir (I)
73. Bukan Salah Takdir (II)
74. Bukan Salah Takdir (III)
75. [#SFTH CHALLENGE] Ayah Selalu yang Terbaik
76. Bukan Salah Takdir (IV)
77. Bukan salah takdir (V)
78. Bukan salah takdir (VI)
79. bukan salah takdir (VII)
80. Bukan salah takdir (VIII)
81. Bukan Salah Takdir (IX) (TAMAT)
82. Pemuja jin (I)
83. Pemuja jin (II)
84. Pemuja jin (III)
85. Pemuja jin (IV)
86. Pemuja jin (V)
87. Pemuja jin (VI)
88. Pemuja Jin (VII)
89. Pemuja Jin (VIII) (Tamat)
90. Karma (I)
91. Karma (II)
92. Karma (III)
93. Karma (iv)
94. karma (v)
95. karma (vi)
96. karma (vii)
97. (#cerpenreligi) bukan salah takdir
98. Karma (viii)
99. Gadis Indigo (I)
100. Gadis Indigo (ii)
101. Gadis Indigo (iii)
102. Gadis Indigo (iv)
103. Gadis Indigo (v)
104. Gadis Indigo (vi)
105. TELUH
106. TELUH (II)
Diubah oleh finahdy 07-08-2019 10:19
3.maldini
ismailwaffa3112
bebyzha
bebyzha dan 53 lainnya memberi reputasi
54
406.6K
1.6K
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Tampilkan semua post
finahdyAvatar border
TS
finahdy
#535
GERBANG DUNIA LAIN (III)
WAYAH SURUP


Setelah kelas berakhir aku hendak segera pulang , aku berjalan bersama herny yang kebetulan hari itu dia minta untuk menginap dirumahku.
Di seperempat jalan dari kelas, aku berpapasan dengan yoga dan salah satu anggota palam yaitu handi.
Yoga menghentikan perjalananku dan meminta agar aku mau membantunya.
"zahrin, pliss masa sampean gakmau nolongin kita sih? Apa sampean gak kasihan sama tiara?" ucapnya dengan wajah memelas.
Sebenarnya aku merasa iba tapi bagaimana lagi , aku tidak seperti yang selama ini mereka kira. Aku bukan seseorang yang mampu meramalkan sesuatu yang terjadi di sekitarku.
"aku kasihan mas tapi serius aku gakbisa bantu. Bukannya aku gak mau bantuin tapi emang aku gakbisa. Sampean datang saja ke dukun atau orang pinter lain, yang pasti jangan ke aku. Atau lebih baik minta pertolongan sama Allah agar tiara bisa ditemukan secepatnya" kataku dan tanpa berpamitan aku segera pergi dari tempat itu.

Malam hari ketika aku sedang ngobrol dengan herny , mas fadil tiba-tiba nimbrung dalam pembicaraan kami.
"dek, kampus mu sekarang rame ya?" celetuk mas fadil
"hmm, kok tau si mas" jawabku
"mas kan alumni sana, memangnya belum ketemu ya anaknya?" tanya mas fadil
"belum, yagitu sih kasihan juga aku" jawabku
"kenapa gak sampean bantuin aja?" ucap mas fadil
"mulai deh...." aku mulai muak.
"iya iya maaf" kata mas fadil .
ponselku berdering ternyata itu dari fajar , sejujurnya aku malas untuk mengangkatnya tapi karena ia sudah berusaha sebanyak tiga kali dengan terpaksa aku pun mengangkatnya
"Assalamualaikum, ada apa?" ucapku dengan judesnya.
"waalaikumsalam, akhirnya diangkat juga. Tadi aku nganterin dania buat tanya ke orang pinter buat cari tau keberadaan tiara" kata fajar dengan nada super cepat.
"lah trus?" tanyaku seolah belum tertarik dengan pemciraannya.
"katanya tiara masih hidup, tapi" tutur fajar namun terhenti sejenak
"tapi kenapa?" tanyaku yang mulai kepo
"tapi ya belum terlihat dimana dia sekarang, coba deh kamu lihat apa sama dengan yang dilihat orang pinter tadi" ujar fajar namun sesegera mungkin kututup panggilan itu sebab aku merasa kembali tersinggung dengan ucapan fajar.
"si tiara masih hidup, tapi anehnya dia gak bisa dilihat keberadaannya. Coba sampean tanya dion dulu her, bisa aja si fajar ngarang cerita" aku meminta herny menghubungi dion yang saat ini sedang bermalam dikampus, dan ternyata benar fajar tidak mengarang cerita.
Ngeri sih kalo diingat, tiara ternyata masih hidup tapi belum bisa ditemukan keberadaannya. Apa mungkin tiara diculik atau jangan jangan...
knoopy
bejo.gathel
bebyzha
bebyzha dan 5 lainnya memberi reputasi
6