Saya mau tanya ni. Saya kebetulan punya pacar di china, baru baru ini dia membelikan saya handphone merk samsung, dia sudah mengirimkan barang ke indonesia via DHL express. Dan dijanjikan akan sampai 5 hari - 22 hari. Pas hari ke 5 pihak DHL menelepon pacar saya dan menyuruhnya mengambil barang k...