Pagi itu aku terbangun bukan karena suara alarm, melainkan karena nada dering panggilan masuk. "IBU" mellihat itu aku langsung bangun seperti sudah bangun dari satu jam yg lalu, suara serak serak khas bangun tidur coba ku hilangkan kemudian ku angkat teleponnya "Assalamu'alaikum, h...