Bener gan, ASI itu nama vendor yang menyediakan sarana untuk tes online, bisa jadi pertamina meminta pihak ketiga untuk pelaksanaan rekrutmennya, sama seperti vendor PPM rekrutmen yang menyediakan jasa konsultan SDM